<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "KAMPUNG BABUSSALAM\r\nDI TANJUNG PURA LANGKAT SUMATERA UTARA (1883-1926 M)"^^ . "Kampung Babussalam di Tanjung Pura Langkat didirikan pada tahun 1883 M oleh Syekh Abdul Wahab atas \r\ninisiatif dari Sultan Musa yang merupakan pemimpin Kerajaan Langkat. Kampung tersebut menjadi \r\nistimewa karena dijadikan sebagai pusat pengajaran dan penyebaran Tarekat Naqsabandiyah yang \r\nberperan penting dalam penyebaran tarekat tersebut, khususnya di wilayah Melayu, yaitu Indonesia \r\ndan Malaysia. Hal tersebut dapat dibuktikan melalui jaringan para murid yang tidak hanya berasal \r\ndari Langkat. Selanjutnya, sebagai masyarakat pedesaan, penduduk Babussalam sangat menjunjung \r\ntinggi nilai gotong-royong yang tercermin dalam usaha mereka membangun dan mengembangkan kampung \r\ntarekat tersebut. Hubungan harmonis antara Belanda dan Sultan Musa pada perkembangannya \r\nmengakibatkan kemunduran Kampung Babussalam pada tahun 1890-1893 M. Pada tahun 1893 M, Kampung \r\nBabussalam bangkit kembali dan berhasil mencapai masa kejayaan melalui pembangunan spiritual dan \r\nmaterial, hingga tahun 1926 M. Hal tersebut membuktikan bahwa Kampung Babussalam telah mengalami \r\nfase pasang surut dalam rentan waktu 1883-1926 M. Oleh karena itu, penulis merumuskan beberapa \r\npertanyaan, yaitu:\r\n1. Bagaimana keadaan Tanjung Pura sebelum terbentuknya Kampung Babussalam?, 2. Bagaimana proses \r\nterbentuknya Kampung Babussalam?, 3. Bagaimana perkembangan Kampung Babussalam?\r\nPenelitian ini menggunakan pendekatan Antropologi Pedesaan dan teori perkembangan yang dikemukakan \r\noleh Ibnu Khaldun. Pendekatan Antropologi Pedesaan digunakan sebagai alat analisa untuk membahas \r\nkebudayaan- kebudayaan masyarakat pedesaan yang mempengaruhi keadaan dan perkembangan Kampung \r\nBabussalam. Adapun teori perkembangan digunakan untuk menganalisa dinamika perkembangan Kampung \r\nBabussalam yang terus menuju kemajuan selama tahun 1883-1926 M. Metode penelitian yang digunakan \r\nadalah metode penelitian sejarah, yang meliputi tahap heuristik, verifikasi, interpretasi, dan \r\nhistoriografi.\r\nAdapun hasil dari penelitian ini adalah Kampung Babussalam yang didirikan pada tahun 1883 M \r\nberhasil dijadikan sebagai pusat pengajaran dan penyebaran Tarekat Naqsabandiyah dan berperan \r\nbesar terhadap persebaran\r\ntarekat tersebut, khususnya di daerah-daerah Melayu. Keberadaan masyarakat Melayu dan Kerajaan \r\nLangkat di Tanjung Pura menjadi faktor penting dalam proses pembentukan dan perkembangan kampung \r\ntarekat tersebut. Selain itu, perkembangan Kampung Babussalam selama lebih kurang 43 tahun mengarah \r\nkepada kemajuan-kemajuan yang signifikan, baik di bidang pembinaan spiritual melalui kegiatan \r\npengajaran tarekat, maupun di bidang materil melalui kegiatan- kegiatan pembangunan fisik dan \r\nekonomi, seperti keberhasilan masyarakat Kampung Babussalam dalam mengembangkan perkebunan karet, \r\ndan pembangunan serta pemugaran madrasah."^^ . "2017-01-31" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . "FAKULTAS ADAB DAN ILMU BUDAYA, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . . . . . . . "NIM. 13120020"^^ . "RANI LESTARI"^^ . "NIM. 13120020 RANI LESTARI"^^ . . . . . . "KAMPUNG BABUSSALAM\r\nDI TANJUNG PURA LANGKAT SUMATERA UTARA (1883-1926 M) (Text)"^^ . . . "KAMPUNG BABUSSALAM\r\nDI TANJUNG PURA LANGKAT SUMATERA UTARA (1883-1926 M) (Text)"^^ . . . "13120020_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf"^^ . . . "KAMPUNG BABUSSALAM\r\nDI TANJUNG PURA LANGKAT SUMATERA UTARA (1883-1926 M) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "KAMPUNG BABUSSALAM\r\nDI TANJUNG PURA LANGKAT SUMATERA UTARA (1883-1926 M) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "KAMPUNG BABUSSALAM\r\nDI TANJUNG PURA LANGKAT SUMATERA UTARA (1883-1926 M) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "KAMPUNG BABUSSALAM\r\nDI TANJUNG PURA LANGKAT SUMATERA UTARA (1883-1926 M) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "KAMPUNG BABUSSALAM\r\nDI TANJUNG PURA LANGKAT SUMATERA UTARA (1883-1926 M) (Other)"^^ . . . . . . "KAMPUNG BABUSSALAM\r\nDI TANJUNG PURA LANGKAT SUMATERA UTARA (1883-1926 M) (Other)"^^ . . . . . . "KAMPUNG BABUSSALAM\r\nDI TANJUNG PURA LANGKAT SUMATERA UTARA (1883-1926 M) (Other)"^^ . . . . . . "KAMPUNG BABUSSALAM\r\nDI TANJUNG PURA LANGKAT SUMATERA UTARA (1883-1926 M) (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #24430 \n\nKAMPUNG BABUSSALAM \nDI TANJUNG PURA LANGKAT SUMATERA UTARA (1883-1926 M)\n\n" . "text/html" . . . "Sejarah Peradaban / Kebudayaan Islam"@en . .