<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "PENAFSIRAN AYAT-AYAT TENTANG ULIL AMRI\r\n(STUDI KOMPARATIF PENAFSIRAN SAYYID\r\nQUTHB DAN IBNU TAIMIYAH TERHADAP\r\nQ.S. AN-NISA: 58 - 59 DAN 83)"^^ . "Di dalam al-Qur’an terdapat beberapa istilah yang menggambarkan\r\ntentang pemerintahan, diantaranya istilah Ulil Amri dan Khalifah. Dalam\r\nbeberapa kitab tafsir, kata khalifah dimaknai dengan “wakil tuhan” di bumi.\r\nMeskipun menurut teks-teks al-Qur’an sendiri tidak ada sedikitpun gagasan\r\ntentang perwakilan atau pendelegasian yang terkandung dalam kata khalifah.\r\nDalam beberapa kitab tafsir lainnya, arti sekunder dari kata khilafah adalah\r\n“pemerintah” juga sering dikemukakan. Arti semacam ini seolah dipaksakan\r\nterhadap al-Qur’an oleh keadaan tuntutan politik ataupun kebutuhan juristik dan\r\nteologis yang timbul belakangan. Selain istilah khilafah banyak juga istilah lain\r\nyang menunjukan arti pemerintah, seperti kata ulil amri yang terdapat dalam Q.S.\r\nAn-Nisa ayat 59, dalam ayat itu pula tidak hanya disebutkan term ulil amri\r\nmelainkan juga term ketaatan terhadap ulil amri tersebut. Dalam ayat lainpun\r\nterdapat istilah-istilah yang merujuk kepada term pemerintahan, termasuk\r\npemerintahan Islam seperti ayat 58 dan ayat 83 yang secara tersirat membahas\r\ntentang pemerintahan Islam. Dalam penelitian ini penulis akan memfokuskan\r\nkajian terhadap Q.S. an-Nisa ayat 58, 59 dan 83, melalui pendekatan penafsiran\r\nSayyid Quthb dan Ibnu Taimiyyah yang nantinya akan di kontekskan dengan\r\nkondisi realitas Indonesia dan juga di hadapkan dengan pemikiran organisasi\r\nislam radikal Hizbt Tahrir Indonesia.\r\nRumusan masalah yang menjadi pembahasan dalam penelitian ini adalah\r\nBagaimana penafsiran Sayyid Quthb dan Ibnu Taimiyah terhadap Q.S. An-Nisa\r\n:58-59 dan 83 tentang Ulil Amri? Apa perbedaan dan persamaan dalam penafsiran\r\nSayyid Quthb dan Ibnu Taimiyah terhadap Q.S. An-Nisa : 58-59 dan 83 tentang\r\nUlil Amri? Bagaimana kontekstualisasinya dengan realitas Indonesia? Penelitian\r\nini merupakan penelitian kepustakaan (library research) dan guna menjawab\r\nrumusan masalah tersebut, penulis menggunakan metode deskriftif-analisis dan\r\njuga metode komparatif, dengan pendekatan ini diharapkan mampu membedah\r\ngagasan-gagasan yang ada dalam kedua kitab tafsir tersebut.\r\nDalam menafsirkan Q.S. An-Nisa: 58-59 dan 83, Sayyid Quthb lebih\r\ncenderung menafsirkan kata Ulil Amri dengan istilah Khilafah dan juga Quthb\r\ndalam penafsirannya tersebut memberikan gambaran mengenai dasar-dasar dalam\r\npemerintahan yang ideal. Sedangkkan Taimiyyah menafsirkan ayat tersebut lebih\r\ncenderung kepada kemakmuran dalam pemerintahan, Taimiyyah tidak terlalu\r\nmempedulikan bentuk negaranya, tetapi lebih mengutamakan kemaslahatan umat.\r\nPerbedaan mendasar dari kedua penafsiran ini, bisa dilihat dari konsep ketaatan\r\nkepada Ulil Amri yang dikemukakan oleh kedua tokoh. Jika menurut Sayyid\r\nQuthb konsep ketaatan yang ideal adalah taat kepada Alloh, kepada Rasulullah\r\nkemudian kepada Ulil Amri sesuai dengan teks yang terdapat dalam ayat 59. Maka\r\nmenurut Taimiyyah konsep ketaatan yang ideal adalah taat kepada Ulil Amri,\r\nkepada Rasulullah, kemudian kepada Allah, karena menurutnya ketika taat kepada\r\nUlil Amri itu sudah terpenuhi dengan baik maka berarti sudah memenuhi taat\r\nkepada Rasulullah, dan begitupun kepada Allah."^^ . "2016-01-26" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . "FAKULTAS USHULUDDIN DAN PEMIKIRAN ISLAM, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . . . . . . . "NIM. 11530074"^^ . "CEPI CAHYADI"^^ . "NIM. 11530074 CEPI CAHYADI"^^ . . . . . . "PENAFSIRAN AYAT-AYAT TENTANG ULIL AMRI\r\n(STUDI KOMPARATIF PENAFSIRAN SAYYID\r\nQUTHB DAN IBNU TAIMIYAH TERHADAP\r\nQ.S. AN-NISA: 58 - 59 DAN 83) (Text)"^^ . . . "PENAFSIRAN AYAT-AYAT TENTANG ULIL AMRI\r\n(STUDI KOMPARATIF PENAFSIRAN SAYYID\r\nQUTHB DAN IBNU TAIMIYAH TERHADAP\r\nQ.S. AN-NISA: 58 - 59 DAN 83) (Text)"^^ . . . "11530074_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf"^^ . . . "PENAFSIRAN AYAT-AYAT TENTANG ULIL AMRI\r\n(STUDI KOMPARATIF PENAFSIRAN SAYYID\r\nQUTHB DAN IBNU TAIMIYAH TERHADAP\r\nQ.S. AN-NISA: 58 - 59 DAN 83) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PENAFSIRAN AYAT-AYAT TENTANG ULIL AMRI\r\n(STUDI KOMPARATIF PENAFSIRAN SAYYID\r\nQUTHB DAN IBNU TAIMIYAH TERHADAP\r\nQ.S. AN-NISA: 58 - 59 DAN 83) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PENAFSIRAN AYAT-AYAT TENTANG ULIL AMRI\r\n(STUDI KOMPARATIF PENAFSIRAN SAYYID\r\nQUTHB DAN IBNU TAIMIYAH TERHADAP\r\nQ.S. AN-NISA: 58 - 59 DAN 83) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PENAFSIRAN AYAT-AYAT TENTANG ULIL AMRI\r\n(STUDI KOMPARATIF PENAFSIRAN SAYYID\r\nQUTHB DAN IBNU TAIMIYAH TERHADAP\r\nQ.S. AN-NISA: 58 - 59 DAN 83) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "PENAFSIRAN AYAT-AYAT TENTANG ULIL AMRI\r\n(STUDI KOMPARATIF PENAFSIRAN SAYYID\r\nQUTHB DAN IBNU TAIMIYAH TERHADAP\r\nQ.S. AN-NISA: 58 - 59 DAN 83) (Other)"^^ . . . . . . "PENAFSIRAN AYAT-AYAT TENTANG ULIL AMRI\r\n(STUDI KOMPARATIF PENAFSIRAN SAYYID\r\nQUTHB DAN IBNU TAIMIYAH TERHADAP\r\nQ.S. AN-NISA: 58 - 59 DAN 83) (Other)"^^ . . . . . . "PENAFSIRAN AYAT-AYAT TENTANG ULIL AMRI\r\n(STUDI KOMPARATIF PENAFSIRAN SAYYID\r\nQUTHB DAN IBNU TAIMIYAH TERHADAP\r\nQ.S. AN-NISA: 58 - 59 DAN 83) (Other)"^^ . . . . . . "PENAFSIRAN AYAT-AYAT TENTANG ULIL AMRI\r\n(STUDI KOMPARATIF PENAFSIRAN SAYYID\r\nQUTHB DAN IBNU TAIMIYAH TERHADAP\r\nQ.S. AN-NISA: 58 - 59 DAN 83) (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #19825 \n\nPENAFSIRAN AYAT-AYAT TENTANG ULIL AMRI \n(STUDI KOMPARATIF PENAFSIRAN SAYYID \nQUTHB DAN IBNU TAIMIYAH TERHADAP \nQ.S. AN-NISA: 58 - 59 DAN 83)\n\n" . "text/html" . . . "Ilmu Alqur’an dan Tafsir " . .