<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "KEHENDAK KREATIF DALAM PANDANGAN MUHAMMAD IQBAL (Sebuah Kritik Metafisika Ketuhanan)"^^ . "Sejatinya manusia mempunyai banyak aspek dalam kehidupannya. Aspekaspek\r\nitu antara lain: pengetahuan, penalaran, dan kecenderungan ingin tahu. Dari\r\nsekian aspek tersebut, kehendak menjadi pembingkainya. Sepanjang perjalanan\r\nsejarah filsafat, wacana kehendak ini mengundang banyak perhatian. Pembicaraan\r\nmengenai persoalan kehendak menghasilkan ragam pemikiran yang filosofis\r\nsifatnya. Namun, term ini, semakin meruncing pasca munculnya aliran filsafat\r\neksistensialiseme. Menurut aliran ini, kehendak merupakan bentuk penekanan\r\nterhadap kebebasan dan kesadaran eksistensial manusia. Kebebasan, baginya\r\nadalah hakikat paling dasar dari eksistensi manusia. Karenanya, kehendak bebas\r\nmenjadi ihwal yang niscaya.\r\nDengan demikian, fokus penelitian ini adalah persoalan kehendak bebas\r\nmanusia hubungannya dengan kehendak kehendak bebas Tuhan. Dipandang dari\r\njenisnya, penelitian ini merupakan library research. Oleh sebab itu, sumber\r\ndatanya adalah berupa bahan-bahan pustaka (buku, jurnal dan artikel ilmiah).\r\nSesuai dengan jenisnya, maka pengumpulan data dalam penelitian ini\r\nmenggunakan menggunakan metode riset kepustakaan, yang pelaksanaannya\r\nmeliputi dua langkah: bibliografi kerja dan bibliografi fungsional. Sedangkan\r\nanalisis data dalam penelitian ini menggunakan metode deskriptif analitis dengan\r\npendekatan fenomenologi eksistensial dan kritik metafisika. Sehingga dengan dua\r\npendekatan tersebut, penelitian ini menunjukkan konstribusi teologi-filosofis Iqbal\r\nbagi diskursus ketuhanan, filsafat manusia dan pemikiran Islam.\r\nKehendak yang menjadi ikon wacana aliran eksistensialisme ini, mulanya\r\npesat dibicarakan dalam tradisi filsafat Barat. Namun, motif-motif kehendak ini,\r\ndiam-diam, ternyata berkembang juga di dunia Islam, lebih khusus lagi lewat\r\npemikiran Muhammad Iqbal. Di tangan filosof kelahiran Pakistan inilah, wacana\r\nkehendak memiliki ‘tampang’ lebih anggun dan bernuansa religius. Iqbal berani\r\nberbeda dengan para tokoh sebelumnya yang memandang kehendak tanpa tujuan,\r\nchaotis dan cenderung menyeret pada ateisme. Bagi Iqbal, kehendak justru\r\nsebaliknya. Ia adalah sesuatu yang bertujuan, diri selalu bergerak pada satu arah:\r\nKhuda atau Tuhan. Dalam bahasa Iqbal, tahallaqu bi akhlaqillah. Oleh karena itu,\r\nkehendak dalam pandangan Iqbal lebih religius dan kreatif\r\nKonsep khudi atau diri oleh Iqbal dijadikan ‘garis start’ dalam merumuskan\r\nkehendak kreatif ini. Dia menunjukkan, bahwa personalitas merupakan suatu\r\nentitas mendasar bagi seluruh organisasi kehidupan manusia. Jadi, hidup manusia\r\nadalah kehendak kreatif yang terus menuju realisasi. Melalui kehendak kreatif\r\nyang bersokoguru pada kebebasan ini pula, Iqbal mulai bertanya dan mendiagnosa\r\nkemerosotan umat muslim. Karenanya, kehendak kreatif yang menjadi tawaran\r\ndalam penelitian ini, adalah suatu pendekatan kritis terhadap metafisika ketuhanan\r\nyang menjadi ciri khas teologi Islam selama ini. Melalui konsepnya tersebut, Iqbal\r\nberhasil menyegarkan kembali pemikiran keagamaan dalam Islam.\r\nKata Kunci: Kehendak Kreatif, Eksistensialisme, Teologi Islam"^^ . "2015-06-16" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA"^^ . . . "Fakultas Ushuluddin dan Pemikiran Islam, UIN SUNAN KALIJAGA"^^ . . . . . . . . . "NIM: 10510003"^^ . "A. RUSLIYANTO"^^ . "NIM: 10510003 A. RUSLIYANTO"^^ . . . . . . "KEHENDAK KREATIF DALAM PANDANGAN MUHAMMAD IQBAL (Sebuah Kritik Metafisika Ketuhanan) (Text)"^^ . . . . . "BAB I, V, DAFTAR PUSTAKA.pdf"^^ . . . "KEHENDAK KREATIF DALAM PANDANGAN MUHAMMAD IQBAL (Sebuah Kritik Metafisika Ketuhanan) (Text)"^^ . . . . . "KEHENDAK KREATIF DALAM PANDANGAN MUHAMMAD IQBAL (Sebuah Kritik Metafisika Ketuhanan) (Other)"^^ . . . . . . "KEHENDAK KREATIF DALAM PANDANGAN MUHAMMAD IQBAL (Sebuah Kritik Metafisika Ketuhanan) (Other)"^^ . . . . . . "KEHENDAK KREATIF DALAM PANDANGAN MUHAMMAD IQBAL (Sebuah Kritik Metafisika Ketuhanan) (Other)"^^ . . . . . . "KEHENDAK KREATIF DALAM PANDANGAN MUHAMMAD IQBAL (Sebuah Kritik Metafisika Ketuhanan) (Other)"^^ . . . . . . "KEHENDAK KREATIF DALAM PANDANGAN MUHAMMAD IQBAL (Sebuah Kritik Metafisika Ketuhanan) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "KEHENDAK KREATIF DALAM PANDANGAN MUHAMMAD IQBAL (Sebuah Kritik Metafisika Ketuhanan) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "KEHENDAK KREATIF DALAM PANDANGAN MUHAMMAD IQBAL (Sebuah Kritik Metafisika Ketuhanan) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "KEHENDAK KREATIF DALAM PANDANGAN MUHAMMAD IQBAL (Sebuah Kritik Metafisika Ketuhanan) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #17362 \n\nKEHENDAK KREATIF DALAM PANDANGAN MUHAMMAD IQBAL (Sebuah Kritik Metafisika Ketuhanan)\n\n" . "text/html" . . . "Filsafat Agama" . .