<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "KOMUNIKASI EFEKTIF DALAM PEMBELAJARAN PADA\r\nKEBERAGAMAN ANAK USIA DINI DI TAMAN KANAK-KANAK (TK)\r\nRUMAH CITTA YOGYAKARTA"^^ . "Latarbelakang masalah yang mendorong penelitian ini adalah pentingnya\r\npenggunaan bahasa dalam pembelajaran kerena bahasa merupakan titik sentral\r\ndalam mengkonstruksi pengetahuan. Penggunaan bahasa sebagai alat komunikasi\r\nefektif dalam mencapai tujuan pembelajaran anak usia dini. Bagi Pendidik\r\nseharunya bisa menggunakan komunikasi efektif dalam menerjemahkan kegiatan\r\npembelajarannya. Selanjutnya, ketertarikan terhadap bagaimana penerapan\r\nkomunikasi efektif di sekolah inklusi yang notabene memiliki anak didik\r\nberaneka ragam\r\nPenelitian ini bertujuan (1) Mengetahui pelaksanaan komunikasi efektif\r\ndalam pembelajaran anak usia dini di TK Rumah Citta Yogyakarta, (2)\r\nMengetahui dampak aplikasi komunikasi efektif dalam pembelajaran anak usia\r\ndini di TK Rumah CittaYogyakarta (3) Mengetahui faktor pendukung dan\r\npenghambat dari aplikasi komunikasi efektif dalam pembelajaran anak usia dini di\r\nTK Rumah Citta Yogyakarta. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan\r\nmenggunakan metode penelitian kualitatif, datanya didapat melalui observasi\r\nuntuk mengetahui data gambaran awal pelaksanaan komunikasi efektif , obsevasi\r\nlanjutan dan wawancara untuk mendapatkan data berkaitan dengan komunikasi\r\nefektif, dampak komunikasi efektif dalam pembelajaran, kemudian data tersebut\r\ndianalisis menggunakan tahapan reduksi data, penyajian data dan disimpulkan.\r\nHasil Penelitian menunjukkan bahwa pelaksanaan komunikasi efektif di\r\nTK Kecil dan TK Besar Rumah Citta Yogyakarta berjalan baik sesuai dengan\r\nharapan. Pelaksanaan komunikasi efektif yang ada di TK Rumah Citta\r\ndiantaranya adalah dalam berkomunikasi dilakukan dengan semua anak tanpa\r\nmembeda-bedakan, menggunakan kalimat tanya dan berita sebagai pembuka,\r\nmendengarkan ketika anak sedang bercerita, menghindari kata jangan dalam\r\nberbicara, menggunakan kata aku untuk mengutarakan pikirannya, melakukan\r\nkomunikasi dengan posisi badan dan pandangan mata sejajar, memberikan\r\nkesempatan kepada anak untuk menyelesaikan ceritanya, dan menggunakan\r\nkalimat positif untuk memberi kesempatan kepada semua anak. Dampak\r\npelaksanaan komunikasi efektif pembelajaran di TK Rumah Citta berpengaruh\r\ntertuju kepada tiga aspek yaitu diawali dari terbangun sikap positif yang\r\nbersumber dari siswa, pendidik dan orang tua. Sedangkan kendala yang dihadapi\r\nadanya keterbatasan pengetahuan anak, adanya perbedaan keinginan dan pengaruh\r\nlingkungan fisik."^^ . "2016-08-15" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . "PROGRAM PASCASARJANA, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . . . . . . . "NIM. 1420431010"^^ . "VAVA IMAM AGUS FAISAL"^^ . "NIM. 1420431010 VAVA IMAM AGUS FAISAL"^^ . . . . . . "KOMUNIKASI EFEKTIF DALAM PEMBELAJARAN PADA\r\nKEBERAGAMAN ANAK USIA DINI DI TAMAN KANAK-KANAK (TK)\r\nRUMAH CITTA YOGYAKARTA (Text)"^^ . . . . . "1420431010_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf"^^ . . . "KOMUNIKASI EFEKTIF DALAM PEMBELAJARAN PADA\r\nKEBERAGAMAN ANAK USIA DINI DI TAMAN KANAK-KANAK (TK)\r\nRUMAH CITTA YOGYAKARTA (Text)"^^ . . . . . "KOMUNIKASI EFEKTIF DALAM PEMBELAJARAN PADA\r\nKEBERAGAMAN ANAK USIA DINI DI TAMAN KANAK-KANAK (TK)\r\nRUMAH CITTA YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "KOMUNIKASI EFEKTIF DALAM PEMBELAJARAN PADA\r\nKEBERAGAMAN ANAK USIA DINI DI TAMAN KANAK-KANAK (TK)\r\nRUMAH CITTA YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "KOMUNIKASI EFEKTIF DALAM PEMBELAJARAN PADA\r\nKEBERAGAMAN ANAK USIA DINI DI TAMAN KANAK-KANAK (TK)\r\nRUMAH CITTA YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "KOMUNIKASI EFEKTIF DALAM PEMBELAJARAN PADA\r\nKEBERAGAMAN ANAK USIA DINI DI TAMAN KANAK-KANAK (TK)\r\nRUMAH CITTA YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "KOMUNIKASI EFEKTIF DALAM PEMBELAJARAN PADA\r\nKEBERAGAMAN ANAK USIA DINI DI TAMAN KANAK-KANAK (TK)\r\nRUMAH CITTA YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "KOMUNIKASI EFEKTIF DALAM PEMBELAJARAN PADA\r\nKEBERAGAMAN ANAK USIA DINI DI TAMAN KANAK-KANAK (TK)\r\nRUMAH CITTA YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "KOMUNIKASI EFEKTIF DALAM PEMBELAJARAN PADA\r\nKEBERAGAMAN ANAK USIA DINI DI TAMAN KANAK-KANAK (TK)\r\nRUMAH CITTA YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "KOMUNIKASI EFEKTIF DALAM PEMBELAJARAN PADA\r\nKEBERAGAMAN ANAK USIA DINI DI TAMAN KANAK-KANAK (TK)\r\nRUMAH CITTA YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #22276 \n\nKOMUNIKASI EFEKTIF DALAM PEMBELAJARAN PADA \nKEBERAGAMAN ANAK USIA DINI DI TAMAN KANAK-KANAK (TK) \nRUMAH CITTA YOGYAKARTA\n\n" . "text/html" . . . "Pendidikan Guru Raudhatul Athfal" . .