Pengambilan Kebijakan Berbasis Education Management Information System(EMIS)

Aziz, Fuadi (2014) Pengambilan Kebijakan Berbasis Education Management Information System(EMIS). Jurnal Pendidikan Islam, 3 (1). p. 135. ISSN 2301-9166

[img] Text (Pengambilan Kebijakan Berbasis Education Management Information System(EMIS))
44 - Published Version

Download (17kB)
Official URL: http://dx.doi.org/10.14421/jpi.2014.31.135-162

Abstract

Education Management Information System (EMIS) is intended to provide real data to support the decision maker. The study aims to describe and analyze the implementation of EMIS in making decision in ‘Mapenda’ of the Ministry of Religious of ‘Gunungkidul’district. The results showed that EMIS that is as the basis of educational data base for making policy has not been able to use it well. Data of EMIS is only used as an initial data and it is done to cross-check through direct meetings or through telephone communication that requires a lot of time.The obstruction is the process of EMIS data collection that is done only at a certain time, so the data is not updated, the issues of EMIS application, the ability to manage EMIS, and the participation of headmaster with the data collection. Education Management Information System (EMIS) dimaksudkan untuk memberikan data yang riil sebagai pendukung pengambil kebijakan. Penelitian bertujuan untuk mendeskripsikan dan menganalisis implementasi EMIS dalam pengambilan kebijakan di lingkungan Mapenda Kementerian Agama kabupaten Gunungkidul. Hasil penelitian menunjukkan bahwa EMIS sebagai basis pangkalan data pendidikan untuk pengambilan kebijakan belum mampu digunakan secara maksimal. Data EMIS hanya digunakan sebatas sebagai data awal dan dilakukan kroscek melalui pertemuan langsung maupun melalui komunikasi telepon sehinggamemerlukan banyak waktu. Hambatan tersebut adalah proses pendataan EMISdilakukan hanya pada waktu tertentu sehingga data tidak update, permasalahan aplikasi EMIS, kemampuan pengelola EMIS, dan partisipasi kepala madrasah dalam pendataan.

Item Type: Article
Subjects: Pendidikan Agama Islam Jurnal
Divisions: Jurnal > 23. Pendidikan Islam
Depositing User: Edi Prasetya [edi_hoki]
Date Deposited: 29 Oct 2014 14:57
Last Modified: 16 May 2016 14:27
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/14330

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum