UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPA PADA SISWA KELAS V MI KERTAJAYA II MELALUI MEDIA KARTU BERGAMBAR

WELLANDA ALBY NUGRAHA, NIM.08480082 (2012) UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPA PADA SISWA KELAS V MI KERTAJAYA II MELALUI MEDIA KARTU BERGAMBAR. Skripsi thesis, PERPUSTAKAAN UIN SUNAN KALIJAGA.

[img]
Preview
Text
BAB I, IV, DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text
BAB II, III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (421kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan prestasi belajar siswa melalui media kartu bergambar pada mata pelajaran IPA kelas V di Madrasah Ibtidaiyah Kertajaya II Ciamis Jawa Barat. Penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas. Subjek penelitian adalah siswa kelas V MI Kertajaya II Ciamis Jawa Barat yang berjumlah 29 siswa. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes, observasi, wawancara, dan dokumentasi. Instrumen penelitian menggunakan tes, pedoman observasi, dan pedoman wawancara. Teknik analisis data menggunakan analisis deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pembelajaran IPA dengan menggunakan media kartu bergambar dapat meningkatkan prestasi belajar IPA siswa kelas V MI Kertajaya II Ciamis Jawa Barat yaitu pada pra tindakan sebesar 60, 34%, pada siklus I meningkat 68,62% menjadi 74,8%, pada siklus II meningkat 80,68% menjadi 85,86%. Kata Kunci: Media kartu bergambar, prestasi belajar siswa, dan pembelajaran IPA

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Media kartu bergambar, prestasi belajar siswa, dan pembelajaran IPA
Subjects: Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (S1)
Depositing User: Miftakhul Yazid Fuadi [staff it]
Date Deposited: 10 Mar 2014 10:41
Last Modified: 23 Jan 2017 13:27
URI: http://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/9978

Share this knowledge with your friends :

Actions (login required)

View Item View Item
Chat Kak Imum