KESEHATAN IBU HAMIL DIMASA PANDEMI COVID-19: STUDI KASUS DI DESA AREMANTAI, SEMENDE DARAT ULU, MUARA ENIM, SUMATERA SELATAN

Nur Izzati, NIM.: 17102030022 (2021) KESEHATAN IBU HAMIL DIMASA PANDEMI COVID-19: STUDI KASUS DI DESA AREMANTAI, SEMENDE DARAT ULU, MUARA ENIM, SUMATERA SELATAN. Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text (KESEHATAN IBU HAMIL DIMASA PANDEMI COVID-19: STUDI KASUS DI DESA AREMANTAI, SEMENDE DARAT ULU, MUARA ENIM, SUMATERA SELATAN)
17102030022_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (4MB) | Preview
[img] Text (KESEHATAN IBU HAMIL DIMASA PANDEMI COVID-19: STUDI KASUS DI DESA AREMANTAI, SEMENDE DARAT ULU, MUARA ENIM, SUMATERA SELATAN)
17102030022_BAB-II_sampai_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Pandemi yang terjadi pada saat ini tentunya menjadi momok yang mengerikan bagi masyarakat secara umum. Palgi jika di suatu dareah ada kelompok-kelompok yang rentan terhadap ibu hamil. Walaupun sebenarnya pemerintah telah memberikan tatacara untuk menanggulangi kondisi terkait hal tersebut. namun tetap saja tidak semua daerah dapat menerapkan hal tersebut dengan berbagai alasan. Salah satu daerah yang belum secara penuh melaksanakan protokol tersebut adalah desa Aremantai, Muara Enim Sumater Selatan. Berdasarkan latar belakang tersebut maka penelitian ini difokuskan untuk mengetahui gambaran kesehatan ibu hamil yang berada di desa Aremantai. Penelitian ini berjenis penelitian deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik wawancara, observasi serta dokumentasi. Informan dalam penelitian ini adalah ibu hamil di desa Aremantai yang bersedia untuk di wawancarai sejumlah 7 orang beserta 1 orang bidan di posyandu desa Areamantai. Validitas data menggunakan triangulasi sumber. Analisis data menggunakan analisis interaktif. Hasil dari penelitian ini adalah bahwa ibu hamil di desa Aremantai berada pada kondisi yang baik-baik saja. Mereka tidak mengalami hal-hal mengacu pada gejala Covid-19. Walaupun memang beberapa dari mereka merasa bahwa seringkali khawatir ketika bepergian atau mengunjungi kuar daerah namun hal tersebut tidak menjadi pikiran yang sangat berarti bagi ibu hamil. Selain itupula menurut bidan posyandu desa Aremantai ibu hamil pada saat ini berada dikondisi yang sangat sehat karena banyak bantua-bantuan yang diberikan oleh pemerintah sehingga hal tersebut sangat mencukup kebutuhan ibu hamil itu sendiri.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing: Dr. Abdur Rozaki, S.Ag. M.Si
Uncontrolled Keywords: Pandemi Covid-19, Kesehatan Ibu Hamil, Aremantai
Subjects: Kesehatan
Covid-19
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Pengembangan Masyarakat Islam (S1)
Depositing User: Muh Khabib, SIP.
Date Deposited: 11 Jan 2022 08:58
Last Modified: 11 Jan 2022 08:58
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/48267

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum