@phdthesis{digilib25730, month = {August}, title = {STUDI KETERLAKSANAAN PEMBELAJARAN KIMIA BERDASARKAN KURIKULUM 2004 KELAS X SEMESTER 2 DI MAN PURWOREJO TAHUN AJARAN 2004/2005}, school = {UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta}, author = {NIM.00440303 UMI SYAFIQOH BUDININGRUM}, year = {2005}, note = {Dra. Rr. Lis Permana Sari, M.Si.}, keywords = {PEMBELAJARAN KIMIA, KURIKULUM 2004}, url = {https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/25730/}, abstract = {Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kesesuaian pelaksanaan pembelajaran kimia yang meliputi perencanaan pembelajaran, proses pembelajaran dan penilaian kelas X semester 2 di MAN Purworejo tahun ajaran 2004/2005 dengan kurikulum 2004. Metode pengumpulan data dilakukan dengan observasi dan angket/ kuesioner langsung di dalam kelas. Metode observasi digunakan untuk mengumpulkan data berupa tingkat kesesuaian perencanaan pembelajaran, proses pembelajaran dan penilaian dengan kurikulum 2004 di kelas X semester 2 MAN Purworejo tahun ajaran 2004/2005. Metode angket/kuesioner digunakan untuk mengumpulkan data, hambatan-hambatan yang dihadapi dalam melaksanakan pembelajaran kimia berdasarkan kurikulum 2004. Hasil analisa dapat disimpulkan bahwa tingkat kesesuaian perencanaan pembelajaran mencapai tingkat sangat sesuai dengan rerata prosentase 85,86 \%, tingkat kesesuaian pembelajaran mencapai tingkat sedang dengan rerata prosentase 59,44 \% dan tingkat kesesuaian penilaian mencapai tingkat sesuai dengan rerata prosentase 72,27 \%. Faktor-faktor penghambat yang dihadapi yaitu faktor internal yang datang dari siswa dan faktor eksternal yang datang dari lingkungan.} }