<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "TEORI PENDIDIKAN\r\nPAULO FREIRE DAN MUHAMMAD ABDUH\r\n(STUDI KOMPARATIF KONSIENTISASI DAN\r\nMODERNISASI PENDIDIKAN)"^^ . "Penelitiaan ini dilatarbelakangi oleh kegelisahan intelektualitas, dimana teori-teori\r\nyang diajarkan dalam dunia Pendidikan Islam terasa gersang dari nuansa modernitas.\r\nBerangkat dari kegelisahan tersebut penelitian literer ini akan mengkomparasikan teori\r\npendidikan Paulo Freire dan Muhammad Abduh yang akan memberi angin segar bagi\r\nintelektualitas Pendidikan Islam. Dari kedua teori pendidikan terebut, penelitian ini\r\nmemfokuskan perhatiannya pada konsientisasi (contiencizacao), yang diaanggap\r\nmewakili teori pendidikan Paulo Freire dan modemiasi pendidikan yang dianggap\r\nmewakili teori pendidikan Muhammad Abduh.\r\nUntuk mengetahui poin-poin utama mengenai konsientisasi dan modemisasi\r\npendidikan, digunakan pendekatan diskriptif Sedangkan untuk mengetahui komparasi\r\nkedua teori tersebut, tarutama persamaan serta perbedaan keduannya, digunakan\r\npendekatan teoritis-filosofois. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mendiskripsikan\r\ndan menganalisis kedua teori pendidikan di atas, yang kemudian diharapkan mampu\r\nmelahirkan gagasan baru (sintesa) yang bersifat teoritis yang dapat memperkaya\r\nkhasanah teoritis pendidikan Islam.\r\nHasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat persamaan dan perbedaan serta\r\nkeunggulan dan kelemahan konsientisasi Paulo Freire dan modernisai pendidikan\r\nMuhammad Abduh. Persamaan yang dapat ditemukan adalah pandangannya mengenai\r\nhumanisasi. Sedangkan perbedaan kedua teori tersebut akan Iebih jelas jika diamati dari\r\naspek landasan dasar dan proses keduanya. Dari aspek landasan dasar konsientisasi Freire\r\nberlandaskan pada realitas, sedangkan modernisasi pendidikan Abduh berlandaskan pada\r\nagama Islam sebagai Hukum tertinggi. Sedangkan jika ditinjau dari aspek prosesnya,\r\nkonsientisasi sangat kental dengan dialektika sedangkan modemisasi pendidikan\r\nbertumpu pada keseimbangan rasionalitas dan religiusitas.\r\nKeunggulan konsientisasi yang bisa ditangkap adalah tumbuhnya kesadaran kritis\r\ndalam mencapai humanisasi. Adapun keunggulan modernisasi pendidikan yaitu\r\nterwujudnya pendidikan yang holistik-interkonektif. Sedangkan kelemahan konsientisasi\r\nfreire terletak pada orientasi antroposentris yang berlebihan, dan kelemahan modernisasi\r\npendidikan terletak pada timbulnya reaksi ulama Muslim yang tekstual-literal. Kemudian\r\ndari telaah komparatif persamaan dan perbedaan tersebut peneliti menemukan pandangan\r\nbaru, yang dalam ha1 ini peneliti sebut sebagai \"kritis religius\", sebuah sintesis\r\nkonsientisasi dan modemisasi pendidikan."^^ . "2007-04-07" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . "FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . . . . . . . "NIM: 03470569"^^ . "SUYADI"^^ . "NIM: 03470569 SUYADI"^^ . . . . . . "TEORI PENDIDIKAN\r\nPAULO FREIRE DAN MUHAMMAD ABDUH\r\n(STUDI KOMPARATIF KONSIENTISASI DAN\r\nMODERNISASI PENDIDIKAN) (Text)"^^ . . . "BAB I, V, DAFTAR PUSTAKA.pdf"^^ . . . "TEORI PENDIDIKAN\r\nPAULO FREIRE DAN MUHAMMAD ABDUH\r\n(STUDI KOMPARATIF KONSIENTISASI DAN\r\nMODERNISASI PENDIDIKAN) (Text)"^^ . . . "TEORI PENDIDIKAN\r\nPAULO FREIRE DAN MUHAMMAD ABDUH\r\n(STUDI KOMPARATIF KONSIENTISASI DAN\r\nMODERNISASI PENDIDIKAN) (Other)"^^ . . . . . . "TEORI PENDIDIKAN\r\nPAULO FREIRE DAN MUHAMMAD ABDUH\r\n(STUDI KOMPARATIF KONSIENTISASI DAN\r\nMODERNISASI PENDIDIKAN) (Other)"^^ . . . . . . "TEORI PENDIDIKAN\r\nPAULO FREIRE DAN MUHAMMAD ABDUH\r\n(STUDI KOMPARATIF KONSIENTISASI DAN\r\nMODERNISASI PENDIDIKAN) (Other)"^^ . . . . . . "TEORI PENDIDIKAN\r\nPAULO FREIRE DAN MUHAMMAD ABDUH\r\n(STUDI KOMPARATIF KONSIENTISASI DAN\r\nMODERNISASI PENDIDIKAN) (Other)"^^ . . . . . . "TEORI PENDIDIKAN\r\nPAULO FREIRE DAN MUHAMMAD ABDUH\r\n(STUDI KOMPARATIF KONSIENTISASI DAN\r\nMODERNISASI PENDIDIKAN) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "TEORI PENDIDIKAN\r\nPAULO FREIRE DAN MUHAMMAD ABDUH\r\n(STUDI KOMPARATIF KONSIENTISASI DAN\r\nMODERNISASI PENDIDIKAN) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "TEORI PENDIDIKAN\r\nPAULO FREIRE DAN MUHAMMAD ABDUH\r\n(STUDI KOMPARATIF KONSIENTISASI DAN\r\nMODERNISASI PENDIDIKAN) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "TEORI PENDIDIKAN\r\nPAULO FREIRE DAN MUHAMMAD ABDUH\r\n(STUDI KOMPARATIF KONSIENTISASI DAN\r\nMODERNISASI PENDIDIKAN) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #18082 \n\nTEORI PENDIDIKAN \nPAULO FREIRE DAN MUHAMMAD ABDUH \n(STUDI KOMPARATIF KONSIENTISASI DAN \nMODERNISASI PENDIDIKAN)\n\n" . "text/html" . . . "Pendidikan Islam (Pesantren)" . .