<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPS\r\nMATERI PERJUANGAN MELAWAN PENJAJAH DENGAN\r\nMODEL PEMBELAJARAN PICTURE AND PICTURE SISWA\r\nKELAS V SEMESTER GENAP DI MIM TEMPURSARI\r\nKLATEN TAHUN PELAJARAN 2013/2014\r\n\r\n"^^ . "Indah Nurrohmah, “Upaya Meningkatkan Prestasi Belajar IPS Materi\r\nPerjuangan Melawan Penjajah Dengan Model Pembelajaran Picture And Picture\r\nSiswa Kelas V Semester Genap Di MIM Tempursari Klaten Tahun Pelajaran\r\n2013/2014”. Skripsi. Yogyakarta. Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan.\r\nUniversitas Islam Negeri Sunan Kalijaga, 2014.\r\nPenggunaan metode mengajar yang tepat, merupakan suatu alternatif\r\nmengatasi masalah rendahnya daya serap siswa terhadap pelajaran, guna\r\nmeningkatkan mutu pengajaran. Penerapan suatu metode pengajaran harus\r\nditinjau dari segi keefektifan, keefesienan dan kecocokannya dengan karakteristik\r\nmateri pelajaran serta keadaan siswa yang meliputi kemampuan, kecepatan\r\nbelajar, minat, waktu yang dimiliki dan keadaan sosial ekonomi siswa sebagai\r\nobyek.\r\nPenelitian ini bertujuan 1) Untuk mendiskripsikan hasil belajar IPS\r\nsebelum diterapkan model pembelajaran Picture And Picture. 2) Untuk\r\nmendiskripsikan penerapan model pembelajaran Picture And Picture pada mata\r\npelajaran IPS, 3) Untuk mendiskripsikan hasil belajar siswa pada mata pelajaran\r\nIPS tentang melawan penjajah sesudah diterapkan model pembelajaran Picture\r\nAnd Picture dan 4) Untuk menganalisis perbandingan hasil belajar IPS siswa\r\ndengan model pembelajaran Picture And Picture..\r\nJenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) dengan\r\nmenggunakan dua siklus yang terdiri dari empat tahap yaitu: perencanaan\r\ntindakan, pelaksanaan tindakan, pengamatan (observasi), dan refleksi. Data\r\npenelitian dikumpulkan dengan wawancara, observasi dan dokumentasi. Data\r\ndianalisis dengan analisis triangulasi\r\nDari penelitian ini didapatkan hasil bahwa hasil belajar sebelum menerapkan\r\nmetode Picture And Picture teridentifikasi bahwa sebagian besar siswa tidak\r\nmampu mencapai KKM yaitu sebanyak 7 siswa atau sebesar 47%. Pelaksanaan\r\npembelajaran IPS dengan metode Picture And Picture pada siswa kelas V MI\r\nMuhammadiyah Tempursari, Ngawen, Klaten dilaksanakan dalam dua siklus.\r\nPelaksanaan tindakan melalui empet tahapan yakni perencanaan, pelaksanaan tindakan,\r\nobservasi dan refleksi. Pembelajaran IPS dengan metode Picture And Picture dapat\r\nmengaktifkan siswa yang pada akhirnya dapat meningkatkan hasil belajar siswa.\r\nPrestasi belajar siswa setelah dilakukan siklus I terdapat sebanyak 27% yang\r\nmencapai nilai Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) >65 dan pada siklus II\r\nterdapat 93 % yang mencapai nilai Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) >65.\r\nNilai hasil belajar setelah diadakan tindakan penelitian mengalami peningkatan\r\nyang semula hanya 47% siswa mencapai ketuntasan. Setelah dilakukan siklus I\r\nmeningkat 26% menjadi 73% yang mencapai nilai Kriteria Ketuntasan Minimal\r\n(KKM) >65 dan pada siklus II siswa yang mencapai nilai Kriteria Ketuntasan\r\nMinimal (KKM) >65 meningkat 20% menjadi 93 %.\r\n\r\n"^^ . "2014-06-11" . . . . "UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN KALIJAGA"^^ . . . "FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN KALIJAGA"^^ . . . . . . . . . "NIM. 13485290"^^ . "INDAH NURROHMAH "^^ . "NIM. 13485290 INDAH NURROHMAH "^^ . . . . . . "UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPS\r\nMATERI PERJUANGAN MELAWAN PENJAJAH DENGAN\r\nMODEL PEMBELAJARAN PICTURE AND PICTURE SISWA\r\nKELAS V SEMESTER GENAP DI MIM TEMPURSARI\r\nKLATEN TAHUN PELAJARAN 2013/2014\r\n\r\n (Text)"^^ . . . "UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPS\r\nMATERI PERJUANGAN MELAWAN PENJAJAH DENGAN\r\nMODEL PEMBELAJARAN PICTURE AND PICTURE SISWA\r\nKELAS V SEMESTER GENAP DI MIM TEMPURSARI\r\nKLATEN TAHUN PELAJARAN 2013/2014\r\n\r\n (Text)"^^ . . . "BAB I, IV, DAFTAR PUSTAKA.pdf"^^ . . . "UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPS\r\nMATERI PERJUANGAN MELAWAN PENJAJAH DENGAN\r\nMODEL PEMBELAJARAN PICTURE AND PICTURE SISWA\r\nKELAS V SEMESTER GENAP DI MIM TEMPURSARI\r\nKLATEN TAHUN PELAJARAN 2013/2014\r\n\r\n (Other)"^^ . . . . . . "UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPS\r\nMATERI PERJUANGAN MELAWAN PENJAJAH DENGAN\r\nMODEL PEMBELAJARAN PICTURE AND PICTURE SISWA\r\nKELAS V SEMESTER GENAP DI MIM TEMPURSARI\r\nKLATEN TAHUN PELAJARAN 2013/2014\r\n\r\n (Other)"^^ . . . . . . "UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPS\r\nMATERI PERJUANGAN MELAWAN PENJAJAH DENGAN\r\nMODEL PEMBELAJARAN PICTURE AND PICTURE SISWA\r\nKELAS V SEMESTER GENAP DI MIM TEMPURSARI\r\nKLATEN TAHUN PELAJARAN 2013/2014\r\n\r\n (Other)"^^ . . . . . . "UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPS\r\nMATERI PERJUANGAN MELAWAN PENJAJAH DENGAN\r\nMODEL PEMBELAJARAN PICTURE AND PICTURE SISWA\r\nKELAS V SEMESTER GENAP DI MIM TEMPURSARI\r\nKLATEN TAHUN PELAJARAN 2013/2014\r\n\r\n (Other)"^^ . . . . . . "UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPS\r\nMATERI PERJUANGAN MELAWAN PENJAJAH DENGAN\r\nMODEL PEMBELAJARAN PICTURE AND PICTURE SISWA\r\nKELAS V SEMESTER GENAP DI MIM TEMPURSARI\r\nKLATEN TAHUN PELAJARAN 2013/2014\r\n\r\n (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPS\r\nMATERI PERJUANGAN MELAWAN PENJAJAH DENGAN\r\nMODEL PEMBELAJARAN PICTURE AND PICTURE SISWA\r\nKELAS V SEMESTER GENAP DI MIM TEMPURSARI\r\nKLATEN TAHUN PELAJARAN 2013/2014\r\n\r\n (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPS\r\nMATERI PERJUANGAN MELAWAN PENJAJAH DENGAN\r\nMODEL PEMBELAJARAN PICTURE AND PICTURE SISWA\r\nKELAS V SEMESTER GENAP DI MIM TEMPURSARI\r\nKLATEN TAHUN PELAJARAN 2013/2014\r\n\r\n (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPS\r\nMATERI PERJUANGAN MELAWAN PENJAJAH DENGAN\r\nMODEL PEMBELAJARAN PICTURE AND PICTURE SISWA\r\nKELAS V SEMESTER GENAP DI MIM TEMPURSARI\r\nKLATEN TAHUN PELAJARAN 2013/2014\r\n\r\n (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #14103 \n\nUPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPS \nMATERI PERJUANGAN MELAWAN PENJAJAH DENGAN \nMODEL PEMBELAJARAN PICTURE AND PICTURE SISWA \nKELAS V SEMESTER GENAP DI MIM TEMPURSARI \nKLATEN TAHUN PELAJARAN 2013/2014 \n \n\n\n" . "text/html" . . . "Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah"@id . .