<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "HADIS RIWAYAT IBN ABBAS TENTANG POLIGAMI (Studi Sanad Dan Matan Hadis)"^^ . "Poligami merupakan bagian dari persoalan sosiologis yang senantiasa\r\nmenyertai kesejarahan umat manusia dari zaman ke zaman. Oleh karena itulah\r\ntema poligami menjadi salah satu isu yang banyak disuarakan kalangan feminis.\r\nAda dua alasan mengapa tema ini menarik untuk diperbincangkan. Pertama,\r\npersoalan poligami kompatibel dengan rasa keadilan gender (gender inequality),\r\ndi mana jika diterapkan seringkali menguntungkan pihak tertentu (laki-laki) dan\r\nmerugikan yang lain (perempuan). Kedua, persoalan poligami seringkali diklaim\r\nsebagai hal yang dilegitimasi oleh dogma agama, dalam hal ini al-Qur'an dan\r\nhadis. Isyarat qur'ani (Q.S. 4 : 3) dan eksistensi Nabi Muhammad SAW yang\r\nmemang memilih hidup berpoligami seringkali dijadikan kekuatan afirmatifuntuk\r\nmenjustifikasi keberadaan poligami sebagai bagian dari ajaran Islam yang harus\r\nditerapkan. Sehingga dari sinilah kemudian berkembang adagium, seperti\r\n\"poligami itu indah\", \"poligami membawa berkah\" serta yang lebih populer\r\ndengan kata \"poligami itu sunnah.\"\r\nAdapun yang menjadi permasalahan akademis bagi penulis adalah:\r\nPertama, benarkah poligami secara mutlak dianggap lebih baik dari monogami?\r\nLalu bagaimana sebenamya hadis tersebut dipahami? Relevankah jika hadis\r\ntersebut dijadikan hujjah untuk mendukung praktik poligami? Kedua, rasa\r\nketertarikan penulis untuk meneliti tema ini disebabkan hadis tersebut tercatat\r\ndalam kitab Shiihl11 Bukhiin: Sebagaimana yang diketahui secara umum bahwa\r\nkitab tersebut termasuk dalam kategori kitab yang diakui keshahihannya oleh\r\nsebagian besar ulama hadis. Lalu makna dan pesan moral apa yang ingin\r\ndikehendaki Bukhari, benarkah makna poligami yang diinginkan dari hadis\r\ntersebut?\r\nPenelitian ini bersifat library research (penelitian kepustakaan) dengan\r\nmenggunakan sumber-sumber data dari bahan-bahan tertulis dalam bentuk kitab,\r\nbuku, majalah dan lain-lainnya yang relevan dengan topik penelitian ini. Data\r\nprimer yang penulis gunakan adalah: Kitab $a}JJ}J al-Bukhiiri, Musnad AJ;mad\r\nIbn lfanbal, kitab-kitab syarah dan lain-lainnya. Dalam mengolah data, penulis\r\nmengunakan metode deskriptif-analitis dan metode interpretasi dengan\r\nmenfokuskan penelitian terhadap matan pada aspek leksikal dan kontekstual.\r\nHasil dari kajian atas hadis Ibnu Abbas ini berupa konklusi bahwasanya\r\nklaim keabsahan poligami sebagai anjuran Nabi, tidak benar. K~rena hadis\r\ntersebut posisi sanadnya hanya sampai pada tingkatan sahabat (mauquiJ dan tidak\r\nsampai pada Nabi (mariu). Di samping itu, dalam penelitian ini juga telah\r\ndilakukan pembongkaran seputar berbagai penyimpangan atas posisi poligami\r\nsebagai bagian dari ajaran Islam seperti yang dipahami banyak pihak atas teks\r\nhadis tersebut."^^ . "2005-07-08" . . . . "UIN Sunan Kalijaga"^^ . . . "Fakultas Ushuluddin dan Pemikiran Islam, UIN Sunan Kalijaga"^^ . . . . . . . . . "NIM: 00530340"^^ . "ARNITA"^^ . "NIM: 00530340 ARNITA"^^ . . . . . . "HADIS RIWAYAT IBN ABBAS TENTANG POLIGAMI (Studi Sanad Dan Matan Hadis) (Text)"^^ . . . . . "BAB I, V, DAFTAR PUSTAKA.pdf"^^ . . . "HADIS RIWAYAT IBN ABBAS TENTANG POLIGAMI (Studi Sanad Dan Matan Hadis) (Text)"^^ . . . . . "HADIS RIWAYAT IBN ABBAS TENTANG POLIGAMI (Studi Sanad Dan Matan Hadis) (Other)"^^ . . . . . . "HADIS RIWAYAT IBN ABBAS TENTANG POLIGAMI (Studi Sanad Dan Matan Hadis) (Other)"^^ . . . . . . "HADIS RIWAYAT IBN ABBAS TENTANG POLIGAMI (Studi Sanad Dan Matan Hadis) (Other)"^^ . . . . . . "HADIS RIWAYAT IBN ABBAS TENTANG POLIGAMI (Studi Sanad Dan Matan Hadis) (Other)"^^ . . . . . . "HADIS RIWAYAT IBN ABBAS TENTANG POLIGAMI (Studi Sanad Dan Matan Hadis) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "HADIS RIWAYAT IBN ABBAS TENTANG POLIGAMI (Studi Sanad Dan Matan Hadis) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "HADIS RIWAYAT IBN ABBAS TENTANG POLIGAMI (Studi Sanad Dan Matan Hadis) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "HADIS RIWAYAT IBN ABBAS TENTANG POLIGAMI (Studi Sanad Dan Matan Hadis) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #25828 \n\nHADIS RIWAYAT IBN ABBAS TENTANG POLIGAMI (Studi Sanad Dan Matan Hadis)\n\n" . "text/html" . . . "Poligami" . .