%A NIM. 09710012 TAKAS PRASETIANTO
%O Dr. Erika Setyanti Kusuma Putri, M.Si
%T PERAN STRES KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA DENGAN
COLLABORATIVE RELIGIOUS COPING SEBAGAI MODERATOR PADA
PERAWAT RUMAH SAKIT UMUM SWASTA DI KOTA
YOGYAKARTA
%X Penelitian  ini  bertujuan  untuk  mengetahui  peran  stres  kerja  terhadap  kepuasan
kerja  dan
religious  coping
sebagai  moderator  pada  perawat  rumah  sakit  umum
swasta  di  kota  Yogyakarta.  Teknik  pengambilan  sampel  menggunakan
cluster
random sampling,
dengan subjek berjumlah 130 perawat pada rumah sakit umum
swasta  di  kota  Yogyakarta.  Pengukuran  dilakukan  dengan  menggunakan  Skala
Stres Kerja, Skala Kepuasan Kerja dan Skala Religious Coping. Metode analisis
statistik  yang  dipakai  adalah
Moderated  Regression  Analysis.
Hasil  analisis
statistik tersebut menunjukkan nilai F = 4,545 dengan p = 0,005 (p< 0,05), yang
berarti bahwa stres kerja yang tinggi dapat diolah dengan cara dimoderatori oleh
religious   coping
dengan   bentuk
collaborative
yang   tinggi,   sehingga   akan
meningkatkan kepuasan kerja. Kesimpulannya hipotesis penelitian ini diterima.
%K Stres   Kerja,
Collaborative   Religious   Coping
,   Kepuasan   Kerja,
Perawat.
%D 2015
%I UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA
%L digilib17148