<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN ACTIVE LEARNING MELALUI METODE QUIZ TEAM UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPS KELAS IVA MIN PAJANGAN BANTUL YOGYAKARTA\r\n"^^ . "Asep Eko Wibowo, “Penerapan Strategi Pembelajaran Active Learning Melalui\r\nMetode Quiz Team untuk Meningkatkan Prestasi Belajar IPS Kelas IVA MIN\r\nPajangan Bantul Yogyakarta Tahun Pelajaran 2013/2014.” Skripsi. Yogyakarta:\r\nFakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Sunan Kalijaga, 2014.\r\nLatar belakang masalah penelitian ini adalah rendahnya prestasi belajar\r\nIPS siswa kelas IVA MIN Pajangan Bantul yang ditandai dengan rendahnya nilai\r\nrata-rata ulangan harian siswa yang sebagian besar masih di bawah KKM (70).\r\nHal ini disebabkan oleh monotonnya metode pembelajaran yang digunakan yaitu\r\nmetode ceramah. Metode ini kurang bisa mengaktifkan siswa dalam\r\npembelajaran. Ditambah lagi materi pelajaran IPS yang banyak dan bersifat\r\nhafalan membuat siswa menjadi bosan dan kurang bersemangat dalam mengikuti\r\nproses pembelajaran. Siswa menjadi kurang termotivasi dalam kegiatan\r\npembelajaran. Hal ini mengakibatkan lemahnya pemahaman dan pengetahuan\r\nsiswa terhadap materi pelajaran IPS, sehingga berdampak kepada prestasi belajar\r\nIPS yang rendah. Oleh karena itu masalah tersebut perlu diatasi, salah satunya\r\ndengan penerapan strategi pembelajaran Active Learning melalui metode Quiz\r\nTeam.\r\nPenelitian dilakukan di MIN Pajangan Bantul, dengan subjek penelitian\r\nadalah siswa kelas IVA yang berjumlah 15 siswa terdiri dari 8 siswa laki-laki dan\r\n7 siswa perempuan. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang\r\ndilaksanakan dalam dua siklus, yang masing-masing siklus terdiri dari tahap\r\nperencanaan, tindakan, observasi, dan refleksi. Teknik pengumpulan data dalam\r\npenelitian ini adalah observasi, tes, dan dokumentasi. Permasalahan yang dikaji\r\ndalam penelitian ini adalah: (1) Bagaimana penerapan strategi pembelajaran\r\nActive Learning melalui metode Quiz Team dalam meningkatkan prestasi belajar\r\nIPS siswa di kelas IVA MIN Pajangan Bantul, (2) Bagaimana prestasi belajar IPS\r\nsetelah penerapan strategi pembelajaran Active Learning melalui metode Quiz\r\nTeam di kelas IVA MIN Pajangan Bantul.\r\nHasil penelitian menunjukkan penerapan strategi pembelajaran Active\r\nLearning melalui metode Quiz Team dapat meningkatkan prestasi belajar IPS\r\nkelas IVA MIN Pajangan Bantul. Hal ini di tunjukkan dengan adanya peningkatan\r\nnilai prestasi belajar siswa pada setiap siklusnya. Sebelumnya, pada tes pra\r\ntindakan rata-rata nilainya adalah 63,33 dengan persentase ketuntasannya adalah\r\n20%. Pada siklus I rata-rata nilainya adalah 74,8 dengan persentase ketuntasannya\r\n60%. Pada siklus II rata-rata nilainya adalah 87,53 dengan persentase\r\nketuntasannya 100%. Jadi peningkatan nilai prestasi belajar IPS dari pra tindakan\r\nke siklus I sebesar 11,47 dan persentase ketuntasannya 40%. Sedangkan siklus I\r\nke siklus II peningkatannya sebesar 12,73 dan persentase ketuntasannya sebesar\r\n40%\r\n\r\n"^^ . "2014-06-16" . . . . "UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN KALIJAGA"^^ . . . "FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN KALIJAGA"^^ . . . . . . . . . "NIM. 12485102"^^ . "ASEP EKO WIBOWO "^^ . "NIM. 12485102 ASEP EKO WIBOWO "^^ . . . . . . "PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN ACTIVE LEARNING MELALUI METODE QUIZ TEAM UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPS KELAS IVA MIN PAJANGAN BANTUL YOGYAKARTA\r\n (Text)"^^ . . . "PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN ACTIVE LEARNING MELALUI METODE QUIZ TEAM UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPS KELAS IVA MIN PAJANGAN BANTUL YOGYAKARTA\r\n (Text)"^^ . . . "File 1 Halaman Depan, Bab I, Bab IV_Asep Eko Wibowo_NIM. 12485102.pdf"^^ . . . "PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN ACTIVE LEARNING MELALUI METODE QUIZ TEAM UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPS KELAS IVA MIN PAJANGAN BANTUL YOGYAKARTA\r\n (Other)"^^ . . . . . . "PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN ACTIVE LEARNING MELALUI METODE QUIZ TEAM UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPS KELAS IVA MIN PAJANGAN BANTUL YOGYAKARTA\r\n (Other)"^^ . . . . . . "PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN ACTIVE LEARNING MELALUI METODE QUIZ TEAM UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPS KELAS IVA MIN PAJANGAN BANTUL YOGYAKARTA\r\n (Other)"^^ . . . . . . "PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN ACTIVE LEARNING MELALUI METODE QUIZ TEAM UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPS KELAS IVA MIN PAJANGAN BANTUL YOGYAKARTA\r\n (Other)"^^ . . . . . . "PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN ACTIVE LEARNING MELALUI METODE QUIZ TEAM UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPS KELAS IVA MIN PAJANGAN BANTUL YOGYAKARTA\r\n (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN ACTIVE LEARNING MELALUI METODE QUIZ TEAM UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPS KELAS IVA MIN PAJANGAN BANTUL YOGYAKARTA\r\n (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN ACTIVE LEARNING MELALUI METODE QUIZ TEAM UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPS KELAS IVA MIN PAJANGAN BANTUL YOGYAKARTA\r\n (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN ACTIVE LEARNING MELALUI METODE QUIZ TEAM UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPS KELAS IVA MIN PAJANGAN BANTUL YOGYAKARTA\r\n (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #14007 \n\nPENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN ACTIVE LEARNING MELALUI METODE QUIZ TEAM UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPS KELAS IVA MIN PAJANGAN BANTUL YOGYAKARTA \n\n\n" . "text/html" . . . "Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah"@id . .