PERAN OMBUDSMAN REPUBLIK INDONESIA TERHADAP KESIAPAN PENYELENGGARAAN PELAYANAN PUBLIK BANDAR UDARA BARU YOGYAKARTA PERSPEKTIF MASLAHAH

Anshari Ahmad Syah Hanafi, NIM.: 16370037 (2020) PERAN OMBUDSMAN REPUBLIK INDONESIA TERHADAP KESIAPAN PENYELENGGARAAN PELAYANAN PUBLIK BANDAR UDARA BARU YOGYAKARTA PERSPEKTIF MASLAHAH. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN KALIJAGA.

[img]
Preview
Text (PERAN OMBUDSMAN REPUBLIK INDONESIA TERHADAP KESIAPAN PENYELENGGARAAN PELAYANAN PUBLIK BANDAR UDARA BARU YOGYAKARTA PERSPEKTIF MAṢLAḤAH)
16370037 -Bab I- Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (2MB) | Preview
[img] Text (PERAN OMBUDSMAN REPUBLIK INDONESIA TERHADAP KESIAPAN PENYELENGGARAAN PELAYANAN PUBLIK BANDAR UDARA BARU YOGYAKARTA PERSPEKTIF MAṢLAḤAH)
16370037 -Bab II-Bab Terakhir.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Ombudsman Republik Indonesia adalah Lembaga negara yang mempunyai kewenangan mengawasi penyelenggaraan pelayanan publik baik yang diselenggarakan oleh penyelenggara negara dan pemerintahan. Lembaga negara ini termasuk Lembaga pengawas eksternal bagi pelayanan publik di bentuk melalui Undang-undang Nomor 37 Tahun 2008 tentang Ombudsman Republik Indonesia. Ombudsman berwenang untuk melakukan klarifikasi, monitoring, pemeriksaan atas laporan masyarakat mengenai suatu penyelenggaraan negara atau melakukan investigasi atas prakarsa sendiri terhadap dugaan Maladministrasi dalam penyelenggaraan pelayanan publik. Ombudsman Republik Indonesia adalah Lembaga negara yang mempunyai kewenangan mengawasi penyelenggaraan pelayanan publik baik yang diselenggarakan oleh penyelenggara negara dan pemerintahan. Lembaga negara ini termasuk Lembaga pengawas eksternal bagi pelayanan publik di bentuk melalui Undang-undang Nomor 37 Tahun 2008 tentang Ombudsman Republik Indonesia. Ombudsman berwenang untuk melakukan klarifikasi, monitoring, pemeriksaan atas laporan masyarakat mengenai suatu penyelenggaraan negara atau melakukan investigasi atas prakarsa sendiri terhadap dugaan Maladministrasi dalam penyelenggaraan pelayanan publik. Hasil dari penelitian ini bahwa Ombudsman RI menjalankan tugas dan fungsinya sebagai Lembaga pengawas penyelenggaraan pelayanan publik, melakukan investigasi atas prakarsa sendiri terhadap kesiapan pelayanan publik di bandar udara baru Yogyakarta yang mana Ombudsman RI menyarankan agar oprasioanal bandara udara tersebut ditunda sampai proses pengerjaan gedung-gedung terminal dan kelengkapan bandara sudah selesai agar terhindar dari hal-hal yang merugikan. Hal ini sesuai dengan konsep kemaslahatan termasuk dalam maṣlaḥah dharuriyah serta berdasarkan maṣlaḥah mu‟tabarah: memelihara agama (hifż ad-dῑn), memelihara jiwa (hifż an-nafs), memelihara akal (hifż al-aql), melindungi keturunan (hifż an-nasl), dan melindungi harta benda (hifż al-māl).

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing : Drs. M. Rizal Qosim
Uncontrolled Keywords: Maslahah, Ombudsman, Pelayanan Publik
Subjects: Hukum Tata Negara
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > Hukum Tata Negara (S-1)
Depositing User: Heru Pasuko Rini
Date Deposited: 18 Apr 2022 13:27
Last Modified: 18 Apr 2022 13:27
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/50482

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum