<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "KEDUDUKAN DAN STATUS HUKUM ANAK HASIL KLONING\r\n( PERBANDINGAN HUKUM ISLAM DAN HUKUM PERDATA)"^^ . "KEDUDUKAN DAN STATUS HUKUM ANAK HASIL KLONING\r\n( PERBANDINGAN HUKUM ISLAM DAN HUKUM PERDATA)\r\nKloning adalah salah satu bidang tehnik yang mencoba menciptakan makhluk\r\nyang hampir sama. Tehnik ini secara sosiologis akan mernberi masalah . Bila klonig\r\nditerapkan pada manusia, maka salah satu akibatnya adalah akan dihasilkan\r\nmasyarakat tanpa ayah sejati. Masalah yang timbul dari penemuan baru ini tidak\r\nhanya berdampak pada bidang kedokteran, tetapi lebih jauh membawa kepada\r\npersoalan etika, moral, dan hukum. Dalarn kaitannya dengan masalah Hukum Islam\r\npersoalan kloning tidak dapat kita temukan dalam Al-Quran, Al-Hadis, dan ljtihad.\r\nSedangkan dalam Hukum Perdata Indonesia juga belum ada aturan yang jelas\r\nrnengenai boleh tidaknya kloning manusia.\r\nPersoalan boleh atau tidaknya kloning sampai saat ini di Indonesia belum ada\r\nketentuan secara pasti. Penulis tidak akan membahas lebih lanjut pro kontra tersebut,\r\nnamun apabila kloning tetap dilakukan bagaimanakah status anak basil kloning\r\ntersebut secara yuridis. Penulis akan melakukan studi perbandingan hukurn antara\r\nHukum Islam dan Hukum positif terhadap anak basil kloning. Hukum Islam yang\r\npenulis maksudkan adalah hukum yang berdasarkan Al-Quran, AI-Hadis, dan Ijtihad\r\nulama, sedangkan hukum positif yang penulis maksudkan adalah hukum perdata\r\nIndonesia, yang mengatur tentang masalah perkawinan, keluarga, dan waris.\r\nUntuk menganalisis pennasalahan tersebut penulis menggunakan pendekatan\r\nyuridis-nonnatif. Sebagai sumber primernya adalah UU Perkawinan dan Kompilasi\r\nHukum Islam, Kitab Undang-Undang Hukum Perdata, sedangkan sumber\r\nsekundernya adalah kitab-kitab maupun buku-buku ihniah yang membahas mengenai\r\nkloning. Dalam melakukan analis penyus1m berusaha mengambil makna yang\r\nterkandung dalarn pasal-pasal dan ayat - ayat yang berkaitan dengan masalah status\r\nanak basil kloning beserta hak warisnya.\r\nAdapun kesimpulan dari analisis yang penyusun lakukan adalah bahwa anak\r\nbasil kloning apabila menggunakan DNA suami dianggap anak sah oleh kedua\r\nbukum tersebut. Sedangkan pada kloning yang menggunakan DNA donor, dalam\r\nhukum perdata dianggap sebagai anak. sah melalui pengakuan dan anak zina apabila\r\ntanpa izin dari suami, akan tetapi dalam hukum Islam dianggap sebagai anak zina.\r\nNamun apabila proses k.loning dengan cara surrogate mother dianggap sebagai anak\r\nangkat dalam bukum perdata dan anak susuan dalam hukum Islam."^^ . "2006-11-09" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . "FAKULTAS SYARI’AH DAN HUKUM, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . . . . . . . "NIM. 00360509"^^ . "IRENG WIJAYA"^^ . "NIM. 00360509 IRENG WIJAYA"^^ . . . . . . "KEDUDUKAN DAN STATUS HUKUM ANAK HASIL KLONING\r\n( PERBANDINGAN HUKUM ISLAM DAN HUKUM PERDATA) (Text)"^^ . . . "BAB I,V, DAFTAR PUSTAKA.pdf"^^ . . . "KEDUDUKAN DAN STATUS HUKUM ANAK HASIL KLONING\r\n( PERBANDINGAN HUKUM ISLAM DAN HUKUM PERDATA) (Text)"^^ . . . "KEDUDUKAN DAN STATUS HUKUM ANAK HASIL KLONING\r\n( PERBANDINGAN HUKUM ISLAM DAN HUKUM PERDATA) (Other)"^^ . . . . . . "KEDUDUKAN DAN STATUS HUKUM ANAK HASIL KLONING\r\n( PERBANDINGAN HUKUM ISLAM DAN HUKUM PERDATA) (Other)"^^ . . . . . . "KEDUDUKAN DAN STATUS HUKUM ANAK HASIL KLONING\r\n( PERBANDINGAN HUKUM ISLAM DAN HUKUM PERDATA) (Other)"^^ . . . . . . "KEDUDUKAN DAN STATUS HUKUM ANAK HASIL KLONING\r\n( PERBANDINGAN HUKUM ISLAM DAN HUKUM PERDATA) (Other)"^^ . . . . . . "KEDUDUKAN DAN STATUS HUKUM ANAK HASIL KLONING\r\n( PERBANDINGAN HUKUM ISLAM DAN HUKUM PERDATA) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "KEDUDUKAN DAN STATUS HUKUM ANAK HASIL KLONING\r\n( PERBANDINGAN HUKUM ISLAM DAN HUKUM PERDATA) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "KEDUDUKAN DAN STATUS HUKUM ANAK HASIL KLONING\r\n( PERBANDINGAN HUKUM ISLAM DAN HUKUM PERDATA) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "KEDUDUKAN DAN STATUS HUKUM ANAK HASIL KLONING\r\n( PERBANDINGAN HUKUM ISLAM DAN HUKUM PERDATA) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #18160 \n\nKEDUDUKAN DAN STATUS HUKUM ANAK HASIL KLONING \n( PERBANDINGAN HUKUM ISLAM DAN HUKUM PERDATA)\n\n" . "text/html" . . . "Perbandingan Madzhab"@en . .