<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "PENDIDIKAN KARAKTER BAGI ANAK AUTIS DI SEKOLAH KHUSUS TARUNA AL-QUR’AN YOGYAKARTA"^^ . "Meningkatnya jumlah anak autis merupakan persoalan yang menjadi\r\ntanggung jawab bersama, bukan hanya bagian medis atau psikolog saja. Dari segi\r\nperilaku, anak-anak autis cenderung untuk melukai dirinya sendiri, tidak percaya\r\ndiri dan bersikap agresif.Sejalan dengan permasalahantersebut,pendidikan\r\nkarakter turut memainkan peran untuk mengarahkan mereka menjadi manusiamanusia\r\nmandiri dan bermanfaat sesuai kemampuannya agar tidak menjadi beban\r\nsebaliknya merupakan anugerah yang diberikan Allah swt. Salah satu sekolah\r\nyang menangani masalah anak autis adalah Sekolah Khusus Taruna Al-Qur’an\r\nYogyakarta. Sekolah Khusus Taruna Al-Qur’an berada di Jalan Lempongsari,\r\nSariharjo, Ngaglik, Sleman.\r\nPenelitian ini merupakan penelitian kualitatif yang menggunakan\r\npendekatan psikologi pendidikan. Subyek penelitiannya adalah Kepala Sekolah,\r\nguru dan siswa autis. Adapun teknik pengumpulan data dengan menggunakan\r\nmetode wawancara, observasi dan dokumentasi. Sedangkan analisis datanya\r\nmenggunakan pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, triangulasi dan\r\npenarikan kesimpulan.Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui penerapan\r\npendidikan karakter bagi anak autis, kemudian nilai-nilai pendidikan karakter apa\r\nsaja yang berhasil dikembangkan, serta apa saja faktor pendukung dan faktor\r\npenghambat dalam pendidikan karakter bagi anak autis di Sekolah Khusus Taruna\r\nAl-Qur’an.\r\nHasil penelitian ini menunjukan bahwa penerapan pendidikan karakter\r\npada anak autis di Sekolah Khusus Taruna Al-Qur’an melalui enam strategi yaitu\r\npertama, melalui prinsip dasar layanan pendidikam anak berkebutuhan khusus,\r\nkedua melalui pembiasaan dan pembudayaan yang baik di sekolah, ketiga melalui\r\nketeladan, keempat melalui akhlak aplikatif, kelima melalui terapi al-Qur’an, dan\r\nkeenam melalui Group Support Therapy. Selanjutnya, nilai-nilai karakter yang\r\ndibangun meliputi nilai karakter yang berhubungan dengan Allah SWT yaitu nilai\r\nreligius yang meliputi keimanan, ketakwaan dan kesabaran, nilai karakter yang\r\nberhubungan dengan diri sendiri yaitu sikap jujur, disiplin, tanggungjawab, dan\r\nmandiri, nilai karakter yang berhubungan dengan orang lain seperti saling\r\nmenghormati, tolong menolong, sopan santun, dan toleransi dan nilai karakter\r\nyang berhubungan dengan lingkungan yaitu melestarikan lingkungan.Dalam\r\npenerapan pendidikan karakter bagi anak autis di Sekolah Khusus Taruna Al-\r\nQur’an terdapat faktor pendukung dan faktor penghambat, faktor penghambatnya\r\nadalah minimnya kepedulian orang tua dalam penanaman pendidikan karakter,\r\nkondisi masyarakat yang kurang menerima kekurangan anak-anak autis, keadaan\r\nbeberapa anak yang kadang masih tantrum. Dengan menggunakan analisis\r\nSWOT, maka dalam menghadapi faktor penghambat pendidikan karakter bagi\r\nanak autis dapat dilakukan denganmengadakan sosialisasi kepada masyarakat\r\nsekitar akan keberadaan anak autis, mengadakan kegiatan dalam pembelajaran\r\nmaupun ekstrakurikuler yang dapat mendukung penyembuhan anak autis.\r\nKata Kunci : Pendidikan Karakter, Anak Autis"^^ . "2015-02-20" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA"^^ . . . "PASCASARJANA, UIN SUNAN KALIJAGA"^^ . . . . . . . . . "NIM. 1320411049"^^ . "DESTI WIDIANI"^^ . "NIM. 1320411049 DESTI WIDIANI"^^ . . . . . . "PENDIDIKAN KARAKTER BAGI ANAK AUTIS DI SEKOLAH KHUSUS TARUNA AL-QUR’AN YOGYAKARTA (Text)"^^ . . . . . "BAB I, V, DAFTAR PUSTAKA.pdf"^^ . . . "PENDIDIKAN KARAKTER BAGI ANAK AUTIS DI SEKOLAH KHUSUS TARUNA AL-QUR’AN YOGYAKARTA (Text)"^^ . . . . . "PENDIDIKAN KARAKTER BAGI ANAK AUTIS DI SEKOLAH KHUSUS TARUNA AL-QUR’AN YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "PENDIDIKAN KARAKTER BAGI ANAK AUTIS DI SEKOLAH KHUSUS TARUNA AL-QUR’AN YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "PENDIDIKAN KARAKTER BAGI ANAK AUTIS DI SEKOLAH KHUSUS TARUNA AL-QUR’AN YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "PENDIDIKAN KARAKTER BAGI ANAK AUTIS DI SEKOLAH KHUSUS TARUNA AL-QUR’AN YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "PENDIDIKAN KARAKTER BAGI ANAK AUTIS DI SEKOLAH KHUSUS TARUNA AL-QUR’AN YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PENDIDIKAN KARAKTER BAGI ANAK AUTIS DI SEKOLAH KHUSUS TARUNA AL-QUR’AN YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PENDIDIKAN KARAKTER BAGI ANAK AUTIS DI SEKOLAH KHUSUS TARUNA AL-QUR’AN YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PENDIDIKAN KARAKTER BAGI ANAK AUTIS DI SEKOLAH KHUSUS TARUNA AL-QUR’AN YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #15938 \n\nPENDIDIKAN KARAKTER BAGI ANAK AUTIS DI SEKOLAH KHUSUS TARUNA AL-QUR’AN YOGYAKARTA\n\n" . "text/html" . . . "Pendidikan Islam (Pesantren)" . .