<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "RASIONALITAS KETIDAKTERLIBATAN PEREMPUAN\r\nDALAM POLITIK\r\n(STUDI MAHASISWI EKSTRA KAMPUS DI FAKULTAS USHULUDDIN DAN\r\nPEMIKIRAN ISLAM UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA)"^^ . "Perempuan merupakan salah satu pilar penting dalam kehidupan berbangsa.\r\nKeterlibatannya dalam segala aspek kehidupan mempunyai warna khusus. Seperti\r\nhalnya keterlibatannya dalam dunia politik adalah sebuah keniscayaan. Salah satu\r\npersoalan yang penting diteliti adalah permasalahan peran mahasiswa dalam\r\npolitik juga ketidak terlibatan mahasiswi dalam politik. Mahasiwa dan mahasiswi\r\nyang ingin aktif berorganisasi berhak memilih berbagai kegiatan intra maupun\r\nekstra kampus di UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta. Namun tingkat partisipasi\r\nmahasiswa dalam politik rendah dan perempuan kurang berani untuk menjadi\r\nseorang pemimpin baik dalam ranah politik maupun dalam organisasi ektra\r\nkampus. Penelitian menggali bagaimana konstruksi perempuan dan bentuk\r\ndiskriminasi dalam politik dan rasionalitas ketidak terlibatan perempuan dalam\r\npolitik.\r\nPenelitian ini merupakan penelitian lapangan yang bersifat kualitatif,\r\nbersifat deskriptif-analitik. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah\r\npenulis melakukan observasi dan wawancara terhadap mahasiswa dan mahasiswi\r\nyang terlibat dalam ketidaktertarikan perempuan dalam politik. Data yang\r\ndiperoleh dianalisis secara induktif, kemudian ditarik kesimpulan secara umum\r\ndengan pendekatan politik-sosiologis. Pisau analisis yang digunakan yakni teori\r\ngender dari Mansour Fakih dan teori rasionalitas Max Weber.\r\nHasil penelitian tentang perempuan dan politik perempuan yang ikut\r\nberpartisipasi dalam politik sangat kecil dibanding dengan partisipasi kaum lakilaki,\r\nsehingga usulan yang dibuat oleh perempuan menghadapi tantangan dan\r\nhambatan. Diskriminasi gender perempuan membuat sebagian mereka trauma\r\nuntuk memberikan peluang bagi dirinya untuk terjun dalam dunia politik. Faktor\r\nlain adalah ketimpangan-ketimpangan gender yang berakar dari sosial budaya\r\nmengakibatkan jumlah perempuan yang berpartisi dalam politik lebih sedikit\r\ndibandingkan laki-laki. Rasionalitas juga meliputi cara hidup yang dipilih oleh\r\nindividu, pencarian secara terus menerus mencari cara terbaik untuk mencapai\r\nsuatu tujuan apapun dalam kehidupan sehari-harinya. Hambatan-hambatan pada\r\npolitik perempuan dalam suatu organisasi yang ada di kampus dibagi menjadi dua\r\nyakni, hambatan internal dan hambatan eksternal. Hambatan internal merupakan\r\nhambatan yang dialami oleh perempuan yang mana perempuan sulit masuk\r\nkedalam dunia politik dikarenakan berbagai hal yang menghambat mereka sendiri.\r\nDan hambatan eksternal yakni merupakan hambatan yang dialami oleh perempuan\r\ndalam berpolitik yang mana hambatan tersebut perempuan mendapat kendala atau\r\njustru para kaum laki-laki mendukung adanya partisipasi perempuan dalam\r\norganisasi atau politik dalam kampus. Hambatan dalam politik bagi perempuan\r\nternyata juga muncul kerena perempuan itu sendiri yang tidak menginginkanya"^^ . "2016-09-15" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . "FAKULTAS USHULUDIN DAN PEMIKIRAN ISLAM, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . . . . . . . "NIM. 12540022"^^ . "MUHAMMAD FURQON"^^ . "NIM. 12540022 MUHAMMAD FURQON"^^ . . . . . . "RASIONALITAS KETIDAKTERLIBATAN PEREMPUAN\r\nDALAM POLITIK\r\n(STUDI MAHASISWI EKSTRA KAMPUS DI FAKULTAS USHULUDDIN DAN\r\nPEMIKIRAN ISLAM UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA) (Text)"^^ . . . . . "12540022_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf"^^ . . . "RASIONALITAS KETIDAKTERLIBATAN PEREMPUAN\r\nDALAM POLITIK\r\n(STUDI MAHASISWI EKSTRA KAMPUS DI FAKULTAS USHULUDDIN DAN\r\nPEMIKIRAN ISLAM UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA) (Text)"^^ . . . . . "RASIONALITAS KETIDAKTERLIBATAN PEREMPUAN\r\nDALAM POLITIK\r\n(STUDI MAHASISWI EKSTRA KAMPUS DI FAKULTAS USHULUDDIN DAN\r\nPEMIKIRAN ISLAM UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA) (Other)"^^ . . . . . . "RASIONALITAS KETIDAKTERLIBATAN PEREMPUAN\r\nDALAM POLITIK\r\n(STUDI MAHASISWI EKSTRA KAMPUS DI FAKULTAS USHULUDDIN DAN\r\nPEMIKIRAN ISLAM UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA) (Other)"^^ . . . . . . "RASIONALITAS KETIDAKTERLIBATAN PEREMPUAN\r\nDALAM POLITIK\r\n(STUDI MAHASISWI EKSTRA KAMPUS DI FAKULTAS USHULUDDIN DAN\r\nPEMIKIRAN ISLAM UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA) (Other)"^^ . . . . . . "RASIONALITAS KETIDAKTERLIBATAN PEREMPUAN\r\nDALAM POLITIK\r\n(STUDI MAHASISWI EKSTRA KAMPUS DI FAKULTAS USHULUDDIN DAN\r\nPEMIKIRAN ISLAM UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA) (Other)"^^ . . . . . . "RASIONALITAS KETIDAKTERLIBATAN PEREMPUAN\r\nDALAM POLITIK\r\n(STUDI MAHASISWI EKSTRA KAMPUS DI FAKULTAS USHULUDDIN DAN\r\nPEMIKIRAN ISLAM UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "RASIONALITAS KETIDAKTERLIBATAN PEREMPUAN\r\nDALAM POLITIK\r\n(STUDI MAHASISWI EKSTRA KAMPUS DI FAKULTAS USHULUDDIN DAN\r\nPEMIKIRAN ISLAM UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "RASIONALITAS KETIDAKTERLIBATAN PEREMPUAN\r\nDALAM POLITIK\r\n(STUDI MAHASISWI EKSTRA KAMPUS DI FAKULTAS USHULUDDIN DAN\r\nPEMIKIRAN ISLAM UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "RASIONALITAS KETIDAKTERLIBATAN PEREMPUAN\r\nDALAM POLITIK\r\n(STUDI MAHASISWI EKSTRA KAMPUS DI FAKULTAS USHULUDDIN DAN\r\nPEMIKIRAN ISLAM UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #23241 \n\nRASIONALITAS KETIDAKTERLIBATAN PEREMPUAN \nDALAM POLITIK \n(STUDI MAHASISWI EKSTRA KAMPUS DI FAKULTAS USHULUDDIN DAN \nPEMIKIRAN ISLAM UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA)\n\n" . "text/html" . . . "Sosiologi Agama"@en . .