eprintid: 26647 rev_number: 9 eprint_status: archive userid: 71 dir: disk0/00/02/66/47 datestamp: 2017-07-26 06:51:50 lastmod: 2017-07-31 08:02:52 status_changed: 2017-07-26 06:51:50 type: thesis metadata_visibility: show creators_name: EKA PUTRI ANGGRAINI, NIM. 12640004 title: KEANEKARAGAMAN DAN KELIMPAHAN MAKRO ALGAE DI PANTAI NGUYAHAN DAN WATU KODOK, GUNUNG KIDUL, YOGYAKARTA ispublished: pub subjects: BB divisions: jur_bio full_text_status: restricted keywords: Keanekaragaman, Makro Algae, Gunung Kidul, CCA. note: Dr. Arifah Khusnuryani S.Si. M.Si abstract: Pantai Selatan Gunung Kidul Yogyakarta terdiri dari beberapa bagian pantai, diantaranya pantai Nguyahan dan Watu Kodok yang memiliki substrat berbeda. Pantai Nguyahan dengan substrat dasar berupa pasir, sedangkan pantai Watu Kodok memiliki substrat batu karang, dan keduanya merupakan habitat bagi makro alga. Tujuan penelitian ini untuk mempelajari keanekaragaman, kemelimpahan serta faktor fisika kimia yang mempengaruhi pertumbuuhan makro alga. Penelitian dilakukan pada dua pantai di Gunung Kidul ( Nguyahan dan Watu kodok) pada bulan Juni, Agustus dan Oktober 2016. Pengambilan data dilakukan dengan metode kuadrat dengan plot berukuran 1 m x 1 m sebanyak 40 plot dengan tiga kali ulangan. Hasil penelitian terdapat 11 spesies makro alga terdiri dari 4 spesies Chlorophyta, 5 spesies Rhodophyta dan 2 spesies Phaeophyta. Selain itu juga terdapat spesies makro alga yang dominan dan melimpah di kedua lokasi yaitu Entemorpha intestinalis, Gelidium rigidum dan Padina australis. Berdasarkan tingkat kemelimpahan spesies pantai Watu kodok memiliki total 4.319 cacah individu pada setiap 40m2 sedangkan pantai Nguyahan memiliki 3.498 cacah individu pada setiap 40m2 . Nilai indeks keanekaragaman tertinggi terdapat pada pantai Watu Kodok dengan nilai 1,65. Hasil analisis Canonical Correspondenc Analisys (CCA) kedua pantai terbagi ke dalam tiga kelompok yang masing-masing di pengaruhi oleh faktor fisika kimia terukur yaitu suhu, pH, salinitas, nitrat, fosfat, DO, COD dan BOD. date: 2017-05-02 date_type: published pages: 87 institution: UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA department: FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI thesis_type: skripsi thesis_name: other citation: EKA PUTRI ANGGRAINI, NIM. 12640004 (2017) KEANEKARAGAMAN DAN KELIMPAHAN MAKRO ALGAE DI PANTAI NGUYAHAN DAN WATU KODOK, GUNUNG KIDUL, YOGYAKARTA. Skripsi thesis, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA. document_url: https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/26647/1/12640004_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf document_url: https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/26647/2/12640004_BAB-II_sampai_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf