eprintid: 25987 rev_number: 10 eprint_status: archive userid: 111 dir: disk0/00/02/59/87 datestamp: 2017-07-07 02:58:30 lastmod: 2017-07-07 02:58:30 status_changed: 2017-07-07 02:58:30 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: MUHAMMAD ALI FUAD, NIM. 0041 0315 title: DIMENSI EDUKATIF DALAM AMSAL AL-QUR' AN (KAJIAN DARI PERSPEKTIF KURIKULUM PENDIDIKAN AGAMA ISLAM) ispublished: pub subjects: P divisions: jur_tad full_text_status: restricted keywords: Dimensi educatif, amsal Al-Qur'an note: Drs. Mujahid, M.Ag. abstract: Muhammad Ali Fuad. Dimensi Edukatif Dalam An1sal Al-Qur' an (Kajian Dari Perspektif Kurikulum Pendidikan Agama Islam). Skripsi. Yogyakarta: Jurusan Pendidikan Agama Islam, Fakultas Tarbiyah UIN Stman Kalijaga, 2006. Al-Qur'an sebagai kitab suci agama Islam mempunyai suatu keunikan dalam segi pengajaran dan penyampaian pesan kedalam jiwa manusia, salah satunya adalah melalui amsiil (perumpamaan). Dari sini kiranya layak diadakan penelitian mengenai amsiiltersebut dan lebih fokus lagi ditinjau dari kurikulum Pendidikan Agama Islam. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menganahsis secara kritis tentang dimensi edukatif dalam amsiil al-Qur'an yang ditinjau dari perspektif kurikulum Pendidikan Agama Islam. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif, dengan mengambil amsiil a/-Qur'an (perumpamaan-perumpamaan dalam al-Qur'an) sebagai subyek penelitian, pengumpulan data dilakukan dengan menghimpun ayat­ ayat masa/ dalam al-Qur' an dan melakukan penelusuran atas berbagai buku atau referensi-referensi yang ada hubungannya dengan permasalahan yang dikaji. Analisis data dilakukan atas perspektif knrikulum Pendidikan Agama Tslam yaitu dari sisi komponen-komponen kurikulum pendidikan agama Islam, yang merupakan dataran praktis dari sebuah kurikulum pendidikan. Hal tersebut meliputi: tujuan, materi atau bahan, metode, media dan evaluasi. Hasil penelitian menunjukkan: bahwa salah satu model pengajaran al-Qur'an yang unik yakni penyampaiannya melalui mn 'iil (perumpamaan), dalam hal-hal yang bersifat mendasar dan abstrak, dimana hal-hal yang abstrak tersebut diungkapkan melalui pemmpamaan yang bersifat konkrit (Hissiy). Metode ini dimaksudkan untuk menjelaskan dan menegaskan makna pesan yang terkandung di dalanmya, dengan menggunakan perumpamaan yang berbentuk konkrit tersebut, para pendengar dan pembaca al-Qur'an akan merasakan seolah-olah pesan yang disampaikan oleh al­ Qur'an terlihat secara langsung. Sedang amsiil a/-Qur'an ditinjau lebih jauh lagi dari perspektif kurikulum PAl menunjukkan: (1) bahwa dalam amsii/ a/-Qur'an me punyai nilai-nilai pendidikan yaitu mengenai tujuan, tujuan antara dibuatnya amsiil a/-Qur'an tidaklah bertentangan dengan tujuan pendidikan Islam bahkan menduk:ungnya. (2) dalam hal metode, amsiil al-Qur'an ini kelihatan menonjol oleh karena itu sudah banyak para Da'i dan para pendidik menggunakannya. (3) dalam hal media amsiil a/-Qur'an menggunakan media yang telah dikenal baik oleh manusia yaitu media kesemestaan (alam semesta). (4) adapun dalam hal materi, amsiil a/­ Qur'an banyak menjelaskan tentang materi-materi yang biasa dikaji dalam pendidikan Islam yaitu: keimanan, ibadah, sejarah, dan akhlak. Bahkan disiplin ilmu­ ilmu yang lainpun kadang terungkap dalam pemmpamaan-perumpamaan yang ada dalam al-Qur'an. (5) akan tetapi mengenai evaluasi penulis belum menemukan bentuk-bentuk evaluasi yang tertuang dalam konsep amsiil a/-Qur'an. date: 2006-10-16 date_type: published pages: 192 institution: UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA department: FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN thesis_type: skripsi thesis_name: other citation: MUHAMMAD ALI FUAD, NIM. 0041 0315 (2006) DIMENSI EDUKATIF DALAM AMSAL AL-QUR' AN (KAJIAN DARI PERSPEKTIF KURIKULUM PENDIDIKAN AGAMA ISLAM). Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA. document_url: https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/25987/1/BAB%20I%2C%20V%2C%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf document_url: https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/25987/2/BAB%20II%2C%20III%2C%20IV.pdf