UPAYA GURU MELATIH KEMANDIRIAN DALAM TOILET TRAINING BAGI ANAK USIA DINI SISWA KELOMPOK A1 DI RAUDHATUL ATHFAL ( RA ) GENIUS KIDS KRAPYAK WETAN

Azka Mawalia, NIM. 15430051 (2019) UPAYA GURU MELATIH KEMANDIRIAN DALAM TOILET TRAINING BAGI ANAK USIA DINI SISWA KELOMPOK A1 DI RAUDHATUL ATHFAL ( RA ) GENIUS KIDS KRAPYAK WETAN. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (UPAYA GURU MELATIH KEMANDIRIAN DALAM TOILET TRAINING BAGI ANAK USIA DINI SISWA KELOMPOK A1 DI RAUDHATUL ATHFAL ( RA ) GENIUS KIDS KRAPYAK WETAN)
15430051_BAB 1_BAB_TERAKHIR_DAFTAR_PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (23MB) | Preview
[img] Text (UPAYA GURU MELATIH KEMANDIRIAN DALAM TOILET TRAINING BAGI ANAK USIA DINI SISWA KELOMPOK A1 DI RAUDHATUL ATHFAL ( RA ) GENIUS KIDS KRAPYAK WETAN)
15430051_BAB 2_S.D_SEBELUM_BAB_TERAKHIR.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (23MB)

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi dari ketertarikan peneliti terhadap kemandirian dalam Toilet Training bagi anak usia dini kelompok A1 upaya guru menanamkan kemandirian dalam Toilet Training. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1)Bagaimana upaya guru dalam menanamkan nilai nilai kemandirian anak usia dini dalam toilet training kelompok A1 RA Genius kids krapyak? (2)Apa saja faktor pendukung dan penghambat guru menanamkan kemandirian dalam Toilet Training bagi anak usia dini kelompok A1 RA Genius Kids. Penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitatif yang bersifat deskriptif. Data yang diperoleh dari hasil penelitian menggunakan metode pengumpulan data observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknis analisis data yang digunakan adalah reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil peneltian menunjukkan: (1) upaya guru dalam menanamkan nilai nilai kemandirian anak usia dini dalam toilet training kelompok A1 RA Genius Kids krapyak itu melalui pembiasaan, memberikan contoh , menjalin komunikasi dengan orang tua wali,memberikan pengarahan, mengajarkan anak bertanggung jawab dan memberikan kasih sayang guru memegang penting dalam mengarahkan anak (2) faktor pendukung dan penghambat guru menanamkan kemandirian dalam Toilet Training bagi anak usia dini kelompok A1 RA Genius Kids yaitu faktor pendukungnya itu sendiri guru harus sabar dan tidak terbebani, Memahami bahwa menanamkan kemandirian dalam toilet training anak usia dini merupakan kewajiban seseorang guru RA,

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Dr. Sigit Purnama, S.Pd.I.,M.Pd
Uncontrolled Keywords: Kemandirian ,Toilet Training, RA Genius Kids Krapyak
Subjects: Pendidikan > Pendidikan Anak Usia Dini - Prasekolah
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Islam Anak Usia Dini (S1)
Depositing User: Drs. Mochammad Tantowi, M.Si.
Date Deposited: 29 Jan 2020 14:02
Last Modified: 29 Jan 2020 14:02
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/37852

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum