“ANALISIS PENGARUH ECONOMIC VALUE ADDED (EVA), RETURN ON ASSET (ROA), EARNING PER SHARE (EPS), CURRENT RATIO (CR), INVENTORY TURNOVER (ITO), DEBT TO EQUITY RATIO (DER) TERHADAP HARGA SAHAM SYARIAH.”

DEWI NOORMA FIROH, NIM. 10390168 (2015) “ANALISIS PENGARUH ECONOMIC VALUE ADDED (EVA), RETURN ON ASSET (ROA), EARNING PER SHARE (EPS), CURRENT RATIO (CR), INVENTORY TURNOVER (ITO), DEBT TO EQUITY RATIO (DER) TERHADAP HARGA SAHAM SYARIAH.”. Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (“ANALISIS PENGARUH ECONOMIC VALUE ADDED (EVA), RETURN ON ASSET (ROA), EARNING PER SHARE (EPS), CURRENT RATIO (CR), INVENTORY TURNOVER (ITO), DEBT TO EQUITY RATIO (DER) TERHADAP HARGA SAHAM SYARIAH.”)
BAB I, V, DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (4MB) | Preview
[img] Text (“ANALISIS PENGARUH ECONOMIC VALUE ADDED (EVA), RETURN ON ASSET (ROA), EARNING PER SHARE (EPS), CURRENT RATIO (CR), INVENTORY TURNOVER (ITO), DEBT TO EQUITY RATIO (DER) TERHADAP HARGA SAHAM SYARIAH.”)
BAB II, III, IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji apakah Economic Value Added (EVA), Return On Asset (ROA), Earning Per Share (EPS), Current Ratio (CR), Inventory Turnover (ITO) dan Debt to Equity Ratio (DER) dapat berpengaruh terhadap harga saham syariah (yang terdaftar di Jakarta Islamic Index dalam periode tahun 2011 - 2013). Penelitian ini menggunakan Variabel dependen harga saham, sedangkan variabel independennya adalah Economic Value Added (EVA), Return On Asset (ROA), Earning Per Share (EPS), Current Ratio (CR), Inventory Turnover (ITO) dan Debt to Equity Ratio (DER). Sampel perusahaan yang diambil secara purposive dari perusahaan-perusahaan yang konsisten masuk di daftar Jakarta Islamic Index selama tahun 2011 hingga 2013. Data yang digunakan diambil dari laporan keuangan, yaitu data sekunder dari Indonesian Capital Market Directory (ICMD), Annual report, dan JSX Fact book. Teknik analisis data dilakukan dengan metode regresi linier berganda dengan Uji asumsi klasik yang terdiri dari uji Multikolinieritas, uji Heteroskedastisitas, uji Autokorelasi dan uji Normalitas. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ROA & EPS berpengaruh positif dan signifikan terhadap harga saham. EVA, CR, ITO dan DER tidak berpengaruh terhadap harga saham syariah. Hal ini dapat dilihat dari hasil uji t yang telah dilakukan. Meskipun demikian, hasil uji F menunjukkan bahwa secara bersamasama EVA, CR, ITO dan DER berpengaruh terhadap harga saham syariah.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: DosenPembimbing: 1. Sunarsih, SE.M.Si 2. Dian Nuriyah Solissa, S.HI., M.Si
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: Economic Value Added (EVA), Current Ratio (CR), Inventory Turnover (ITO) dan Debt to Equity Ratio (DER), Harga Saham Syariah
Subjects: Keuangan Islam
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > Keuangan Islam (S1)
Depositing User: Miftahul Ulum [IT Staff]
Date Deposited: 05 May 2015 08:24
Last Modified: 05 May 2015 08:24
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/15956

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum