PENGARUH CAPITAL ADEQUACY RATIO (CAR), FINANCING TO DEPOSIT RATIO (FDR), BIAYA OPERASIONAL DAN PENDAPATAN OPERASIONAL (BOPO), DAN DANA PIHAK KETIGA (DPK) TERHADAP TINGKAT PROFITABILITAS PADA KSU SYARI’AH BMT KOMPAK

ALMUNTAHANATUL ULYA, NIM. 10391053 (2015) PENGARUH CAPITAL ADEQUACY RATIO (CAR), FINANCING TO DEPOSIT RATIO (FDR), BIAYA OPERASIONAL DAN PENDAPATAN OPERASIONAL (BOPO), DAN DANA PIHAK KETIGA (DPK) TERHADAP TINGKAT PROFITABILITAS PADA KSU SYARI’AH BMT KOMPAK. Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (PENGARUH CAPITAL ADEQUACY RATIO (CAR), FINANCING TO DEPOSIT RATIO (FDR), BIAYA OPERASIONAL DAN PENDAPATAN OPERASIONAL (BOPO), DAN DANA PIHAK KETIGA (DPK) TERHADAP TINGKAT PROFITABILITAS PADA KSU SYARI’AH BMT KOMPAK)
10391053_bab-i_iv-atau-v_daftar-pustaka.pdf

Download (3MB) | Preview
[img] Text (PENGARUH CAPITAL ADEQUACY RATIO (CAR), FINANCING TO DEPOSIT RATIO (FDR), BIAYA OPERASIONAL DAN PENDAPATAN OPERASIONAL (BOPO), DAN DANA PIHAK KETIGA (DPK) TERHADAP TINGKAT PROFITABILITAS PADA KSU SYARI’AH BMT KOMPAK)
10391053_bab-ii_sampai_sebelum-bab-terakhir.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini menjelaskan tingkat profitabilitas yang dipengaruhi oleh beberapa faktor. Faktor-faktor tersebut adalah rasio permodalan yang diproksikan menggunakan Capital Adequacy Ratio (CAR), rasio likuiditas atau pembiayaan yang diproksikan menggumakan Financing to Deposit Ratio (FDR), rasio efisiensi dalam hal ini menggunakan Biaya Operasional dan Pendapatan Operasional (BOPO) dan Dana Pihak Ketiga (DPK). Populasi dalam penelitian ini adalah laporan keuangan bulanan KSUS BMT Kompak mulai Januri 2012 sampai dengan Desember 2014. Variabel ini terdiri dari lima rasio keuangan BMT yaitu, CAR, FDR, BOPO, dan DPK sebagai variabel independen dan ROA sebagai variabel dependen. Data yang digunakan menggunakan data time series (runtut waktu). Analisis data menggunakan regresi linear berganda dengan alat bantu program SPSS. Berdasarkan hasil uji statistik t menunjukkan bahwa Capital Adequacy Ratio (CAR), Financing to Deposit Ratio (FDR), dan Dana Pihak Ketiga (DPK) terbukti berpengaruh positif dan signifikan terhadap ROA, sedangkan hanya Biaya Operasional dan Pendapatan Operasional (BOPO) yang tidak berpengaruh terhadap ROA. Sedangkan berdasarkan hasil uji F secara bersama-sama rasio keuangan yang terdiri dari Capital Adequacy Ratio (CAR), Financing to Deposit Ratio (FDR), Biaya Operasional dan Pendapatan Operasional (BOPO), dan Dana Pihak Ketiga (DPK) berpengaruh secara signifikan terhadap ROA KSUS BMT Kompak. Kata kunci: Rentabilitas (ROA), Permodalan (CAR), Likuiditas (FDR), Efisiensi (BOPO), dan Dana Pihak Ketiga (DPK).

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: PEMBIMBING: 1. Dr. H. SYAFIQ MAHMADAH HANAFI, M.Ag 2. DIAN NURIYAH SOLISSA, S.H.I., M.Si
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : Kualitas pelayanan, kepercayaan, promosi, risiko, kepuasan nasabah
Subjects: Keuangan Islam
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > Keuangan Islam (S1)
Depositing User: Miftahul Ulum [IT Staff]
Date Deposited: 22 Sep 2015 11:34
Last Modified: 22 Sep 2015 11:34
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/17204

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum