<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "ANALISIS PUTUSAN HAKIM TERHADAP TINDAK PIDANA KORUPSI\r\n(STUDI PUTUSAN No. 272/ PK/ PID.SUS/ 2011)\r\n\r\n"^^ . "Tindak pidana korupsi merupakan masalah yang sangat serius yang banyak\r\nmenjerat pejabat, baik pejabat di daerah maupun di pusat. Seperti Putusan Hakim\r\nAgung terhadap ketua KPU Provinsi Jawa Timur Wahyudi Purnomo karena\r\nmelakukan Penyimpangan Keuangan pengadaan kertas pada KPU Provinsi Jawa\r\nTimur Tahun Anggaran 2003-2004 yang mengakibatkan kerugian negara.\r\nPerbuatan terdakwa tersebut melanggar pasal 3 Undang-Undang No. 31 Tahun\r\n1999 jo Undang-Undang No. 20 Tahun 2001 tentang Pemberantasan Tindak\r\nPidana Korupsi. Namun terdapat perbedaan putusan terhadap putusan-putusan\r\nsebelum adanya putusan No. 272/PK/Pid.Sus/2011. Dari latar belakang tersebut\r\ndiperoleh rumusan permasalahan yaitu bagaimanakah penafsiran hakim terhadap\r\nunsur-unsur Pasal 3 Undang-Undang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi\r\nmengenai penyalahgunaan kewenangan, kesempatan dan sarana karena jabatan\r\natau kedudukan pada perkara Putusan No. 272/ PK/ PID.SUS/ 2011 dan\r\nbagaimanakah pertimbangan hukum dalam mejatuhkan putusan terhadap pelaku\r\ntindak pidana korupsi penyalahgunaan wewenang, kesempatan atau sarana yang\r\nada padanya karena jabatan.\r\nMetode yang digunakan dalam skripsi ini adalah menggunakan jenis\r\npenelitian perpustakaan (library research) dengan sifat penelitian deskriptif\r\nanalitis guna menganalisis putusan No. 272/PK/Pid.Sus/2011 dan mengkaji,\r\nmenelaah dan mempelajari bahan-bahan hukum yang bersumber dari peraturan\r\nperundang-undangan, buku-buku, dokumen resmi yang ada kaitannya dengan\r\npenelitian ini dengan melakukan pendekatan yuridis yaitu dilihat dari sudut\r\npandang hukum atau peraturan perundang-undangan yang berlaku yaitu Undang-\r\nUndang No. 31 Tahun 1999 jo Undang-Undang No. 20 Tahun 2001 dan normatif\r\nmenurut ketentuan norma-norma yang berlaku.\r\nHasil analisis studi putusan No. 272/PK/Pid.Sus/2011 adalah metode\r\npenafsiran hakim yang digunakan dalam menafsirkan Pasal 3 Undang-Undang\r\nPemberantasan Tindak Pidana Korupsi adalah penafsiran menurut bahasa\r\n(Gramatikal) dan penafsiran Ekstensif. Berdasarkan analisis studi putusan No.\r\n272/PK/Pid.Sus/2011 dan wawancara dengan hakim, dasar pertimbangan hukum\r\nhakim dalam menjatuhkan Tindak Pidana Korupsi tentang menyalahgukan\r\nkewenangan, kesempatan atau sarana yang ada padanya karena jabatan atau\r\nkedudukan dilihat dari Ratio Decidendi-nya dan pertimbangan yuridis dan non\r\nyuridis. Selain itu dengan adanya sanksi pidana yang diterapkan diharapkan\r\nnantinya agar adanya efek jera terhadap terdakwa agar tidak ada pengulangan\r\ntindak pidana kembali dan penerapan sanksi pidana juga harus diterapkan tanpa\r\npandang bulu agar dapat mencegah tindak pidana korupsi.\r\n\r\n"^^ . "2014-06-19" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA"^^ . . . "FAKULTAS SYARI’AH DAN HUKUM, UIN SUNAN KALIJAGA"^^ . . . . . . . . . "NIM. 10340104"^^ . "CEMPAKA INDAH "^^ . "NIM. 10340104 CEMPAKA INDAH "^^ . . . . . . "ANALISIS PUTUSAN HAKIM TERHADAP TINDAK PIDANA KORUPSI\r\n(STUDI PUTUSAN No. 272/ PK/ PID.SUS/ 2011)\r\n\r\n (Text)"^^ . . . "BAB I, V, DAFTAR PUSTAKA.pdf"^^ . . . "ANALISIS PUTUSAN HAKIM TERHADAP TINDAK PIDANA KORUPSI\r\n(STUDI PUTUSAN No. 272/ PK/ PID.SUS/ 2011)\r\n\r\n (Text)"^^ . . . "ANALISIS PUTUSAN HAKIM TERHADAP TINDAK PIDANA KORUPSI\r\n(STUDI PUTUSAN No. 272/ PK/ PID.SUS/ 2011)\r\n\r\n (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "ANALISIS PUTUSAN HAKIM TERHADAP TINDAK PIDANA KORUPSI\r\n(STUDI PUTUSAN No. 272/ PK/ PID.SUS/ 2011)\r\n\r\n (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "ANALISIS PUTUSAN HAKIM TERHADAP TINDAK PIDANA KORUPSI\r\n(STUDI PUTUSAN No. 272/ PK/ PID.SUS/ 2011)\r\n\r\n (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "ANALISIS PUTUSAN HAKIM TERHADAP TINDAK PIDANA KORUPSI\r\n(STUDI PUTUSAN No. 272/ PK/ PID.SUS/ 2011)\r\n\r\n (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "ANALISIS PUTUSAN HAKIM TERHADAP TINDAK PIDANA KORUPSI\r\n(STUDI PUTUSAN No. 272/ PK/ PID.SUS/ 2011)\r\n\r\n (Other)"^^ . . . . . . "ANALISIS PUTUSAN HAKIM TERHADAP TINDAK PIDANA KORUPSI\r\n(STUDI PUTUSAN No. 272/ PK/ PID.SUS/ 2011)\r\n\r\n (Other)"^^ . . . . . . "ANALISIS PUTUSAN HAKIM TERHADAP TINDAK PIDANA KORUPSI\r\n(STUDI PUTUSAN No. 272/ PK/ PID.SUS/ 2011)\r\n\r\n (Other)"^^ . . . . . . "ANALISIS PUTUSAN HAKIM TERHADAP TINDAK PIDANA KORUPSI\r\n(STUDI PUTUSAN No. 272/ PK/ PID.SUS/ 2011)\r\n\r\n (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #13430 \n\nANALISIS PUTUSAN HAKIM TERHADAP TINDAK PIDANA KORUPSI \n(STUDI PUTUSAN No. 272/ PK/ PID.SUS/ 2011) \n \n\n\n" . "text/html" . . . "Ilmu Hukum" . .