eprintid: 12801 rev_number: 29 eprint_status: archive userid: 8 dir: disk0/00/01/28/01 datestamp: 2014-11-11 01:38:07 lastmod: 2015-10-13 02:57:44 status_changed: 2014-11-11 01:38:07 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: YANTI SUSANTI, NIM 09141025 title: PERSEPSI MAHASISWA TERHADAP KUALITAS PELAYANAN SIRKULASI DI UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS SARJANAWIYATA TAMANSISWA YOGYAKARTA ispublished: pub subjects: IA divisions: jur_ipis1 full_text_status: restricted keywords: Persepsi, Pelayanan Sirkulasi, UPT Perpustakaan UST Yogyakarta note: PELAYANAN SIRKULASI abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kategori persepsi mahasiswa terhadap kualitas pelayanan sirkulasi di UPT Perpustakaan UST Yogyakarta, serta sumbangan pemikiran, dan pertimbangan bagi pihak manajemen dalam pengambilan keputusan dalam perbaikan dan pengembangan pelayanan sirkulasi di UPT Perpustakaan UST Yogyakarta. Dalam penelitian ini jenis penelitian yang digunakan adalah kuantitatif, dengan populasi mahasiswa yang mengakses layanan sirkulasi dengan jumlah sampel 96 mahasiswa. Variabel dalam penelitian ada dua variabel yaitu Persepsi dan Pelayanan Sirkulasi. Teknik Pengumpulan Data dengan metode observasi, wawancara, domukentasi, dan kuesioner. Sedangkan analisis datanya menggunakan data analisis data kuantitatif deskriptif. Berdasarkan uraian hasil penelitian tentang persepsi mahasiswa terhadap kualitas pelayanan sirkulasi di UPT Perpustakaan UST Yogyakarta, maka dapat disimpulkan bahwa secara umum kualitas pelayanan sirkulasi di UPT Perpustakaan UST Yogyakarta kategori baik dengan grand mean adalah 2,94. Sedangkan tingkat pelayanan masing-masing sub variabel adalah Reliability (keandalan) mempunyai nilai grand mean 2.92 dan sub variabel Assurance (jaminan) mempunyai nilai 2.94, sub variabel Responsiviness (daya tanggap) mempunyai nilai 2.91, sub varibel Emphaty (empati) menpunyai nilai 2.95, sub variabel Tangibles (bukti langsung) mempunyai nilai 3. Hal ini mengindikasikan bahwa tidak ada variabel kualitas pelayanan sirkulasi yang mempunyai nilai grand mean 3,26 – 4,00 atau kategori sangat baik, maka pihak manajemen dan pustakawan di UPT Perpustakaan UST Yogyakarta harus tetap mempertahankan kualitas pelayanan sirkulasi serta terus meningkatkan, dan mengembangkan kualitas pelayanan yang ada. date: 2011-11-25 date_type: published pages: 115 institution: UIN SUNAN KALIJAGA department: PERPUSTAKAAN thesis_type: skripsi citation: YANTI SUSANTI, NIM 09141025 (2011) PERSEPSI MAHASISWA TERHADAP KUALITAS PELAYANAN SIRKULASI DI UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS SARJANAWIYATA TAMANSISWA YOGYAKARTA. Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA. document_url: https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/12801/1/BAB%20I%2C%20V%2C%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf document_url: https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/12801/2/BAB%20II%2C%20III%2C%20IV.pdf