<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "STRATEGI MENDIDIK ANAK MENGHAFAL AL-QUR’AN SEJAK USIA DINI (Studi Kasus Terhadap Keluarga Abu Hilyah)"^^ . "Hafizh Qur‟an belakangan ini mulai digandrungi kalangan umat Islam,\r\nterutama orang tua. Terlebih dengan banyaknya muncul hafizh cilik dari berbagai\r\nbelahan dunia, tidak terkecuali di Indonesia sendiri. Salah satu pasangan yang\r\nmampu mendidik anak mereka menghafal al-Qur‟an sejak usia dini yaitu keluarga\r\nAbu Hilyah, yang mana dalam proses mendidik anak menghafal al-Qur‟an mereka\r\ntetap memperhatikan psikologis anak, tanpa mengabaikan hak-hak anak untuk\r\nbermain dan lain sebagainya. Maka, penelitian ini bertujuan untuk\r\nmengungkapkan strategi keluarga Abu Hilyah dalam mendidik anak mereka\r\nmenghafal al-Qur‟an sejak usia dini dan untuk mengetahui faktor-faktor yang\r\nmempengaruhi keluarga Abu Hilyah dalam mendidik anak mereka menghafal al-\r\nQur‟an sejak usia dini, baik faktor pendukung maupun faktor penghambat.\r\nPenelitian ini merupakan jenis field research (penelitian lapangan) yang\r\nbersifat deskriptif yang menggunakan metode penelitian kualitatif. Dalam\r\npenelitian menggunakan beberapa tehnik pengumpulan data yaitu observasi\r\npartisipasi pasif, wawancara semi terstruktur dan dokumentasi. Untuk analisis\r\ndata, peneliti menggunakan model Miles dan Huberman yang meliputi reduksi\r\ndata, display data dan conclusion drawing/verification.\r\nDari hasil penelitian diketahui bahwasanya terdapat perbedaan yang\r\nsignifikan antara strategi yang dilakukan oleh keluarga Abu Hilyah dengan\r\nkeluarga hafizh cilik lainnya dalam mendidik anak menghafal al-Qur‟an sejak usia\r\ndini. Perbedaan tersebut adalah keluarga Abu Hilyah lebih mementingkan proses\r\nanak menghafal daripada hasil, sehingga dalam mendidik anak menghafal al-\r\nQur‟an disesuaikan dengan kemampuan dan tahapan perkembangan anak. Adapun\r\nfaktor-faktor yang mempengaruhi keluarga Abu Hilyah dalam mendidik anak\r\nmenghafal al-Qur‟an sejak usia dini yaitu: a) Faktor pendukung yang terdiri dari\r\nlatar belakang pendidikan orang tua (pondok pesantren), keteladanan orang tua,\r\nperan lembaga pengajian, pemanfaatan media yang tepat, anak yang mudah diatur,\r\nlingkungan yang kondusif, dan orang tua (suami dan istri) yang saling\r\nmendukung. Sedangkan faktor penghambatnya yaitu: anak masih ingin bermain,\r\nanak sakit, ketidaksabaran orang tua, kesibukan orang tua dan orang tua kurang\r\nistiqomah.\r\nKata kunci: strategi, mendidik, menghafal al-Qur’an, anak usia dini"^^ . "2016" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA"^^ . . . "Fakultas Sains dan Teknologi, UIN SUNAN KALIJAGA"^^ . . . . . . . . . "NIM: 1420430007"^^ . "Nurul Qomariah"^^ . "NIM: 1420430007 Nurul Qomariah"^^ . . . . . . "STRATEGI MENDIDIK ANAK MENGHAFAL AL-QUR’AN SEJAK USIA DINI (Studi Kasus Terhadap Keluarga Abu Hilyah) (Text)"^^ . . . . . "1420430007_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf"^^ . . . "STRATEGI MENDIDIK ANAK MENGHAFAL AL-QUR’AN SEJAK USIA DINI (Studi Kasus Terhadap Keluarga Abu Hilyah) (Text)"^^ . . . . . "STRATEGI MENDIDIK ANAK MENGHAFAL AL-QUR’AN SEJAK USIA DINI (Studi Kasus Terhadap Keluarga Abu Hilyah) (Other)"^^ . . . . . . "STRATEGI MENDIDIK ANAK MENGHAFAL AL-QUR’AN SEJAK USIA DINI (Studi Kasus Terhadap Keluarga Abu Hilyah) (Other)"^^ . . . . . . "STRATEGI MENDIDIK ANAK MENGHAFAL AL-QUR’AN SEJAK USIA DINI (Studi Kasus Terhadap Keluarga Abu Hilyah) (Other)"^^ . . . . . . "STRATEGI MENDIDIK ANAK MENGHAFAL AL-QUR’AN SEJAK USIA DINI (Studi Kasus Terhadap Keluarga Abu Hilyah) (Other)"^^ . . . . . . "STRATEGI MENDIDIK ANAK MENGHAFAL AL-QUR’AN SEJAK USIA DINI (Studi Kasus Terhadap Keluarga Abu Hilyah) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "STRATEGI MENDIDIK ANAK MENGHAFAL AL-QUR’AN SEJAK USIA DINI (Studi Kasus Terhadap Keluarga Abu Hilyah) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "STRATEGI MENDIDIK ANAK MENGHAFAL AL-QUR’AN SEJAK USIA DINI (Studi Kasus Terhadap Keluarga Abu Hilyah) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "STRATEGI MENDIDIK ANAK MENGHAFAL AL-QUR’AN SEJAK USIA DINI (Studi Kasus Terhadap Keluarga Abu Hilyah) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #22603 \n\nSTRATEGI MENDIDIK ANAK MENGHAFAL AL-QUR’AN SEJAK USIA DINI (Studi Kasus Terhadap Keluarga Abu Hilyah)\n\n" . "text/html" . . . "Pendidikan Islam (Pesantren)" . .