%S Prosiding %A . Muzairi %T TUGAS-TUGAS POKOK FILSAFAT DEWASA INI %X Dalam sejarah perkembangan sesuatu bidang pengetahuan, kiranya tidak ada yang memperoleh ejekan lebih banyak daripada bidang filsafat termasuk tokohnya, yakni filsuf. Menurut pengamatan kami, olok-olok itu dapat dibedakan dalam 2 kelompok. Pertama, yang datang dari pihak luar yang tidak mengerti filsafat. Kedua, yang dikemukakan oleh orang lingkungan filsafat sendiri yang justru sangat memahami filsafat. Kelompok yang pertama, boleh jadi merupakan luapan untuk memuaskan perasaan sinis mereka yang sukar memahami filsafat. Sementara, kelompok yang kedua, mungkin dimaksudkan sebagai ungkapan dari filsuf sendiri untuk menunjukkan betapa sulitnya atau amat rumitnya filsafat itu. %N Cet. 1 %K Filsafat %P 329-340 %B FILSAFAT ISLAM: HISTORISITAS DAN AKTUALISASI (Peran dan Kontribusi Filsafat Islam bagi Bangsa) %V Vol. 1 %C Yogyakarta %D 2014 %I FA Press %L digilib25581