<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "ANATOMI KONFLIK DAN SOLIDARITAS MASYARAKAT PEDESAAN JAWA (Studi Fenomenologis Terhadap Dinamika Keberagamaan Masyarakat Lokal Desa Pekuncen)"^^ . "Konflik keagamaan merupakan fenomena yang sering muncul di masyarakat.\r\nPerbedaan nilai, ideologi atau ajaran agama kerap kali menjadi pemicu terjadinya\r\nkonflik. Dalam konteks masyarakat Pekuncen, persoalan perbedaan paham dan tradisi\r\nkeagamaan telah menimbulkan konflik atau pertentangan. Untuk itu penelitian ini\r\ndilakukan guna menjawab dua hal; pertama, bagaimana dinamika dan karakteristik\r\nkeberagamaan serta; kedua, bagaimana bentuk konflik dan solidaritas masyarakat\r\nPekuncen. Penelitian ini merupakan studi lapangan (field research) yang berlokasi di\r\nDesa Pekuncen, Kecamatan Jatilawang, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah.\r\nPenelitian ini menggunakan pendekatan fenomenologi, yang memandang realitas\r\nsosial atau fenomena sosial sebagai dunia objektif dari kebermaknaan dan nilai-nilai\r\ndalam kesadaran induvidu atau kelompok masyarakat. Metode dalam menggali data\r\nmeliputi, wawancara, obserbavasi dan kajian dokumen yang mendukung. Adapun teori\r\nyang digunakan untuk menganalisis data dalam penelitian ini ialah teori konflik, teori\r\nfungsional struktural, teori interaksionisme simbolik. Data yang diperoleh disusun\r\nsecara sistematis dan dipaparkan secara deskripsi serta dielaborasi dengan data dari\r\nberbagai literatur kajian pustaka guna mendukung analisis terhadap data.\r\nHasil penelitan ini menunjukkan bahwa karakteristik keislaman masyarakat\r\nPekuncen dikenal dengan sebutan Islam adat (Islam kejawen) dan Islam masjid. Di\r\ndalam kelompok Islam masjid juga terdiri atas: Nadhlatul Ulama, Jamaah Tablig, dan\r\nJamaah Salafi. Dalam eskpresi keberagamaan, Islam Masjid merujuk pada kelompok\r\nkeislaman dengan menyakini rukun Islam secara utuh terutama sholat dan haji, serta\r\naktivitas keagamaan berpusat pada masjid. Sementara Islam kejawen merujuk pada\r\nkelompok keislaman tanpa pengamalan sholat dan ibadah haji. Keyakinan Islam\r\nkejawen di Desa Pekuncen didasarkan pada ajaran spiritual Kyai Bonokeling sebagai\r\ntokoh leluhur dan poros aktivitas Islam kejawen dipusatkan pada punden-punden\r\nsakral, terutama makam Kyai Bonokeling sebagai leluhur yang dihormati.\r\nPerbedaan paham dan tradisi keagamaan di antara kelompok keagamaan\r\nmasyarakat Pekuncen telah menimbulkan konflik atau pertentangan terkait dengan\r\npendirian masjid. Bagi masyarakat Islam kejawen, areal pembangunan masjid tersebut\r\nmerupakan bagian dari wilayah kramat (sakral). Sementara bagi Islam masjid\r\npembangunan masjid merupakan kebutuhan untuk mengaktualisasikan ajaran\r\nkeagamaan dan tidak memaknai wilayah itu sebagai bagian dari kesakralan. Di sisi\r\nlain, dalam internal Islam masjid muncul sentimen dan pertentangan yang melahirkan\r\nketegangan antara NU dan Salafi. Sentimen tersebut muncul dikarenakan persoalan\r\nkhilafiyah dan penolakan terhadap dakwah (penyebaran) paham salafi. Konflik dan\r\npertentangan ini cenderung bersifat laten, namun potensi konflik manifes dalam\r\nmasyarakat Pekuncen masih dalam pertautan ideologi keagamaan dan polarisasi\r\npemukiman berdasarkan garis kegamaan antara Islam kejawen dan Islam masjid.\r\nDi samping itu, terdapat sistem sosial yang mempererat solidaritas masyarakat\r\nPekuncen sebagai upaya meredam konflik manifes, yaitu hubungan kekerabatan,\r\nkonstruksi dialog yang terjadi dalam ranah budaya pesta hajatan sebagai public sphere\r\n(ruang publik), dan peran tokoh agama dalam struktu"^^ . "2015-02-23" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA"^^ . . . "PASCASARJANA, UIN SUNAN KALIJAGA"^^ . . . . . . . . . "NIM. 1220510044"^^ . "MUHAMMAD IRFAN"^^ . "NIM. 1220510044 MUHAMMAD IRFAN"^^ . . . . . . "ANATOMI KONFLIK DAN SOLIDARITAS MASYARAKAT PEDESAAN JAWA (Studi Fenomenologis Terhadap Dinamika Keberagamaan Masyarakat Lokal Desa Pekuncen) (Text)"^^ . . . . . "BAB I, V, DAFTAR PUSTAKA.pdf"^^ . . . "ANATOMI KONFLIK DAN SOLIDARITAS MASYARAKAT PEDESAAN JAWA (Studi Fenomenologis Terhadap Dinamika Keberagamaan Masyarakat Lokal Desa Pekuncen) (Text)"^^ . . . . . "ANATOMI KONFLIK DAN SOLIDARITAS MASYARAKAT PEDESAAN JAWA (Studi Fenomenologis Terhadap Dinamika Keberagamaan Masyarakat Lokal Desa Pekuncen) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "ANATOMI KONFLIK DAN SOLIDARITAS MASYARAKAT PEDESAAN JAWA (Studi Fenomenologis Terhadap Dinamika Keberagamaan Masyarakat Lokal Desa Pekuncen) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "ANATOMI KONFLIK DAN SOLIDARITAS MASYARAKAT PEDESAAN JAWA (Studi Fenomenologis Terhadap Dinamika Keberagamaan Masyarakat Lokal Desa Pekuncen) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "ANATOMI KONFLIK DAN SOLIDARITAS MASYARAKAT PEDESAAN JAWA (Studi Fenomenologis Terhadap Dinamika Keberagamaan Masyarakat Lokal Desa Pekuncen) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "ANATOMI KONFLIK DAN SOLIDARITAS MASYARAKAT PEDESAAN JAWA (Studi Fenomenologis Terhadap Dinamika Keberagamaan Masyarakat Lokal Desa Pekuncen) (Other)"^^ . . . . . . "ANATOMI KONFLIK DAN SOLIDARITAS MASYARAKAT PEDESAAN JAWA (Studi Fenomenologis Terhadap Dinamika Keberagamaan Masyarakat Lokal Desa Pekuncen) (Other)"^^ . . . . . . "ANATOMI KONFLIK DAN SOLIDARITAS MASYARAKAT PEDESAAN JAWA (Studi Fenomenologis Terhadap Dinamika Keberagamaan Masyarakat Lokal Desa Pekuncen) (Other)"^^ . . . . . . "ANATOMI KONFLIK DAN SOLIDARITAS MASYARAKAT PEDESAAN JAWA (Studi Fenomenologis Terhadap Dinamika Keberagamaan Masyarakat Lokal Desa Pekuncen) (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #15976 \n\nANATOMI KONFLIK DAN SOLIDARITAS MASYARAKAT PEDESAAN JAWA (Studi Fenomenologis Terhadap Dinamika Keberagamaan Masyarakat Lokal Desa Pekuncen)\n\n" . "text/html" . . . "Agama Dan Filsafat" . .