PENGELOLAAN PEMBIAYAAN MODAL KERJA BERBASIS GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) DI BTN SYARI'AH YOGYAKARTA

ZAIN MUSTOFA, NIM. 00390149 (2007) PENGELOLAAN PEMBIAYAAN MODAL KERJA BERBASIS GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) DI BTN SYARI'AH YOGYAKARTA. Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (PENGELOLAAN PEMBIA Y AAN MODAL KERJA BERBASIS GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) DI BTN SY ARI'AH YOGYAKARTA)
BAB I, V, DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (14MB) | Preview
[img] Text (PENGELOLAAN PEMBIA Y AAN MODAL KERJA BERBASIS GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) DI BTN SY ARI'AH YOGYAKARTA)
BAB II, III, IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (15MB)

Abstract

Salah satu faktor paling fundamental yang memicu terjadinya krisis (selain termarjinalkannya aspek agama) di Indonesia adalah terabaikannya prinsip-prinsip GCG (Good Corporate Governance) yang meliputi fairness (perlakuan yang sama), disclosure dan transparency (informasi yang benar dan transparansi), accountability (akuntabilitas dan balance of power), responsibility (tanggung jawab dan kerjasama aktif khususnya pada aspek keuangan), dalam segenap tatanan kebidupan berbangsa dan bernegara. Lebih ironisnya lagi, bangsa Indonesia tergolong sebagai worst performers di dalam menerapkan GCG. Ketika kesadaran publik akan dimensi religius yang selama ini termajinalkan mulai mengalami renaissance, hadimya kehidupan yang bersandar pada nilai-nilai syar'i yang urgent dan crucial. Jenis penelitian ini adaJah penelitian lapangan atau field research (penelitian lapangan) yang didukung oleh penelitian pustaka (library research) Penelitian ini bersifat deskriptik-analitik, yaitu memaparkan secara lengkap bagaimana gambaran tentang konsep GCG pada pengelolaan peminjaman perbankan Syari'ah melalui studi di BTN Syari'ah Yogyakarta, untuk selanjutnya dilakukan analisis Lerbadap hal tersebut dengan menggunakan pendekatan nonnat!f-evaluatif Berdasarkan analisis yang dilakukan dapat diperoleh kesimpulan bahwa (I) Pembiayaan modal keija mudarabah (melalui murabahah) ini diberikan ke lembaga (koperasi) yang peruntukannya kbusus untuk disalurkan ke anggota untuk pembelian barang halal dengan akad murabahah (jual beli) dengan mekanisme pengembalian melalui pemotongan gaji; (2) Sebelum memberikan pembiayaan modal kerja tersebut, BTN Syari'ah Yogyakarta, yang dalam hal ini merupakan tugas Accounting Officer (AO) sebagai surveyor, melakukan penilaian yang seksama terhadap berbagai aspek, yaitu watak, kemampuan, modal, agunan, dan prospek usaha nasabah; (3) Dari segi administrasi, BTN Syari'ah Yogyakarta juga melal-ukan pemberlakuan persyaratan baik sccara prosedural maupun operasional, yaitu nasabab diharuskan mengisi lembaran KYC (Known Your Customer) y311g kemudian dilanjutkan dengan investigasi di Iapangan yang meHputi manajemen usaha (bisnis nasabab), perspektif sosial (rnisalnya karakter nasabah), dan analisis keuangan; (4) BTN Syari'ah Yogyakarta juga menerapkan tiga langkah penting, yaitu: communication, commitment, dan culture. Communication diperlukan dalam upaya membangun commitment untuk menerapkan prinsip-prinsip GCG yang teJah dibangun dan dibentuk oleh BTN Syari'ah Yogyakarta melalui sebuah sistem yang telah disepakati.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: H. SYAFlQ MAHMADAH HANAFI, S.Ag., M.Ag.
Subjects: Keuangan Islam
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > Keuangan Islam (S1)
Depositing User: Miftahul Ulum [IT Staff]
Date Deposited: 11 Nov 2015 11:22
Last Modified: 11 Nov 2015 11:22
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/18209

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum