<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "PROSES PENGUMPULAN DAN PENDISTRIBUSIAN \r\nZAKAT PROFESI DI BAZDA KOTA BENGKULU \r\n(TINJAUAN HUKUM ISLAM) \r\n\r\n"^^ . " \r\nZakat merupakan penyerahan harta tertentu yang telah mencapai nisab kepada\r\norang - orang yang berhak untuk menerimanya dengan beberapa syarat yang\r\nditentukan menurut agama. Zakat profesi dalam era modern ini dipungut zakatnya\r\nseperti profesi dokter, pegawai negeri, advokat dan karyawan dengan penghasilan\r\nyang telah mencapai nishabnya. Dengan pengelolaan yang baik, zakat merupakan\r\nsumber dana potensial yang dapat dimanfaatkan untuk memajukan kesejahteraan\r\numum bagi seluruh masyarakat termasuk masyarakat Bengkulu. Dalam proses\r\npengumpulan Bazda kota Bengkulu langsung memotong zakat terhadap pegawai di\r\nBazda setiap menerima gaji bulanannya, namun pada instansi lain, Bazda masih\r\nbersifat menunggu zakat pegawainya diantar ke Bazda kota Bengkulu. Banyak\r\nmuzakki yang berasal dari PNS kota Bengkulu yang belum mengerti tentang zakat\r\nprofesi, karena kurang pengetahuan dari dalam diri mereka membuat pengumpulan\r\nzakat masih kurang optimal. Proses pendistribusian Bazda kota Bengkulu mengikuti\r\napa yang telah di jelaskan dalam Al- Qur’an yakni memberikan kepada delapan asnaf\r\nyang telah di jelaskan, namun dalam prosesnya sudah tidak dapat ditemukan lagi\r\nsecara utuh delapan asnaf tersebut. \r\nDalam pembahasan skripsi ini, penyusun menggunakan jenis penelitian field\r\nresearch atau penelitian lapangan, dengan penyusun langsung datang ke Bazda kota\r\nBengkulu, Sifat penelitian adalah preskriptif, yaitu penelitian yang berusaha untuk\r\nmenilai proses pengumpulan dan pendistribusian zakat profesi di Bazda kota \r\nBengkulu serta menggunakan pendekatan normatif yaitu pendekatan terhadap suatu\r\nmasalah yang diteliti dengan mendasarkan pada bukti empiris nash Alqur’an, Hadis,\r\nQaidah Fiqih dan pendapat Ulama. Apakah masalah-masalah tersebut berjalan sesuai\r\ndengan norma-norma hukum islam yang berlaku.. Dalam menganilis data penyusun \r\nmenggunakan analisis data kualitatif dengan menggunakan kerangka berfikir induktif,\r\nyaitu data yang bertitik tolak dari data yang bersifat kasuistik yang terjadi di lapangan\r\nsecara khusus, kemudian data itu ditarik pada suatu kesimpulan yang bersifat umum,\r\ndari data yang berhasil dihimpun inilah selanjutnya dianalisis secara kualitatif untuk \r\ndijadikan bahan penyusunan skripsi, sehingga data ini dapat mewakili kasus secara\r\numum. \r\n Kesimpulan dalam proses pengumpulan dan pendistribusian zakat profesi\r\nBazda kota Bengkulu, mereka mengambil zakat tersebut setiap bulannya setelah\r\npegawai mendapatkan gaji dan dipotong 2,5% untuk zakat profesi, namun sifatnya\r\nbelum memaksa sehingga masih ada juga pegawai yang belum mengeluarkan\r\nzakatnya walau telah mencapai nisabnya. Proses pengumpulan zakat profesi Bazda\r\nkota Bengkulu telah sesuai dengan yang dijelaskan dalam Al- Qur’an , yakni\r\ndiambil secara langsung kepada mereka yang telah mencapai nisab zakatnya, dengan\r\ncara dipotong langsung tiap bulannya setelah menerima gaji. Dalam proses\r\npendistribusian Bazda kota Bengkulu telah sesuai dengan yang diajarkan dalam Al-\r\nQur’an, yakni memberikan zakat tesebut kepada mereka yang pantas\r\nmendapatkannya, namun tidak semua delapan asnaf terpenuhi karena sudah tidak\r\nditemukan lagi budak yang harus dimerdekakan. "^^ . "2012-08-13" . . . . "PERPUSTAKAAN UIN SUNAN KALIJAGA"^^ . . . "UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA, PERPUSTAKAAN UIN SUNAN KALIJAGA"^^ . . . . . . . . . "NIM. 08350028 "^^ . " PUTRA RAMADHAN "^^ . "NIM. 08350028 PUTRA RAMADHAN "^^ . . . . . . "PROSES PENGUMPULAN DAN PENDISTRIBUSIAN \r\nZAKAT PROFESI DI BAZDA KOTA BENGKULU \r\n(TINJAUAN HUKUM ISLAM) \r\n\r\n (Text)"^^ . . . "BAB I, V, DAFTAR PUSTAKA.pdf"^^ . . . "PROSES PENGUMPULAN DAN PENDISTRIBUSIAN \r\nZAKAT PROFESI DI BAZDA KOTA BENGKULU \r\n(TINJAUAN HUKUM ISLAM) \r\n\r\n (Text)"^^ . . . "PROSES PENGUMPULAN DAN PENDISTRIBUSIAN \r\nZAKAT PROFESI DI BAZDA KOTA BENGKULU \r\n(TINJAUAN HUKUM ISLAM) \r\n\r\n (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PROSES PENGUMPULAN DAN PENDISTRIBUSIAN \r\nZAKAT PROFESI DI BAZDA KOTA BENGKULU \r\n(TINJAUAN HUKUM ISLAM) \r\n\r\n (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PROSES PENGUMPULAN DAN PENDISTRIBUSIAN \r\nZAKAT PROFESI DI BAZDA KOTA BENGKULU \r\n(TINJAUAN HUKUM ISLAM) \r\n\r\n (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PROSES PENGUMPULAN DAN PENDISTRIBUSIAN \r\nZAKAT PROFESI DI BAZDA KOTA BENGKULU \r\n(TINJAUAN HUKUM ISLAM) \r\n\r\n (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "PROSES PENGUMPULAN DAN PENDISTRIBUSIAN \r\nZAKAT PROFESI DI BAZDA KOTA BENGKULU \r\n(TINJAUAN HUKUM ISLAM) \r\n\r\n (Other)"^^ . . . . . . "PROSES PENGUMPULAN DAN PENDISTRIBUSIAN \r\nZAKAT PROFESI DI BAZDA KOTA BENGKULU \r\n(TINJAUAN HUKUM ISLAM) \r\n\r\n (Other)"^^ . . . . . . "PROSES PENGUMPULAN DAN PENDISTRIBUSIAN \r\nZAKAT PROFESI DI BAZDA KOTA BENGKULU \r\n(TINJAUAN HUKUM ISLAM) \r\n\r\n (Other)"^^ . . . . . . "PROSES PENGUMPULAN DAN PENDISTRIBUSIAN \r\nZAKAT PROFESI DI BAZDA KOTA BENGKULU \r\n(TINJAUAN HUKUM ISLAM) \r\n\r\n (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #10651 \n\nPROSES PENGUMPULAN DAN PENDISTRIBUSIAN \nZAKAT PROFESI DI BAZDA KOTA BENGKULU \n(TINJAUAN HUKUM ISLAM) \n \n\n\n" . "text/html" . . . "Al-Ahwal Asy-Syakhsiyyah" . .