@phdthesis{digilib27511, month = {June}, title = {LAYANAN PERPUSTAKAAN KELILING DI PERPUSTAKAAN DAERAH KABUPATEN SLEMAN}, school = {UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta}, author = {NIM.14130008 NUR SRIANTO}, year = {2017}, note = {Afiati Handayu, S.Pd., M. Pd}, keywords = {perpustakaan keliling}, url = {https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/27511/}, abstract = {Dalam menunjang pelayanan di perpustakaan terkait berbagai macam jenis koleksi yang dimiliki kepada masyarakat pemakai, diperlukan berbagai strategi demi suksesnya apa yang menjadi kebutuhan pengguna. Salah satu strategi yang sudah sering terdengar berupa perpustakaan keliling, kegiatan tersebut menyasar bagi masyarakat pengguna terutama di daerah-daerah yang jauh dari perpustakaan pusat atau kota. Sekolah dasar di kabupaten Sleman, menjadi tujuan utama untuk diberikan layanan perpustakaan keliling oleh Perpustakaan Daerah Kabupaten Sleman Yogyakarta dengan mengajukan surat permohon terlebih dahulu. Berbagai sarana dan prasarana dalam layanan perpustakaan keliling terutama armada yang digunakan untuk memperlancar pemberian jasa informasi kepada warga sekolah dasar. Layanan perpustakaan keliling tersebut masih terdapat beberapa kebijakan yang harus dibuat serta dilaksanakan agar layanan dapat berjalan lebih baik kedepannya.} }