@phdthesis{digilib18589, month = {October}, title = {ANALISIS KESTABILAN SISTEM SUSPENSI MOBIL SEPEREMPAT KENDARAAN DENGAN METODE LYAPUNOV LANGSUNG}, school = {UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA}, author = {NIM. 10610017 ANDI ARIYANTO}, year = {2015}, note = {Sugiyanto, M.Si.}, keywords = {Lyapunov, kuadratis, kestabilan, suspensi, seperempat kendaraan}, url = {https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/18589/}, abstract = {Beberapa kasus penyelesaian masalah kestabilan sistem dinamik dengan menentukan semua solusi dari persamaan diferensialnya itu sulit. Sehingga diperkenalkan sebuah metode yang dapat digunakan untuk menyelesaikan kestabilan tanpa mencari solusinya terlebih dahulu, yaitu metode Lyapunov langsung. Metode Lyapunov langsung dapat digunakan dengan syarat fungsi Lyapunov sistem ada, yaitu fungsi skalar V (x) {\ensuremath{>}} 0 dan \_V ? 0. Fungsi Lyapunov dari sistem dapat dicari dari bentuk kuadratis dengan persamaan Lyapunov ATP + PA =} }