<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "KETERKAITAN PENDEKATAN SAINTIFIK (SCIENTIFIC APPROACH)\r\nTERHADAP KOMPETENSI LITERASI SAINS SISWA\r\n(STUDI PROSES PEMBELAJARAN SAINS DI KELAS V SDIT ALAM NURUL ISLAM YOGYAKARTA"^^ . "Penelitian ini bertujuan untuk mengukur keterkaitan antara penerapan pendekatan\r\nsaintifik yang digunakan sekolah dengan kompetensi literasi sains siswa (kajian atas proses\r\npembelajaran sains di kelas V SDIT Alam Nurul Islam Yogyakarta) tema 2 “.\r\nPenelitian ini termasuk ke dalam rumpun penelitian mixed method, dengan menggunakan\r\ndesain Concurrent embedded (campuran tidak berimbang) yang menggabungkan antara metode\r\nkualitatif dan kuantitatif secara tidak berimbang, penggunaannya secara bersama-sama dalam\r\nwaktu yang sama, tetapi independen dalam menjawab rumusan masalah yang sejenis. Untuk\r\nmengumpulkan informasi, penelitian ini menggunakan instrumen lembar observasi yang berfungsi\r\nuntuk menilai keterkaitan keterampilan proses dasar sains siswa dan kompetensi literasi sains\r\nsiswa, kuisioner untuk melihat respon siswa terhadap aktivasi siswa selama pembelajaran dengan\r\npendekatan saintifik serta kompetensi literasi sains yang disebarkan kepada 24 siswa dari 75\r\nsiswa/i kelas V SDIT Alam Nurul Islam Yogyakarta yang dilakukan dengan menggunakan skala\r\nlikert dan kemudian dikonversikan ke dalam data kuantitatif. Namun, yang menjadi data utama\r\nadalah data yang diperoleh melalui observasi, sedangkan data yang diperoleh dari kuisioner, serta\r\nwawancara, dan dokumentasi hanya sebagai data pendukung.\r\nJenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah jenis data kontinum, yang\r\ndikumpulkan melalui skala likert (katergori data interval), sehingga uji analisi statistik yang\r\ndigunakan adalah jenis analisis pearson correlation. Selantujnya, semua data yang telah diperoleh\r\ndipilih serta dilakukan uji validitas, relibilitas dan uji normalitas terhadap semua jenis data yang\r\ntelah dikonversi ke kuantitatif sebelum dilakukan uji regresi linear sederhana serta sebelum\r\nmelakukan uji hubungan atau keterkaitannya. Hasil uji validitas dan realibilitas terhadap data yang\r\ndiperoleh melalui lembar observasi tersebut adalah sebesar 0,831 dan 0,670 untuk variabel X dan\r\nY, yang artinya hasil uji data memenuhi standar untuk melakukan uji regresi, dimana standar yang\r\nmenjadi patokan adalah 0,6 – 0,8. Selanjtnya untuk menentukkan apakah data tersebut terdistribusi\r\nnormal atau tidak maka dilakukan uji Shapiro Wilk Test atau Kolmogrov-Smirnov Test, yang lebih\r\ndikenal dengan T.tes. Hasil dari pengujian tersebut menunjukkan nilai signifikan lebih dari 0,05\r\n(0,662 0, 224). Sehingg, distribusi data dua variabel tersebut adalah normal yang mengandung\r\nmakna syarat untuk melakukan uji regresi telah terpenuhi.\r\nBerdasarkan hasil pengujian data pada SPSS 19,0 dari data variabel keterampilan proses\r\ndasar sains siswa yang ada dalam pendekatan saintifik dengan kompetensi literasi sains siswa,\r\nberturut-turut sebagai berikut: pertama 29,1% untuk keterkaitan antara variabel X terhadap aspek\r\nkompetensi mengidentifikasi isu-isu ilmiah (Y1), dengan nilai signifikansi sebesar 0,006. Kedua,\r\n34,6% untuk variabel X terhadap kompetensi menjelaskan fenomena ilmiah (Y2), dengan taraf\r\nsignifikansi sebesar 0,003, yang berarti ada hubungan yang positif dan signifikan. Kemudian 7,8\r\n% untuk variabel X terhadap komptensi menggunakan bukti ilmiah dengan taraf signifikansi\r\n0,162. Selain itu, untuk keterkaitan total dari variabel X yang terdiri atas 17 indikator serta\r\nvariabel Y yang terdiri atas 9 indikator diperoleh kontribusi sebesar 34,8%, dengan nilai korelasi\r\ndan nilai signifikansi sebesr 0,6 dan 0,001. Berdasarkan respon siswa untuk tingkatan aktivasi\r\nkeseluruhan aspek (variabel X dan Y) sebesar 75,5 % yang berada pada kategori baik (rentan 60 –\r\n80)."^^ . "2017-08-25" . . . . "UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta"^^ . . . "Fakultas Tarbiyah dan Keguran, UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta"^^ . . . . . . . . . "NIM. 1420420002"^^ . "NURLAIHA IBRAHIM, S PD"^^ . "NIM. 1420420002 NURLAIHA IBRAHIM, S PD"^^ . . . . . . "KETERKAITAN PENDEKATAN SAINTIFIK (SCIENTIFIC APPROACH)\r\nTERHADAP KOMPETENSI LITERASI SAINS SISWA\r\n(STUDI PROSES PEMBELAJARAN SAINS DI KELAS V SDIT ALAM NURUL ISLAM YOGYAKARTA (Text)"^^ . . . . . "1420420002_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf"^^ . . . "KETERKAITAN PENDEKATAN SAINTIFIK (SCIENTIFIC APPROACH)\r\nTERHADAP KOMPETENSI LITERASI SAINS SISWA\r\n(STUDI PROSES PEMBELAJARAN SAINS DI KELAS V SDIT ALAM NURUL ISLAM YOGYAKARTA (Text)"^^ . . . . . "KETERKAITAN PENDEKATAN SAINTIFIK (SCIENTIFIC APPROACH)\r\nTERHADAP KOMPETENSI LITERASI SAINS SISWA\r\n(STUDI PROSES PEMBELAJARAN SAINS DI KELAS V SDIT ALAM NURUL ISLAM YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "KETERKAITAN PENDEKATAN SAINTIFIK (SCIENTIFIC APPROACH)\r\nTERHADAP KOMPETENSI LITERASI SAINS SISWA\r\n(STUDI PROSES PEMBELAJARAN SAINS DI KELAS V SDIT ALAM NURUL ISLAM YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "KETERKAITAN PENDEKATAN SAINTIFIK (SCIENTIFIC APPROACH)\r\nTERHADAP KOMPETENSI LITERASI SAINS SISWA\r\n(STUDI PROSES PEMBELAJARAN SAINS DI KELAS V SDIT ALAM NURUL ISLAM YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "KETERKAITAN PENDEKATAN SAINTIFIK (SCIENTIFIC APPROACH)\r\nTERHADAP KOMPETENSI LITERASI SAINS SISWA\r\n(STUDI PROSES PEMBELAJARAN SAINS DI KELAS V SDIT ALAM NURUL ISLAM YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "KETERKAITAN PENDEKATAN SAINTIFIK (SCIENTIFIC APPROACH)\r\nTERHADAP KOMPETENSI LITERASI SAINS SISWA\r\n(STUDI PROSES PEMBELAJARAN SAINS DI KELAS V SDIT ALAM NURUL ISLAM YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "KETERKAITAN PENDEKATAN SAINTIFIK (SCIENTIFIC APPROACH)\r\nTERHADAP KOMPETENSI LITERASI SAINS SISWA\r\n(STUDI PROSES PEMBELAJARAN SAINS DI KELAS V SDIT ALAM NURUL ISLAM YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "KETERKAITAN PENDEKATAN SAINTIFIK (SCIENTIFIC APPROACH)\r\nTERHADAP KOMPETENSI LITERASI SAINS SISWA\r\n(STUDI PROSES PEMBELAJARAN SAINS DI KELAS V SDIT ALAM NURUL ISLAM YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "KETERKAITAN PENDEKATAN SAINTIFIK (SCIENTIFIC APPROACH)\r\nTERHADAP KOMPETENSI LITERASI SAINS SISWA\r\n(STUDI PROSES PEMBELAJARAN SAINS DI KELAS V SDIT ALAM NURUL ISLAM YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #27689 \n\nKETERKAITAN PENDEKATAN SAINTIFIK (SCIENTIFIC APPROACH) \nTERHADAP KOMPETENSI LITERASI SAINS SISWA \n(STUDI PROSES PEMBELAJARAN SAINS DI KELAS V SDIT ALAM NURUL ISLAM YOGYAKARTA\n\n" . "text/html" . . . "Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah"@id . .