<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "PENDIDIKAN TAUHID MELALUI PENDEKATAN SAINS\r\nMENURUT HARUN YAHYA SERTA IMPLIKASINYA\r\nTERHADAP METODE PENANAMAN KEIMANAN"^^ . "ZAIN NUR FUAD. Pendidikan Tauhid Melalui Pendekatan Sains Menurut\r\nHarun Yahya Serta Implikasinya Terhadap Metode Penanaman Keimanan.\r\nSkripsi. Yogyakarta: Jurusan Pendidikan Agama Islam Fakultas Ilmu Tarbiyah\r\ndan Keguruan UIN Sunan Kalijaga, 2016.\r\nLatar belakang masalah penelitian ini adalah bahwa idealnya pendidikan\r\ntauhid diajarkan melalui disiplin ilmu agama. Namun kenyataannya, Harun Yahya\r\nmengajarkan pendidikan tauhid melalui disiplin sains. Yang menjadi\r\npermasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimana pendidikan tauhid melalui\r\npendekatan sains menurut Harun Yahya dan bagaimana implikasinya terhadap\r\nmetode penanaman keimanan. Tujuan penelitian ini mengetahui pendidikan\r\ntauhid melalui pendekatan sains menurut Harun Yahya dan melakukan implikasi\r\nterhadap metode penanaman keimanan. Penelitian ini merupakan penelitian\r\nkepustakaan dengan menggunakan pendekatan filosofis. Sumber data primer yang\r\ndigunakan yaitu karya Harun Yahya dalam bentuk buku cetak maupun e-book\r\ntentang pendidikan tauhid. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah\r\ndokumentasi. Analisis data yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Validasi\r\ndata menggunakan kredibilitas data dengan teknik ketekunan pengamatan dan\r\ntriangulasi.\r\nHasil penelitian menunjukkan: 1) Pendidikan tauhid melalui pendekatan sains\r\nmenurut Harun Yahya yaitu upaya dalam membimbing akal dan hati untuk\r\nmengenal dan mengesakan Allah melalui kaidah ilmu pengetahuan (sains).\r\nTujuannya sebagai pengembangan fitrah manusia dengan mengkaji, dan\r\nmemahami fenomena di alam semesta guna menjadi pribadi yang beriman dan\r\nbertakwa. Ruang lingkup materi yaitu berkaitan dengan keajaiban di dalam tubuh\r\nmanusia, keajaiban di dalam penciptaan hewan dan tumbuhan, serta keajaiban\r\nfenomena di alam semesta. Prinsip-prinsip utamanya yaitu sains dan agama harus\r\nsejalan, menggunakan wahyu (Alquran) sebagai pedoman dan petunjuk,\r\nmenggunakann akal sebagai alat untuk berpikir, serta alam semesta sebagai tandatanda\r\nkeberadaan-Nya. Kriteria seorang pendidik dan peserta didik harus memiliki\r\ndua kecerdasan utama, yaitu kecerdasan intelektual dan spiritual. Metode yang\r\ndigunakan Harun Yahya adalah perumpamaan, tanya jawab dan pengamatan.\r\nSedangkan media yang digunakan yaitu Alquran, buku, alam fisik dan peraga\r\niptek.\r\n2) Implikasi pendidikan tauhid melalui pendekatan sains dihadapkan pada\r\npemahaman keagamaan dan metode mengajarkan keimanan. Implikasi terhadap\r\npemahaman keagamaan yaitu melalui pendekatan sains, agama Islam dapat\r\ndipahami secara positivistik. Implikasi terhadap metode mengajarkan keimanan\r\nyaitu penanaman keimanan dilakukan melalui pendekatan sains dengan metode\r\ntadabbur dan tafakur alam serta metode eksperimen."^^ . "2016-06-28" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . "FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . . . . . . . "NIM. 11410068"^^ . "ZAIN NUR FUAD"^^ . "NIM. 11410068 ZAIN NUR FUAD"^^ . . . . . . "PENDIDIKAN TAUHID MELALUI PENDEKATAN SAINS\r\nMENURUT HARUN YAHYA SERTA IMPLIKASINYA\r\nTERHADAP METODE PENANAMAN KEIMANAN (Text)"^^ . . . "PENDIDIKAN TAUHID MELALUI PENDEKATAN SAINS\r\nMENURUT HARUN YAHYA SERTA IMPLIKASINYA\r\nTERHADAP METODE PENANAMAN KEIMANAN (Text)"^^ . . . "11410068_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf"^^ . . . "PENDIDIKAN TAUHID MELALUI PENDEKATAN SAINS\r\nMENURUT HARUN YAHYA SERTA IMPLIKASINYA\r\nTERHADAP METODE PENANAMAN KEIMANAN (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PENDIDIKAN TAUHID MELALUI PENDEKATAN SAINS\r\nMENURUT HARUN YAHYA SERTA IMPLIKASINYA\r\nTERHADAP METODE PENANAMAN KEIMANAN (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PENDIDIKAN TAUHID MELALUI PENDEKATAN SAINS\r\nMENURUT HARUN YAHYA SERTA IMPLIKASINYA\r\nTERHADAP METODE PENANAMAN KEIMANAN (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PENDIDIKAN TAUHID MELALUI PENDEKATAN SAINS\r\nMENURUT HARUN YAHYA SERTA IMPLIKASINYA\r\nTERHADAP METODE PENANAMAN KEIMANAN (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "PENDIDIKAN TAUHID MELALUI PENDEKATAN SAINS\r\nMENURUT HARUN YAHYA SERTA IMPLIKASINYA\r\nTERHADAP METODE PENANAMAN KEIMANAN (Other)"^^ . . . . . . "PENDIDIKAN TAUHID MELALUI PENDEKATAN SAINS\r\nMENURUT HARUN YAHYA SERTA IMPLIKASINYA\r\nTERHADAP METODE PENANAMAN KEIMANAN (Other)"^^ . . . . . . "PENDIDIKAN TAUHID MELALUI PENDEKATAN SAINS\r\nMENURUT HARUN YAHYA SERTA IMPLIKASINYA\r\nTERHADAP METODE PENANAMAN KEIMANAN (Other)"^^ . . . . . . "PENDIDIKAN TAUHID MELALUI PENDEKATAN SAINS\r\nMENURUT HARUN YAHYA SERTA IMPLIKASINYA\r\nTERHADAP METODE PENANAMAN KEIMANAN (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #21583 \n\nPENDIDIKAN TAUHID MELALUI PENDEKATAN SAINS \nMENURUT HARUN YAHYA SERTA IMPLIKASINYA \nTERHADAP METODE PENANAMAN KEIMANAN\n\n" . "text/html" . . . "Pendidikan Agama Islam"@en . .