<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "EFEKTIFITAS MEDIASI DALAM PERKARA PERCERAIAN\r\nDI PENGADILAN AGAMA SLEMAN YOGYAKARTA\r\nTAHUN 2012\r\n"^^ . "Mediasi merupakan cara penyelesaian sengketa melalui proses perundingan\r\nuntuk memperoleh kesepakatan para pihak dengan dibantu oleh mediator. Hal ini\r\nsebagaimana yang telah dijelaskan dalam PERMA No. 1 Tahun 2008. Mediasi\r\nbagi para pihak yang berperkara dalam perceraian di Pengadilan merupakan tahap\r\npertama yang dilakukan seorang hakim dalam menyidangkan suatu perkara yang\r\ndiajukan kepadanya. Sebuah keputusan yang adil dalam sebuah penyelesaian\r\nperkara, akan tercapai, bila seorang hakim telahberusaha menggali dan\r\nmendengarkan keterangan dari kedua belah pihak yang bersengketa.\r\nPada dasarnya mediasi ini diterapkan untuk memenuhi asas cepat, biaya\r\nringan dan yang paling pokok ialah mengurangi perkara yang ada di Pengadilan.\r\nDalam kaitannya bila disandarkan pada perkara perceraian ialah perkara tersebut\r\ndicabut dari Pengadilan. Tingginya perkara yang diterima Pengadilan Agama\r\nSleman pada tahun 2012 yang berjumlah 1.785 perkara dan ditambah 373 perkara\r\nsisa tahun sebelumnya yang belum diselesaikan. Perkara yang harus diselesaikan\r\npada tahun 2012 adalah sebanyak 2.158, dengan rincian perkara cerai talak 475,\r\nperkara cerai gugat 1040 dan perkara selain cerai adalah 270. Hal ini yang melatar\r\nbelakangi penulis ingin meneliti lebih dalam tentang efektifitas mediasi yang\r\ndilaksanakan di Pengadilan Agama Sleman dan mengetahui faktor-faktor yang\r\nmempengaruhi efektifitas mediasi di sana.\r\nDalam penyusunan skripsi ini penulis ingin menjawab rumusan masalah yang\r\nberkaitan efektifitas dan faktor yang mempengaruhi mediasi tersebut. Penulis\r\nmenggunakan jenis penelitian pustaka (library reaseach) yaitu meneliti dokumendokumen\r\ntentang mediasi yang diambil langsung dari lokasi penelitian yaitu\r\nPengadilan Agama Sleman Yogyakarta. Sifat penelitiannya adalah deskriptifanalitik,\r\nserta menggunakan pendekatan normatif-yuridis. Pengumpulan datanya\r\ndengan observasi dan interview langsung terhadap hakim dan pegawai yang ada\r\ndi Pengadilan Agama Sleman. Data yang telah terkumpul dianalisis secara\r\nkualitatif dengan menggunakan teknik penelitian induktif.\r\nHasil penelitian, menyimpulkan bahwa mediasi atau upaya damai yang\r\ndilaksanakan di Pengadilan Agama Sleman dalam perkara perceraian, belum\r\nefektif. Hal ini dapat dilihat dari 528 perkara yang dimediasi hanya 1 perkara saja\r\nyang berhasil. Hasil yang dicapai kurang maksimal karena berbagai faktor yang\r\nmempengaruhinya. Faktor internal yaitu faktor mediator dan faktor pihak yang\r\nberperkara. Faktor eksternal yaitu faktor intensitas waktu, faktor pihak keluarga,\r\nfaktor perasaan dan faktor keterlibatan pengacara.\r\n"^^ . "2014-01-30" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA"^^ . . . "FAKULTAS SYARI'AH DAN HUKUM, UIN SUNAN KALIJAGA"^^ . . . . . . . . . "NIM. 09350042"^^ . "ARIF RIJAL FADILAH "^^ . "NIM. 09350042 ARIF RIJAL FADILAH "^^ . . . . . . "EFEKTIFITAS MEDIASI DALAM PERKARA PERCERAIAN\r\nDI PENGADILAN AGAMA SLEMAN YOGYAKARTA\r\nTAHUN 2012\r\n (Text)"^^ . . . "BAB I, V, DAFTAR PUSTAKA.pdf"^^ . . . "EFEKTIFITAS MEDIASI DALAM PERKARA PERCERAIAN\r\nDI PENGADILAN AGAMA SLEMAN YOGYAKARTA\r\nTAHUN 2012\r\n (Text)"^^ . . . "EFEKTIFITAS MEDIASI DALAM PERKARA PERCERAIAN\r\nDI PENGADILAN AGAMA SLEMAN YOGYAKARTA\r\nTAHUN 2012\r\n (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "EFEKTIFITAS MEDIASI DALAM PERKARA PERCERAIAN\r\nDI PENGADILAN AGAMA SLEMAN YOGYAKARTA\r\nTAHUN 2012\r\n (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "EFEKTIFITAS MEDIASI DALAM PERKARA PERCERAIAN\r\nDI PENGADILAN AGAMA SLEMAN YOGYAKARTA\r\nTAHUN 2012\r\n (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "EFEKTIFITAS MEDIASI DALAM PERKARA PERCERAIAN\r\nDI PENGADILAN AGAMA SLEMAN YOGYAKARTA\r\nTAHUN 2012\r\n (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "EFEKTIFITAS MEDIASI DALAM PERKARA PERCERAIAN\r\nDI PENGADILAN AGAMA SLEMAN YOGYAKARTA\r\nTAHUN 2012\r\n (Other)"^^ . . . . . . "EFEKTIFITAS MEDIASI DALAM PERKARA PERCERAIAN\r\nDI PENGADILAN AGAMA SLEMAN YOGYAKARTA\r\nTAHUN 2012\r\n (Other)"^^ . . . . . . "EFEKTIFITAS MEDIASI DALAM PERKARA PERCERAIAN\r\nDI PENGADILAN AGAMA SLEMAN YOGYAKARTA\r\nTAHUN 2012\r\n (Other)"^^ . . . . . . "EFEKTIFITAS MEDIASI DALAM PERKARA PERCERAIAN\r\nDI PENGADILAN AGAMA SLEMAN YOGYAKARTA\r\nTAHUN 2012\r\n (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #11327 \n\nEFEKTIFITAS MEDIASI DALAM PERKARA PERCERAIAN \nDI PENGADILAN AGAMA SLEMAN YOGYAKARTA \nTAHUN 2012 \n\n\n" . "text/html" . . . "Peradilan Islam" . .