<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "TINJAUAN YURIDIS ASAS ITIKAD BAIK DALAM PELAKSANAAN KONTRAK\r\nKERJASAMA INVESTASI ANTARA PENGUSAHA DAN INVESTOR\r\n(STUDI KASUS ANGKRING JOGJA MANAGEMENT JL. BIMOSARI TAHUNAN UH 3/253 YOGYAKARTA\r\n55167 )"^^ . "Kontrak adalah suatu peristiwa dimana seseorang berjanji kepada seseorang lain\r\natau dimana dua orang itu saling berjanji kepada seseorang lain atau dimana dua orang itu\r\nsaling berjanji untuk melakukan suatu hal. Dari peristiwa ini, timbul suatu hubungan\r\nantara dua orang tersebut yang dinamakan perikatan. Kontrak antara pengusaha Angkring\r\nJogja Management dan investor merupakan kontrak yang dibuat secara sah sehingga\r\nberlaku sebagai undang-undang bagi para pihak yang membuatnya, sesuai dengan prinsip\r\nhukum “pacta sunt servanda”. Dalam perkembangannya sekarang ini asas pacta sunt\r\nservanda dilandasi asas itikad baik. Kontrak antara pengusaha Angkring Jogja\r\nManagement dan investor adalah dengan maksud bahwa kontrak tersebut harus\r\ndilaksanakan dengan itikad baik sebagaimana yang dituangkan dalam Pasal 1338 ayat (3)\r\nKUHPerdata yang menyatakan bahwa; “Suatu perjanjian harus dilaksanakan dengan\r\nitikad baik”. Namun seiring berjalannya waktu salah satu pihak yaitu investor tidak\r\nmelaksanakan apa yang menjadi kewajibannya sebagaiman yang telah disepakati\r\nbersama, sehingga dengan tidak dilaksanakannya kewajiban salah satu pihak dalam\r\nkontrak dapat merugikan pihak lain karena telah melakukan pelanggaran (wanprestasi).\r\nPenelitian ini menggunakan metode yuridis normatif, yaitu ketentuan peraturan\r\nperundang-undangan harus dilaksanakan sesuai dengan apa yang tercantum di dalam\r\nperaturan perundang-undangan tersebut. Metode yuridis normatif ini mengacu kepada\r\npenelitian yang mengarah kepada dasar filosofis kontrak, khususnya berkaitan dengan\r\nlandasan filosofis keberadaan doktrin itikad baik. Sedangkan jenis penelitian ini\r\nmenggunakan penelitian lapangan (field research), yaitu penelitian yang dilakukan secara\r\nintensif, terperinci, dan mendalam terhadap objek yang akan diteliti yaitu pengusaha asal\r\nYogyakarta Muhammad Helmi Rakhman yang bergerak di bidang usaha angkringan\r\n(Angkring Jogja Management Jl. Bimosari Tahunan UH 3/253 Yogyakarta 55167) dan\r\ninvestor yang berinvestasi di Angkring Jogja Management. Hal ini ditujukan untuk\r\nmemperoleh data-data dan dokumen-dokumen yang akurat.\r\nHasil penelitian menunjukkan bahawa pelaksanaan kontrak kerjasama investasi\r\nantara pengusaha Angkring Jogja Management dan investor tidak sesuai dengan asas\r\nitikad baik. Investor tidak beritikad baik untuk melaksankan kewajibannya sebagimana\r\nmestinya. Itikad baik disini terletak pada tindakan yang akan dilaksanakan oleh kedua\r\nbelah pihak sebagai pelaksanaan terhadap sesuatu hal atau apa yang tertuang dalam\r\nkontrak kerjasama investasi tersebut. Upaya hukum yang dilakukan para pihak ketika ada\r\nyang dirugikan dalam kontrak kerjasama investasi antara pengusaha Angkringan Jogja\r\nManagement dan investor adalah pihak yang dirugikan yaitu pengusaha Angkring Jogja\r\nManagement dapat menuntut pihak yang melakukan pelanggaran (wanprestasi).\r\nKenyataan di lapangan pengusaha Angkring Jogja Management tidak menuntut investor\r\nyang wanprestasi, melainkan memilih untuk menyelesaikan sengketa yang terjadi.\r\nPenyelesaian sengketa dilakukan secara musyawarah diantara kedua belah pihak, yaitu\r\npihak pengusaha dan investor. Penyelesaian secara musyawarah dilakukan dengan\r\npertimbangan tidak bertentangan dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku,\r\nyaitu kepatutan dan kebiasaan."^^ . "2016-03-28" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . "FAKULTAS SYARIAH DAN HUKUM, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . . . . . . . "NIM. 12340019"^^ . "FEBRIANA ANGGIT SASMITA"^^ . "NIM. 12340019 FEBRIANA ANGGIT SASMITA"^^ . . . . . . "TINJAUAN YURIDIS ASAS ITIKAD BAIK DALAM PELAKSANAAN KONTRAK\r\nKERJASAMA INVESTASI ANTARA PENGUSAHA DAN INVESTOR\r\n(STUDI KASUS ANGKRING JOGJA MANAGEMENT JL. BIMOSARI TAHUNAN UH 3/253 YOGYAKARTA\r\n55167 ) (Text)"^^ . . . . . "12340019_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf"^^ . . . "TINJAUAN YURIDIS ASAS ITIKAD BAIK DALAM PELAKSANAAN KONTRAK\r\nKERJASAMA INVESTASI ANTARA PENGUSAHA DAN INVESTOR\r\n(STUDI KASUS ANGKRING JOGJA MANAGEMENT JL. BIMOSARI TAHUNAN UH 3/253 YOGYAKARTA\r\n55167 ) (Text)"^^ . . . . . "TINJAUAN YURIDIS ASAS ITIKAD BAIK DALAM PELAKSANAAN KONTRAK\r\nKERJASAMA INVESTASI ANTARA PENGUSAHA DAN INVESTOR\r\n(STUDI KASUS ANGKRING JOGJA MANAGEMENT JL. BIMOSARI TAHUNAN UH 3/253 YOGYAKARTA\r\n55167 ) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "TINJAUAN YURIDIS ASAS ITIKAD BAIK DALAM PELAKSANAAN KONTRAK\r\nKERJASAMA INVESTASI ANTARA PENGUSAHA DAN INVESTOR\r\n(STUDI KASUS ANGKRING JOGJA MANAGEMENT JL. BIMOSARI TAHUNAN UH 3/253 YOGYAKARTA\r\n55167 ) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "TINJAUAN YURIDIS ASAS ITIKAD BAIK DALAM PELAKSANAAN KONTRAK\r\nKERJASAMA INVESTASI ANTARA PENGUSAHA DAN INVESTOR\r\n(STUDI KASUS ANGKRING JOGJA MANAGEMENT JL. BIMOSARI TAHUNAN UH 3/253 YOGYAKARTA\r\n55167 ) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "TINJAUAN YURIDIS ASAS ITIKAD BAIK DALAM PELAKSANAAN KONTRAK\r\nKERJASAMA INVESTASI ANTARA PENGUSAHA DAN INVESTOR\r\n(STUDI KASUS ANGKRING JOGJA MANAGEMENT JL. BIMOSARI TAHUNAN UH 3/253 YOGYAKARTA\r\n55167 ) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "TINJAUAN YURIDIS ASAS ITIKAD BAIK DALAM PELAKSANAAN KONTRAK\r\nKERJASAMA INVESTASI ANTARA PENGUSAHA DAN INVESTOR\r\n(STUDI KASUS ANGKRING JOGJA MANAGEMENT JL. BIMOSARI TAHUNAN UH 3/253 YOGYAKARTA\r\n55167 ) (Other)"^^ . . . . . . "TINJAUAN YURIDIS ASAS ITIKAD BAIK DALAM PELAKSANAAN KONTRAK\r\nKERJASAMA INVESTASI ANTARA PENGUSAHA DAN INVESTOR\r\n(STUDI KASUS ANGKRING JOGJA MANAGEMENT JL. BIMOSARI TAHUNAN UH 3/253 YOGYAKARTA\r\n55167 ) (Other)"^^ . . . . . . "TINJAUAN YURIDIS ASAS ITIKAD BAIK DALAM PELAKSANAAN KONTRAK\r\nKERJASAMA INVESTASI ANTARA PENGUSAHA DAN INVESTOR\r\n(STUDI KASUS ANGKRING JOGJA MANAGEMENT JL. BIMOSARI TAHUNAN UH 3/253 YOGYAKARTA\r\n55167 ) (Other)"^^ . . . . . . "TINJAUAN YURIDIS ASAS ITIKAD BAIK DALAM PELAKSANAAN KONTRAK\r\nKERJASAMA INVESTASI ANTARA PENGUSAHA DAN INVESTOR\r\n(STUDI KASUS ANGKRING JOGJA MANAGEMENT JL. BIMOSARI TAHUNAN UH 3/253 YOGYAKARTA\r\n55167 ) (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #20785 \n\nTINJAUAN YURIDIS ASAS ITIKAD BAIK DALAM PELAKSANAAN KONTRAK \nKERJASAMA INVESTASI ANTARA PENGUSAHA DAN INVESTOR \n(STUDI KASUS ANGKRING JOGJA MANAGEMENT JL. BIMOSARI TAHUNAN UH 3/253 YOGYAKARTA \n55167 )\n\n" . "text/html" . . . "Ilmu Hukum" . .