<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "KALIMAT DEKLARATIF DALAM AL-QUR’AN\r\nSURAT AL-RA’D\r\nTINJAUAN PRAGMATIK\r\n"^^ . "Fungsi utama sastra selain penyampaian pesan adalah estetika (keindahan).\r\nKarena ia dibungkus dengan bahasa, maka ia masih memiliki fungsi utama bahasa\r\nyakni komunikasi. Meskipun bahasa sastra memiliki bentuk yang berbeda dengan\r\nbahasa sehari-hari, namun keduanya sama-sama menyampaikan pesan kepada\r\npembaca/pendengar\r\nKalimat deklaratif merupakan tipe atau jenis yang paling penting. kita akan sering\r\nmenjumpainya dalam penulisan esai atau laporan. Dan tipe inilah yang paling\r\nsering dijumpai daripada tiga jenis tipe kalimat yang lain (Interogatif, imperatif,\r\ndan esklamatif). Kalimat deklaratif secara mudah menyatakan fakta atau argumen,\r\nmenyatakan gagasan tanpa meminta jawaban atau tindakan dari pembaca. Dalam\r\nkajian linguistik yang mengkaji tentang makna ada dua yakni, semantik dan\r\npragmatik. Menurut Leech (1993 : 8), semantik dan pragmatik merupakan bidang\r\nyang keduanya terdapat perbedaan. Dalam pragmatik suatu makna didefinisikan\r\nberdasarkan hubungan dengan penutur atau pemakai bahasa. Sedangkan semantik\r\nmaknanya semata-mata hanya didefinisikan sebagai suatu ciri atau ekspresi dari\r\nbahasa tertentu, tidak memperhatikan situasi tutur, penutur, dan pentuturnya.\r\nSurat al-Ra’d terdiri dari 43 ayat termasuk golongan surat Madaniyah, surat ini\r\ndinamakan “al-Ra’d” yang berarti “guruh” karena dalam ayat 13 Allah berfirman\r\nyang artinya “dan guruh itu bertasbih sambil memuji kepada-Nya”, menunjukkan\r\nsifat kesucian dan kesempurnaan Allah SWT. Dan lagi sesuai dengan sifat al-\r\nQur’an yang mengandung ancaman dan harapan, maka demikian pula halnya\r\nbunyi guruh itu menimbulkan kecemasan dan harapan kepada manusia. Isi yang\r\nterpenting dari surat ini adalah bahwa bimbingan Allah kepada mahluk-Nya\r\nbertalian erat dengan hukum sebab dan akibat. Bagi Allah tidak ada pilih kasih\r\ndalam menetapkan hukuman. Balasan atau hukuman adalah akibat dari ketaatan\r\natau keingkaran terhadap hukum Allah. KEMENAG RI, al-Qur’an dan\r\nTerjemahnya halaman.367\r\nSalah satu surat dalam al-Qur’an yang banyak berbicara dalam tentang ilmu alam\r\nadalah surat al-Ra’d. Didalamnya banyak berbicara tentang alam mulai dari atas\r\nyakni matahari, bulan, petir, awan, mendung, guruh, halilintar sampai kebawah\r\nyakni bumi, gunung-gunung, tetumbuhan, sungai, bayang-bayang, air, buih dan\r\nlogam dan juga tentang rahim sebagai tempat kejadian manusia.\r\nPenelitian ini akan banyak berbicara tentang kalimat deklaratif yang ada dalam al-\r\nQur’an surat al-Ra’d, yang setelah dilakukan reading text lalu kita selami lagi\r\nlebih dalam dengan baik melihat sejarah diturunnya ayat tersebut dan penjelasanpenjelasannya\r\ndalam beberapa tafsir seperti Tafsir Ibn Kasir, al-Thabariy, dan\r\nlain-lain. Setelah itu dianalisis dengan pendekatan teori linguistik barat, yakni\r\npragmatik dengan teori tindak tuturnya John Austin.\r\nDari penelitian ini penulis mengeluarkan hipotesa bahwa kalimat deklaratif dalam\r\nsurat al-Ra’d ini tergolong surat yang sederhana dalam penyampaian pesan dari\r\npenutur yakni Allah SWT kepada mitra tutur, sekalipun banyak ancaman (al-\r\nTahdid) dalam surat ini, sekaligus ini membuktikan bahwa Allah yang Maha\r\nKuasa betul-betul mengajarkan kita supaya memiliki ahlak yang baik khususnya\r\ndalam ucapan atau tutur kata, sekalipun terhadap musuh kita sekalipun. Dengan\r\nmaraknya pesta demokrasi di negara kita, kadangkala antar partai satu dengan\r\nyang lain terjadi kompetisi yang tidak sehat, seperti dengan istilah Black\r\nChampain, ini jelas bukan karakter bangsa kita. Bagaimana Allah begitu santunya\r\nmemerintah kepada Nabi Musa untuk berdakwah kepada Fir’aun dengan Qaulan\r\nlayyinan. Inilah karakter bangsa kita yang sedang kita galakkan dimana tempat.\r\nHasil penelitian ini, mudah-mudahan menjadi tambahan kontribusi keilmuan bagi\r\npara pemerhati al-Qur’an, yang ingin mengenal sebuah paradigma baru dalam\r\nmemahami bahasa al-Qur’an, yakni dengan pendekatan bahasa fungsional\r\n(Komunikasi) melalui analisis pragmatik.\r\n"^^ . "2014-10-23" . . . . "UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN KALIJAGA"^^ . . . "PROGRAM PASCASARJANA, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN KALIJAGA"^^ . . . . . . . . . "NIM. 1120510043"^^ . "ABDULLAH ZAKY, S.S. "^^ . "NIM. 1120510043 ABDULLAH ZAKY, S.S. "^^ . . . . . . "KALIMAT DEKLARATIF DALAM AL-QUR’AN\r\nSURAT AL-RA’D\r\nTINJAUAN PRAGMATIK\r\n (Text)"^^ . . . "FILE 1.pdf"^^ . . . "KALIMAT DEKLARATIF DALAM AL-QUR’AN\r\nSURAT AL-RA’D\r\nTINJAUAN PRAGMATIK\r\n (Text)"^^ . . . "KALIMAT DEKLARATIF DALAM AL-QUR’AN\r\nSURAT AL-RA’D\r\nTINJAUAN PRAGMATIK\r\n (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "KALIMAT DEKLARATIF DALAM AL-QUR’AN\r\nSURAT AL-RA’D\r\nTINJAUAN PRAGMATIK\r\n (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "KALIMAT DEKLARATIF DALAM AL-QUR’AN\r\nSURAT AL-RA’D\r\nTINJAUAN PRAGMATIK\r\n (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "KALIMAT DEKLARATIF DALAM AL-QUR’AN\r\nSURAT AL-RA’D\r\nTINJAUAN PRAGMATIK\r\n (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "KALIMAT DEKLARATIF DALAM AL-QUR’AN\r\nSURAT AL-RA’D\r\nTINJAUAN PRAGMATIK\r\n (Other)"^^ . . . . . . "KALIMAT DEKLARATIF DALAM AL-QUR’AN\r\nSURAT AL-RA’D\r\nTINJAUAN PRAGMATIK\r\n (Other)"^^ . . . . . . "KALIMAT DEKLARATIF DALAM AL-QUR’AN\r\nSURAT AL-RA’D\r\nTINJAUAN PRAGMATIK\r\n (Other)"^^ . . . . . . "KALIMAT DEKLARATIF DALAM AL-QUR’AN\r\nSURAT AL-RA’D\r\nTINJAUAN PRAGMATIK\r\n (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #14716 \n\nKALIMAT DEKLARATIF DALAM AL-QUR’AN \nSURAT AL-RA’D \nTINJAUAN PRAGMATIK \n\n\n" . "text/html" . . . "Filsafat Agama" . .