<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "LEGALISASI ABORSI BAGI KORBAN PEMERKOSAAN: STUDI KOMPARATIF HUKUM ISLAM DAN PP NOMOR 61 TAHUN 2014"^^ . "Pengguguran kandungan (aborsi) selalu menjadi perbincangan, baik dalam\r\nforum resmi maupun tidak resmi yang menyangkut bidang kedokteran, hukum\r\nmaupun disiplin ilmu lain. Aborsi merupakan fenomena sosial yang semakin hari\r\nsemakin memprihatinkan. Apalagi setelah Pemerintah mengeluarkan peraturan\r\ntentang legalisasi aborsi bagi korban pemerkosaan yang tercantum pada PP\r\nNomor 61 Tahun 2014, dimana dijelaskan bahwa aborsi diperbolehkan untuk\r\nkorban pemerkosaan. Adapun di sisi lain, hukum Islam menjelaskan dalam\r\nbeberapa ayat-ayat al-Qur’an yang melarang pembunuhan sesama manusia,\r\ntermasuk janin tanpa adanya alasan yang dibenarkan. Perbedaan dari kedua sisi\r\nhukum inilah yang menyebabkan penyusun tertarik secara individu untuk meneliti\r\nlebih jauh, akademis, dan proporsional tentang legalisasi aborsi bagi korban\r\npemerkosaan.\r\nJenis penelitian ini adalah Library Reseach, yaitu jenis penelitian yang\r\ndilakukan dan difokuskan pada penelaahan, pengkajian, dan pembahasan literaturliteratur,\r\nbaik klasik maupun modern khususnya sumber hukum Islam, mulai dari\r\nal-Qur’an, Hadis ṣahīh sampai pendapat jumhur ulama dan Peraturan Pemerintah\r\nNomor 61 Tahun 2014 sebagai objek dari penelitian ini. Adapun pendekatan yang\r\ndigunakan dalam penelitan ini adalah maṣlaḥah mursalah dan maqȃṣid. Selain itu,\r\npenelitian ini bersifat deskriptif, komparatif, analitik, yaitu menjelaskan,\r\nmemaparkan, dan menganalisis serta membandingkan ketentuan kedua hukum,\r\nyaitu hukum Islam dan PP Nomor 61 Tahun 2014 secara sistematis terkait suatu\r\npermasalahan mengenai legalisasi aborsi bagi korban pemerkosaan.\r\nBerdasarkan hasil penelitian, meskipun tidak ada ayat dan hadis khusus\r\nmengenai aborsi, para ulama sepakat tindak pidana aborsi merupakan suatu hal\r\nyang dilarang, akan tetapi ada yang membolehkan apabila ada hal yang harus\r\nmenghendaki demikian (dalam keadaan darurat). Hal tersebut berkaitan dengan\r\nkondisi ibu yang tengah mengandungnya. Dalam hal aborsi nyawa dan kondisi\r\npsikis seorang ibu lebih diutamakan karena seorang ibu merupakan sumber\r\nkehidupan janin, dan telah mempunyai kewajiban terhadap Allah maupun\r\nterhadap sesama mahluk, sedangkan janin belum mempunyai kewajiban apapun.\r\nAdapun menurut Peraturan Pemerintah Nomor 61 Tahun 2014 legalisasi aborsi\r\nakibat perkosaan diperbolehkan dengan syarat usia kehamilan sesuai dengan\r\nkejadian perkosaan yang dinyatakan oleh surat keterangan dokter dan keterangan\r\npenyidik, psikolog, dan/ atau ahli lain mengenai adanya dugaan perkosaan. Kedua\r\nhukum tersebut membolehkan aborsi jika sang ibu yang mengandung atau janin yang ada\r\ndi dalamnya dalam keadaan darurat medis. Sedangkan perbedaan dari kedua hukum\r\ntersebut ialah tentang menentukan sanksi atau hukuman bagi para pihak yang terlibat\r\ndalam proses aborsi tersebut."^^ . "2015-12-28" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . "FAKULTAS SYARI’AH DAN HUKUM, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . . . . . . . "NIM. 11360049"^^ . "MAZKA KAUKAB IZZUDIN AKMAL"^^ . "NIM. 11360049 MAZKA KAUKAB IZZUDIN AKMAL"^^ . . . . . . "LEGALISASI ABORSI BAGI KORBAN PEMERKOSAAN: STUDI KOMPARATIF HUKUM ISLAM DAN PP NOMOR 61 TAHUN 2014 (Text)"^^ . . . . . "11360049_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf"^^ . . . "LEGALISASI ABORSI BAGI KORBAN PEMERKOSAAN: STUDI KOMPARATIF HUKUM ISLAM DAN PP NOMOR 61 TAHUN 2014 (Text)"^^ . . . . . "LEGALISASI ABORSI BAGI KORBAN PEMERKOSAAN: STUDI KOMPARATIF HUKUM ISLAM DAN PP NOMOR 61 TAHUN 2014 (Other)"^^ . . . . . . "LEGALISASI ABORSI BAGI KORBAN PEMERKOSAAN: STUDI KOMPARATIF HUKUM ISLAM DAN PP NOMOR 61 TAHUN 2014 (Other)"^^ . . . . . . "LEGALISASI ABORSI BAGI KORBAN PEMERKOSAAN: STUDI KOMPARATIF HUKUM ISLAM DAN PP NOMOR 61 TAHUN 2014 (Other)"^^ . . . . . . "LEGALISASI ABORSI BAGI KORBAN PEMERKOSAAN: STUDI KOMPARATIF HUKUM ISLAM DAN PP NOMOR 61 TAHUN 2014 (Other)"^^ . . . . . . "LEGALISASI ABORSI BAGI KORBAN PEMERKOSAAN: STUDI KOMPARATIF HUKUM ISLAM DAN PP NOMOR 61 TAHUN 2014 (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "LEGALISASI ABORSI BAGI KORBAN PEMERKOSAAN: STUDI KOMPARATIF HUKUM ISLAM DAN PP NOMOR 61 TAHUN 2014 (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "LEGALISASI ABORSI BAGI KORBAN PEMERKOSAAN: STUDI KOMPARATIF HUKUM ISLAM DAN PP NOMOR 61 TAHUN 2014 (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "LEGALISASI ABORSI BAGI KORBAN PEMERKOSAAN: STUDI KOMPARATIF HUKUM ISLAM DAN PP NOMOR 61 TAHUN 2014 (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #20239 \n\nLEGALISASI ABORSI BAGI KORBAN PEMERKOSAAN: STUDI KOMPARATIF HUKUM ISLAM DAN PP NOMOR 61 TAHUN 2014\n\n" . "text/html" . . . "Perbandingan Madzhab"@en . .