PROFIL ORGANISASI PERKUMPULAN AHLI BIMBINGAN DAN KONSELING ISLAM INDONESIA

Basri, A. Said Hasan (2017) PROFIL ORGANISASI PERKUMPULAN AHLI BIMBINGAN DAN KONSELING ISLAM INDONESIA. In: Seminar Nasional, Pelantikan dan Rapat Kerja Perkumpulan Ahli Bimbingan dan Konseling Islam. Prosiding . UIN SUNAN KALIJAGA, Yogyakarta, pp. 1-32. ISBN 9786025072802

[img]
Preview
Text
sampul-daftar isi_PABKI.pdf - Published Version

Download (607kB) | Preview
[img]
Preview
Text
A. Said Hasan Basri - PROFIL ORGANISASI PERKUMPULAN AHLI BIMBINGAN DAN KONSELING ISLAM INDONESIA.pdf - Published Version

Download (834kB) | Preview

Abstract

Abstrak Perkumpulan Ahli Bimbingan dan Konseling Islam merupakan organisasi profesi keahlian bagi Penyuluh serta Konselor Islam, sekaligus organisasi yang memediasi Program Studi- Program Studi BPI/BKI (Bimbingandan Penyuluhan Islam serta Bimbingan dan Konseling Islam di selurug Indonesia. Organisasi ini menjadi jawaban yang bisa mengakomodir berbagai pihak yang selama ini gelisah terhadap keberlangsungan Program Studi tersebut. Melalui organsasi in, diatur berbagai ketentuan terkait pengembangan akademik dan profesionalisme para alumni serta profesi Penyuluh, Guru Pembimbing, Konselor Islam yang akan memantapkan status keprofesiannya di berbagai bidang kehidupan. Organisasi ini sudah diinisasi sejak 2013 di Semarang tetapi belum berhasil, kemudian di Bandung tahun 2014 berhasil melahirkan Aspro BKPI (Asosiasi Profesi Bimbingan Konseling dan Penyuluhan Islam), dan akhirnya di Surabaya juga menginisasi forum Program Studi pada tahun 2015, akan tetapi tidak berhasil, baru pada tahun 2016, setelah melalui komunikasi dan diskusi, berhasil mendeklarasikan ABKI (Asosiasi Bimbingan dan Konseling Islam. Dan kemudian tahun 2017 berhasil melantik susunan pengurus Pimpinan Pusat di Yogyakarta. Dan berubah nama menjadi PABKI (Perkumpulan Ahli Bimbingan dan Konseling Islam, pasca dikeluarkannya ijin dari Kementerian Hukum dan Ham Republik Indonesia.

Item Type: Book Section
Uncontrolled Keywords: perkumpulan ahli bimbingan dan konseling islam, organisasi
Subjects: Bimbingan dan Konseling Islam
Organisasi
Divisions: Prosiding (Proceeding)
Depositing User: Sugeng Hariyanto, SIP (sugeng.hariyanto@uin-suka.ac.id)
Date Deposited: 06 Oct 2020 09:14
Last Modified: 06 Oct 2020 09:14
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/38572

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum