relation: https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/18437/ title: INTERNALISASI NILAI-NILAI KARAKTER DALAM PEMBELAJARAN BAHASA ARAB creator: SHODIQ, Muhammad Jafar subject: Bahasa Arab subject: Al Bidayah Jurnal description: Latar belakang penulisan penelitian ini adalah adanya kondisi yang memprihatinkan generasi penerus bangsa yang semakin jauh dari nilainilai karakter dan budaya bangsa. Sekolah sebagai institusi pendidikan mempunyai tanggung jawab untuk membentuk dan mengembangkan karakter siswa. Tulisan ini bertujuan untuk mengetahui peran pembelajaran bahasa Arab dalam pendidikan karakter, aplikasi pendidikan karakter dalam pembelajaran bahasa Arab serta nilai-nilai apa saja yang bisa diinternalisasikan di dalam pembelajaran bahasa Arab. Kata kunci: Pendidikan Karakter, Pembelajaran Bahasa Arab publisher: PROGRAM STUDI PGMI FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN UIN SUNAN KALIJAGA date: 2014-12-01 type: Article type: PeerReviewed format: image language: id identifier: https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/18437/8/COVER%20%20AL%20BIDAYAH%20VOL%206%20NO%202_Page_1.jpg format: image language: id identifier: https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/18437/9/COVER%20%20AL%20BIDAYAH%20VOL%206%20NO%202_Page_2.jpg format: text language: id identifier: https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/18437/10/DAFTAR%20ISI.pdf format: text language: id identifier: https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/18437/1/03.%20M.%20JA%27FAR%20SHODIQ%20-%20INTERNALISASI%20NILAI-NILAI%20KARAKTER%20DALAM%20PEMBELAJARAN%20BAHASA%20ARAB.pdf format: text language: id identifier: https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/18437/11/Indeks.pdf identifier: SHODIQ, Muhammad Jafar (2014) INTERNALISASI NILAI-NILAI KARAKTER DALAM PEMBELAJARAN BAHASA ARAB. AL BIDAYAH, Vol. 6 (2). pp. 183-216. ISSN 2085-0034 relation: 001