<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "MODEL PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM\r\nDI PONDOK PESANTREN WARIA AL-FATAH YOGYAKARTA"^^ . "Hermawan, Model Pembelajaran Pendidikan Agama Islam di Pondok\r\nPesantren Waria Al-Fatah Yogyakarta, Tesis, Yogyakarta: Program Pascasarjana\r\nUIN Sunan Kalijaga Yogyakarta, 2016.\r\nLatar belakang pentingnya penelitian ini 1) mayoritas masyarakat masih\r\nmemandang negatif terhadap waria tanpa ada konfirmasi, 2) kurangnya ruang dan\r\nfasilitator untuk menuntun waria mengenal Agama Islam, 3) penting mengetahui\r\nlatar belakang dan kemampuan waria untuk mempertimbangkan model\r\npembelajaran PAI yang sesuai diterapkan kepada waria. Tujuan penelitian ini 1)\r\nmengetahui latar belakang mereka menjadi waria, 2) mengetahui model\r\npembelajaran PAI yang digunakan di PP. Waria Al-Fatah, 3) mengetahui berbagai\r\nfaktor yang mendukung dan menghambat keberlangsungan dan keberkembangan\r\npesantren terkait dimana nantinya harus dicarikan solusi sebagaimana mestinya.\r\nPenelitian ini merupakan penelitian kualitatif jenis penelitian lapangan\r\ndengan mengambil latar Pondok Pesantren Waria Al-Fatah Yogyakarta. Penelitian\r\nini menggunakan pendekatan ekspositori dan kontekstual yang didukung dengan\r\npendekatan sosiologi agama. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik\r\nwawancara tidak terstruktur, observasi dan dokumentasi. Analisis data dilakukan\r\ndengan memfokuskan pada hal-hal pokok yang menjadi fokus penelitian,\r\nmemahami, menganalisa, menarik kesimpulan dan menyajikan data. Pemeriksaan\r\nkeabsahan data dilakukan dengan menggunakankan triangulasi data dari\r\npenggabungan teknik wawancara, observasi dan dokumentasi.\r\nHasil penelitan menunjukkan 1) keberadaan waria merupakan taqdir Allah\r\nSwt. (nature) (a) waria merupakan taqdir dari Allah Swt dan menyadari kebutuhan\r\nuntuk mendekatkan diri kepada Allah Swt, (b) waria juga berkewajiban\r\nmemenuhi tugasnya sebagai ‘Abid (penyembah Allah) dan Kholifah (pemelihara\r\nBumi). 2) PP. Waria Al-Fatah menggunakan model pembelajaran sorogan dan\r\nbandongan untuk mengajarkan PAI kepada santri waria dengan alasan (a) latar\r\nbelakang dan kemampuan masing-masing santri sangat variatif, (b) penggunaan\r\nkedua model tersebut ternyata sangat efektif untuk menuntun santri waria dalam\r\nbelajar agama, (c) bukti perubahan positif dari santri waria bisa dilihat dari sisi\r\nspiritualitas, emosional, sikap sosial, kedisiplinan, kejujuran, dan kerukunan antar\r\nsesama makhluk Allah Swt. 3) faktor pendukung dan pengkambat berlangsungnya\r\npesantren tersebut diantaranya adalah faktor (a) perbedaan paham keagamaan, (b)\r\npersepsi tanpa konformasi, (c) kurangnya kesadaran waria dan masyarakat, (d)\r\nkurangnya peran aktif pemerintah."^^ . "2016-06-28" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . "PASCASARJANA UIN SUNAN KALIJAGA, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . . . . . . . "NIM. 1420410004"^^ . "HERMAWAN, SPDI"^^ . "NIM. 1420410004 HERMAWAN, SPDI"^^ . . . . . . "MODEL PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM\r\nDI PONDOK PESANTREN WARIA AL-FATAH YOGYAKARTA (Text)"^^ . . . "MODEL PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM\r\nDI PONDOK PESANTREN WARIA AL-FATAH YOGYAKARTA (Text)"^^ . . . "1420410004_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf"^^ . . . "MODEL PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM\r\nDI PONDOK PESANTREN WARIA AL-FATAH YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "MODEL PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM\r\nDI PONDOK PESANTREN WARIA AL-FATAH YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "MODEL PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM\r\nDI PONDOK PESANTREN WARIA AL-FATAH YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "MODEL PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM\r\nDI PONDOK PESANTREN WARIA AL-FATAH YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "MODEL PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM\r\nDI PONDOK PESANTREN WARIA AL-FATAH YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "MODEL PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM\r\nDI PONDOK PESANTREN WARIA AL-FATAH YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "MODEL PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM\r\nDI PONDOK PESANTREN WARIA AL-FATAH YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "MODEL PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM\r\nDI PONDOK PESANTREN WARIA AL-FATAH YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #21343 \n\nMODEL PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM \nDI PONDOK PESANTREN WARIA AL-FATAH YOGYAKARTA\n\n" . "text/html" . . . "Pendidikan Islam (Pesantren)" . .