<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "UPAYA GURU PAI DAN BUDI PEKERTI\r\nDALAM PENANAMAN NILAI-NILAI KARAKTER RELIGIUS\r\nKEPADA PESERTA DIDIK DI SMA N 1 BANGUNTAPAN"^^ . "SUBLI SALAM. Upaya Guru PAI Dan Budi Pekerti Dalam Penanaman Nilai-\r\nNilai Karakter Religius Kepada Peserta didik di SMA N 1 Banguntapan. Skripsi.\r\nYogyakarta: Jurusan Pendidikan Agama Islam Fakultas Ilmu Tarbiyah dan\r\nKeguruan UIN Sunan Kalijaga, 2017.\r\nLatar belakang penelitian ini adalah semakin menurunnya moral pada\r\ngenerasi bangsa yang disebabkan oleh krisisnya karakter religius oleh masingmasing\r\nindividu. Indonesia saat ini sedang menghadapi dua tantangan besar, yaitu\r\ndesentralisasi atau otonomi daerah yang saat ini sudah dimulai, dan era globalisasi\r\ntotal yang akan terjadi. Guru PAI merupakan jawaban dari masalah tersebut\r\ndengan mengupayakan diri dalam menanamkan nilai-nilai karakter religius\r\nkepada peserta didik, agar peserta didik tidak terpengaruh dengan tantangan\r\nzaman namun tetap pada karakternya yang religius.\r\nPenelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pelaksanaan penanaman\r\nnilai-nilai karakter religius, serta faktor pendung dan penghambat yang akan\r\ndihadapi. Hasil penelitian ini diharapkan dapat menyempurnakan guru PAI dalam\r\nmenanamkan nilai-nilai karakter religius kepada peserta didik di SMA N 1\r\nBanguntapan. Peneitian ini merupakan penelitian lapangan, dengan pendekatan\r\ndeskriptif kualitatif. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan\r\nobservasi, wawancara mendalam, dan dokumentasi. Metode analisis data yang\r\ndigunakan dalam penelitian ini adalah reduksi data, penyajian data, dan penarikan\r\nkesimpulan, pemeriksaan data ini menggunakan teknik triangulasi.\r\nHasil penelitian ini meunjukkan upaya guru PAI dan budi pekerti dalam\r\npenanaman nilai-nilai karakter religius melalui nilai yang dikembangkan dan\r\nbeberapa nilai-nilai yang diterapkan. Nilai yang dikembangkan ialah Sikap dan\r\nperilaku yang patuh dalam melaksanakan ajaran agama yang dianutnya atau\r\nberakhlak mulia serta rajin ibadah. Dan nilai-nilai yang diterapkan diantaranya\r\nnilai rajin ibadah, toleransi, dan hidup rukun. Sedangkan dalam menanamkan\r\nnilai-nilai karakter religius bebrapa program yang dilakukan oleh guru PAI\r\ndiantara lain seperti program harian diantaranya: shalat dhuha, shalat zuhur,\r\nsalaman pagi, tadarus pagi. Program mingguan: shalat jumat, kajian, kegiatan\r\nBTAQ (Baca Tulis Al-qur’an). Program bulanan seperti melakukan pengajian\r\nsecara keliling di setiap rumah peserta didik. Program tahunan yang dilakukan\r\nsecara insidental oleh sekolah dalam bentuk maulid Nabi, isra miraj, pesentren\r\nkilat, bakti sosial, nujulul qur’an, dan pengumpulan serta pembagian zakat fitrah.\r\nSedangkan faktor pendukung diantaranya: tempat ibadah yang luas dan cukup,\r\nwaktu istrahat yang cukup untuk ibadah, sebagian besar guru dan karyawan\r\nberagama Islam, banyak poster religius yang dipajang, peserta didik yang\r\nberakhlak baik dan santun, motivasi dan komitmen guru PAI, keteladanan guru\r\nPAI, partisipasi semua pihak sekolah. Sedangkan faktor penghambat: kurang\r\ndukungan orang tua tentang kehidupan beragama, dan perilaku peserta didik yang\r\nmalas dan ramai.\r\nKata Kunci: PAI, Karakter, Religius."^^ . "2017-08-22" . . . . "UIN Sunan Kalijaga"^^ . . . "Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan, UIN Sunan Kalijaga"^^ . . . . . . . . . "NIM. 13410044"^^ . "SUBLI SALAM"^^ . "NIM. 13410044 SUBLI SALAM"^^ . . . . . . "UPAYA GURU PAI DAN BUDI PEKERTI\r\nDALAM PENANAMAN NILAI-NILAI KARAKTER RELIGIUS\r\nKEPADA PESERTA DIDIK DI SMA N 1 BANGUNTAPAN (Text)"^^ . . . . . "13410044_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf"^^ . . . "UPAYA GURU PAI DAN BUDI PEKERTI\r\nDALAM PENANAMAN NILAI-NILAI KARAKTER RELIGIUS\r\nKEPADA PESERTA DIDIK DI SMA N 1 BANGUNTAPAN (Text)"^^ . . . . . "UPAYA GURU PAI DAN BUDI PEKERTI\r\nDALAM PENANAMAN NILAI-NILAI KARAKTER RELIGIUS\r\nKEPADA PESERTA DIDIK DI SMA N 1 BANGUNTAPAN (Other)"^^ . . . . . . "UPAYA GURU PAI DAN BUDI PEKERTI\r\nDALAM PENANAMAN NILAI-NILAI KARAKTER RELIGIUS\r\nKEPADA PESERTA DIDIK DI SMA N 1 BANGUNTAPAN (Other)"^^ . . . . . . "UPAYA GURU PAI DAN BUDI PEKERTI\r\nDALAM PENANAMAN NILAI-NILAI KARAKTER RELIGIUS\r\nKEPADA PESERTA DIDIK DI SMA N 1 BANGUNTAPAN (Other)"^^ . . . . . . "UPAYA GURU PAI DAN BUDI PEKERTI\r\nDALAM PENANAMAN NILAI-NILAI KARAKTER RELIGIUS\r\nKEPADA PESERTA DIDIK DI SMA N 1 BANGUNTAPAN (Other)"^^ . . . . . . "UPAYA GURU PAI DAN BUDI PEKERTI\r\nDALAM PENANAMAN NILAI-NILAI KARAKTER RELIGIUS\r\nKEPADA PESERTA DIDIK DI SMA N 1 BANGUNTAPAN (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "UPAYA GURU PAI DAN BUDI PEKERTI\r\nDALAM PENANAMAN NILAI-NILAI KARAKTER RELIGIUS\r\nKEPADA PESERTA DIDIK DI SMA N 1 BANGUNTAPAN (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "UPAYA GURU PAI DAN BUDI PEKERTI\r\nDALAM PENANAMAN NILAI-NILAI KARAKTER RELIGIUS\r\nKEPADA PESERTA DIDIK DI SMA N 1 BANGUNTAPAN (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "UPAYA GURU PAI DAN BUDI PEKERTI\r\nDALAM PENANAMAN NILAI-NILAI KARAKTER RELIGIUS\r\nKEPADA PESERTA DIDIK DI SMA N 1 BANGUNTAPAN (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #27660 \n\nUPAYA GURU PAI DAN BUDI PEKERTI \nDALAM PENANAMAN NILAI-NILAI KARAKTER RELIGIUS \nKEPADA PESERTA DIDIK DI SMA N 1 BANGUNTAPAN\n\n" . "text/html" . . . "Pendidikan Agama Islam"@en . .