<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "PENDIDIKAN TAUHID PERSPEKTIF NEUROSAINS\r\nDAN IMPLIKASINYA DALAM MENINGKATKAN KECERDASAN\r\nSPIRITUAL (TELAAH PEMIKIRAN TAUFIQ PASIAK)"^^ . "Eko Gunawan. Pendidikan Tauhid berdasarkan Neurosains dan\r\nImplikasinya dalam Meningkatkan Kecerdasan Spiritual (Kajian\r\nterhadap Pemikiran Taufiq Pasiak). Skripsi. Yogyakarta: Jurusan\r\nPendidikan Agama Islam Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN\r\nSunan Kalijaga, 2015.\r\nLatar belakang penelitian ini adalah pendidikan Tauhid yang\r\nbelum dapat menjadi solusi degradasi moral yang terjadi pada\r\nmasyarakat. Pendidikan Tauhid yang berjalan selama ini hanya\r\nmenekankan pada kognisi peserta didik. Perlunya perspektif baru\r\nuntuk mengembalikan pentingnya pendidikan Tauhid dalam\r\nmenghadapi degradasi moral. Sudut pandang ilmu neurosains\r\ndigunakan sebagai cara baru membuat konsep pendidikan yang\r\nmemandang pentingnya pengembangan seluruh potensi manusia.\r\nTaufiq Pasiak sebagai neurosaintis memiliki pandangan baru tentang\r\npendidikan dan pentingnya otak sebagai alat belajar. Pengembangan\r\nseluruh potensi otak berarti pula pengembangan terhadap potensi\r\nspiritual yang diyakini dapat menjawab kekeringan moral yang\r\nterjadi dalam masyarakat.\r\nPenelitian ini merupakan sebuah penelitian kualitatif yang\r\nmenekankan pada kajian kepustakaan (library research). Data dalam\r\npenelitian ini dikumpulkan dengan menggunakan metode\r\ndokumentasi. Adapun metode analisisnya adalah menggunakan\r\nmetode analisis deskriptif dan deduksi untuk memperoleh sebuah\r\nkesimpulan penelitian. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian\r\nini adalah pendekatan neurobiologi. Pendekatan neurobiologi adalah\r\npendekatan untuk mengetahui kondisi psikologi seseorang dengan\r\nmengaitkan tingkah laku individu dengan kejadian-kejadian di dalam\r\notak dan sistem syaraf.\r\nHasil penelitian ini menunjukkan bahwa pendidikan Tauhid\r\nberdasarkan neurosains sangat memperhatikan otak dan kesiapannya\r\nuntuk belajar. Perkembangan otak, cara kerja, dan kondisi otak\r\nmenjadi pertimbangan utama dalam proses pendidikan. Meskipun\r\nberdampak kepada seluruh aspek pendidikan seperti tujuan, materi,\r\npendidik, peserta didik dan lainnya, strategi dan metode\r\npembelajaran adalah terpenting dalam konsep pendidikan yang\r\ndidasarkan pada neurosains. Strategi dan metode pembelajaran yang\r\ntepat akan memaksimalkan masuknya materi ataupun nilai-nilai\r\nyang ditanamkan kepada peserta didik. Meningkatnya spiritualitas\r\nseseorang dipengaruhi oleh pengetahuan dan memori kuat yang\r\ntertanam dalam otaknya. Yang terpenting tetaplah pengetahuan,\r\nnamun pengembangan yang utuh adalah kunci utama untuk\r\nmendapatkan pengetahuan secara menyeluruh."^^ . "2015-05-19" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . "FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . . . . . . . "NIM. 11410232"^^ . "EKO GUNAWAN"^^ . "NIM. 11410232 EKO GUNAWAN"^^ . . . . . . "PENDIDIKAN TAUHID PERSPEKTIF NEUROSAINS\r\nDAN IMPLIKASINYA DALAM MENINGKATKAN KECERDASAN\r\nSPIRITUAL (TELAAH PEMIKIRAN TAUFIQ PASIAK) (Text)"^^ . . . "PENDIDIKAN TAUHID PERSPEKTIF NEUROSAINS\r\nDAN IMPLIKASINYA DALAM MENINGKATKAN KECERDASAN\r\nSPIRITUAL (TELAAH PEMIKIRAN TAUFIQ PASIAK) (Text)"^^ . . . "11410232_bab-i_iv-atau-v_daftar-pustaka.pdf"^^ . . . "PENDIDIKAN TAUHID PERSPEKTIF NEUROSAINS\r\nDAN IMPLIKASINYA DALAM MENINGKATKAN KECERDASAN\r\nSPIRITUAL (TELAAH PEMIKIRAN TAUFIQ PASIAK) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PENDIDIKAN TAUHID PERSPEKTIF NEUROSAINS\r\nDAN IMPLIKASINYA DALAM MENINGKATKAN KECERDASAN\r\nSPIRITUAL (TELAAH PEMIKIRAN TAUFIQ PASIAK) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PENDIDIKAN TAUHID PERSPEKTIF NEUROSAINS\r\nDAN IMPLIKASINYA DALAM MENINGKATKAN KECERDASAN\r\nSPIRITUAL (TELAAH PEMIKIRAN TAUFIQ PASIAK) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PENDIDIKAN TAUHID PERSPEKTIF NEUROSAINS\r\nDAN IMPLIKASINYA DALAM MENINGKATKAN KECERDASAN\r\nSPIRITUAL (TELAAH PEMIKIRAN TAUFIQ PASIAK) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "PENDIDIKAN TAUHID PERSPEKTIF NEUROSAINS\r\nDAN IMPLIKASINYA DALAM MENINGKATKAN KECERDASAN\r\nSPIRITUAL (TELAAH PEMIKIRAN TAUFIQ PASIAK) (Other)"^^ . . . . . . "PENDIDIKAN TAUHID PERSPEKTIF NEUROSAINS\r\nDAN IMPLIKASINYA DALAM MENINGKATKAN KECERDASAN\r\nSPIRITUAL (TELAAH PEMIKIRAN TAUFIQ PASIAK) (Other)"^^ . . . . . . "PENDIDIKAN TAUHID PERSPEKTIF NEUROSAINS\r\nDAN IMPLIKASINYA DALAM MENINGKATKAN KECERDASAN\r\nSPIRITUAL (TELAAH PEMIKIRAN TAUFIQ PASIAK) (Other)"^^ . . . . . . "PENDIDIKAN TAUHID PERSPEKTIF NEUROSAINS\r\nDAN IMPLIKASINYA DALAM MENINGKATKAN KECERDASAN\r\nSPIRITUAL (TELAAH PEMIKIRAN TAUFIQ PASIAK) (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #16364 \n\nPENDIDIKAN TAUHID PERSPEKTIF NEUROSAINS \nDAN IMPLIKASINYA DALAM MENINGKATKAN KECERDASAN \nSPIRITUAL (TELAAH PEMIKIRAN TAUFIQ PASIAK)\n\n" . "text/html" . . . "Pendidikan Agama Islam"@en . .