PERILAKU ALTRUISME DITINJAU DARI INTERNAL LOCUS OF CONTROL DAN SELF-COMPASSION PADA RELAWAN LEMBAGA SOSIAL AKSI CEPAT TANGGAP (ACT) DI PROVINSI D.I. YOGYAKARTA

HADIYAN FARID, NIM. 14710002 (2018) PERILAKU ALTRUISME DITINJAU DARI INTERNAL LOCUS OF CONTROL DAN SELF-COMPASSION PADA RELAWAN LEMBAGA SOSIAL AKSI CEPAT TANGGAP (ACT) DI PROVINSI D.I. YOGYAKARTA. Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.

[img] Text (PERILAKU ALTRUISME DITINJAU DARI INTERNAL LOCUS OF CONTROL DAN SELF-COMPASSION PADA RELAWAN LEMBAGA SOSIAL AKSI CEPAT TANGGAP (ACT) DI PROVINSI D.I. YOGYAKARTA)
14710002_BAB I_BAB V_DAFTARPUSTAKA.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (19MB)
[img]
Preview
Text (PERILAKU ALTRUISME DITINJAU DARI INTERNAL LOCUS OF CONTROL DAN SELF-COMPASSION PADA RELAWAN LEMBAGA SOSIAL AKSI CEPAT TANGGAP (ACT) DI PROVINSI D.I. YOGYAKARTA)
14710002_BAB II_BAB III_ BAB IV.pdf - Published Version

Download (4MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara internal locus of control dan self-compassion dengan perilaku altruisme pada relawan Lembaga Sosial Aksi Cepat Tanggap (ACT) di D.I. Yogyakarta. Subjek penelitian ini adalah relawan Lembaga Sosial ACT yang berjumlah 89 relawan. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan skala perilaku altruisme yang disusun berdasarkan teori Einsberg dan Mussen, skala internal locus of control yang disusun berdasarkan teori Rotter, dan modifikasi dari skala self-compassion yang disusun berdasarkan teori Neff. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi berganda. Hasil analisis regresi berganda menunjukkan hubungan positif yang signigikan secara bersamaan sebesar 44,2% (R=0.442) dengan nilai p=0,000 (p0,05) dengan variabel Internal Locus of Control memiliki koefisien beta terhadap perilaku altruisme sebesar 0,445 dan variabel Self-Compassion memiliki koefisien beta terhadap perilaku altruisme sebesar 0,282. Artinya, bahwa hipotesis mayor diterima, yaitu terdapat hubungan positif secara bersamaan antara internal locus of control dan selfcompassion dengan perilaku altruisme pada relawan Lembaga Sosial Aksi Cepat Tanggap (ACT) di Provinsi D.I. Yogyakarta. Semakin tinggi internal locus of control dan self-compassion maka semakin tinggi pula perilaku altruismenya. Variabel Internal Locus of Control memiliki hubungan positif yang signifikan dengan perilaku altruisme. Sedangkan variabel Self-Compassion memiliki hubungan positif yang tidak signifikan dengan perilaku altruisme

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Retno Pandan Arum Kusumowardhani, S.Psi., M.Si., Psi.
Uncontrolled Keywords: Perilaku Altruisme, Internal Locus of Control, Self-Compassion, Relawan
Subjects: Psikologi
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Humaniora > Psikologi (S1)
Depositing User: Drs. Bambang Heru Nurwoto
Date Deposited: 21 Mar 2019 10:42
Last Modified: 21 Mar 2019 10:42
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/34002

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum