Prabowo, Thoriq Tri (2013) Mengenal Perpustakaan Digital. Fihris, 8 (1). pp. 108-120. ISSN 1978-9637
|
Text
FIHRIS VOL 8 NO 1 TH 2013. MENGENAL PERPUSTAKAAN DIGITAL.pdf - Published Version Download (65kB) | Preview |
Abstract
Kemajuan teknologi dan informasi membawa perubahan besar terhadap perkembangan dan persebaran ilmu pengetahuan. Hal tersebut turut mempengaruhi pola manusia dalam mengakses informasi. Manusia menginginkan informasi yang tepat dan cepat, bahkan tanpa harus berpindah tempat. Perpustakaan sebagai lembaga yang bertanggungjawab atas informasi dituntut memiliki sistem akses yang memudahkan penggunanya. Pada era ini paradigm mengenai perpustakaan berubah, dari yang dulu perpustakaan masih dipandang sebagai sebuah gedung (fisik), sekarang perpustakaan dipandang dari akses, yaitu seberapa mampu perpustakaan memenuhi kebutuhan informasi penggunanya. Konsep perpustakaan digital menawarkan akses informasi tersebut. Pengguna bisa mengakses informasi tanpa harus pergi ke lokasi informasi, cukup dengan mengaksesnya melalui internet maka pengguna akan mendapatkan full text dari informasi. Di lain sisi ada perdebatan mengenai hak cipta dan kelemahan dari perpustakaan digital yang lain. Dalam tulisan ini diuraikan tentang sejarah, definisi, kelebihan, kekurangan perpustakaan digital
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Digital Libraries |
Subjects: | Ilmu Perpustakaan Ilmu Perpustakaan dan Informasi Digitalisasi Koleksi Fihris Jurnal Koleksi Digital - Pemanfaatan |
Divisions: | Jurnal > 12. Fihris |
Depositing User: | Thoriq Tri Prabowo |
Date Deposited: | 07 Jan 2020 13:42 |
Last Modified: | 07 Jan 2020 13:42 |
URI: | http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/37083 |
Share this knowledge with your friends :
Actions (login required)
View Item |