<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "DAMPAK PENDIDIKAN MADRASAH DINIYAH\r\nTERHADAP PENGUASAAN MATERI AGAMA DAN\r\nPENYELESAIAN STUDI PERGURUAN TINGGI\r\n(Studi terhadap Mahasiswa PAI UIN Sunan Kalijaga\r\ndi Pondok Pesantren Nurul Ummah Kotagede Yogyakarta)"^^ . "MUHAMMAD FUAD HASAN, Dampak Pendidikan Madrasah Diniyah Terhadap\r\nPenguasaan Materi Agama dan Penyelesaian Studi Perguruan Tinggi (Studi terhadap\r\nMahasiswa PAI UIN Sunan Kalijaga di Pondok Pesantren Nurul Ummah Kotagede\r\nYogyakarta), 2017.\r\nLatar belakang penelitian ini adalah banyaknya santri mahasiswa mengikuti\r\npendidikan madrasah diniyah yang berdampak pada penguasaan materi agama dan\r\npenyelesaian studi perguruan tinggi. Hal ini akan berdampak pada santri mahasiswa yang\r\nmengikuti pendidikan madrasah diniyah. Ditambah lagi dengan banyaknya tugas atau\r\nkegiatan baik dari kampus dan pondok yang diterima oleh santri mahasiswa. Secara logika\r\napabila seseorang mengikuti pendidikan madrasah diniyah berkewajiban menyelesaikan\r\ntugas atau kegiatan baik dari kampus atau madrasah diniyah, sehingga santri mahasiswa\r\ndidorong untuk mampu mengatur waktunya agar tugas atau kegiatan baik dari kampus atau\r\nmadrasah diniyah berjalan beriringan dan selesai tanpa ada masalah.\r\nPenelitian ini merupakan penelitian kualitatif, dengan mengambil obyek pendidikan\r\nmadrasah diniyah di Pondok Pesantren Nurul Ummah Kotagede Yogyakarta. Pengumpulan\r\ndata dilakukan dengan cara observasi, wawancara mendalam dan dokumentasi. Analisis\r\ndata dilakukan dengan memberikan penjelasan dari pengumpulan data yang diperoleh dan\r\nmemberikan makna kesimpulan untuk menyusun hasil karya terkait dengan penguasaan\r\nmateri agama dan penyelesaian studi perguruan tinggi melalui studi terhadap mahasiswa\r\nPAI UIN Sunan Kalijaga di Pondok Pesantren Nurul Ummah Kotagede Yogyakarta.\r\nHasil penelitian menunjukkan: (1) Pelaksanaan pendidikan Madrasah Diniyah\r\nNurul Ummah Kotagede Yogyakarta sudah sesuai dengan kurikulum yang ada. Madrasah\r\nDiniyah Nurul Ummah Kotagede dibagi dengan berjenjang, seperti: tingkat Awaliyah,\r\ntingkat Wustho dan tingkat „Ulya. Kegiatan Madrasah diniyah Nurul Ummah meliputi:\r\nsorogan, bandongan, musyawarah, lalaran dan kegiatan Musabaqah Qiro‟atul Kutub\r\n(MQK). Evaluasi Madrasah Diniyah Nurul Ummah bertujuan mengukur kemampuan santri\r\nselama ini. Evaluasi MDNU kepada santri, seperti: tugas atau ulangan harian, ujian\r\nsemester, baca kitab kuning, ujian munaqosyah, dan hafalan al-Qur‟an. (2) Dampak\r\npendidikan Madrasah Diniyah Nurul Ummah terhadap penguasaan materi agama bagi\r\nmahasiswa PAI menambah khazanah keilmuan mahasiswa PAI khususnya dibidang agama\r\ndan membantu mahasiswa dalam pendidikan, baik saat ujian atau presentasi. (3) Dampak\r\npendidikan Madrasah Diniyah Nurul Ummah terhadap penyelesaian studi perguruan tinggi\r\nbagi mahasiwa PAI (1) Dalam bidang pendidikan dan pengajaran: menambah keilmuwan\r\nsantri dibidang ilmu agama. (2) Dalam penelitian dan pengembangan: data mudah didapat,\r\nmenjadi hiburan, dan memudahkan mencari referensi berbahasa arab. (3) Dalam\r\npengabdian masyarakat: siap secara materi dan melatih mental santri mahasiswa.\r\nSedangkan dampak negatifnya kesulitan dalam mengatur waktu.\r\nKata Kunci: Pendidikan Madrasah Diniyah, Penguasaan Materi Agama, Penyelesaian\r\nStud"^^ . "2017-08-25" . . . . "UIN Sunan Kalijaga"^^ . . . "Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan, UIN Sunan Kalijaga"^^ . . . . . . . . . "NIM:13410150"^^ . "Muhammad Fuad Hasan"^^ . "NIM:13410150 Muhammad Fuad Hasan"^^ . . . . . . "DAMPAK PENDIDIKAN MADRASAH DINIYAH\r\nTERHADAP PENGUASAAN MATERI AGAMA DAN\r\nPENYELESAIAN STUDI PERGURUAN TINGGI\r\n(Studi terhadap Mahasiswa PAI UIN Sunan Kalijaga\r\ndi Pondok Pesantren Nurul Ummah Kotagede Yogyakarta) (Text)"^^ . . . . . "13410150_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf"^^ . . . "DAMPAK PENDIDIKAN MADRASAH DINIYAH\r\nTERHADAP PENGUASAAN MATERI AGAMA DAN\r\nPENYELESAIAN STUDI PERGURUAN TINGGI\r\n(Studi terhadap Mahasiswa PAI UIN Sunan Kalijaga\r\ndi Pondok Pesantren Nurul Ummah Kotagede Yogyakarta) (Text)"^^ . . . . . "13410150_BAB-II_sampai_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf"^^ . . . "DAMPAK PENDIDIKAN MADRASAH DINIYAH\r\nTERHADAP PENGUASAAN MATERI AGAMA DAN\r\nPENYELESAIAN STUDI PERGURUAN TINGGI\r\n(Studi terhadap Mahasiswa PAI UIN Sunan Kalijaga\r\ndi Pondok Pesantren Nurul Ummah Kotagede Yogyakarta) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "DAMPAK PENDIDIKAN MADRASAH DINIYAH\r\nTERHADAP PENGUASAAN MATERI AGAMA DAN\r\nPENYELESAIAN STUDI PERGURUAN TINGGI\r\n(Studi terhadap Mahasiswa PAI UIN Sunan Kalijaga\r\ndi Pondok Pesantren Nurul Ummah Kotagede Yogyakarta) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "DAMPAK PENDIDIKAN MADRASAH DINIYAH\r\nTERHADAP PENGUASAAN MATERI AGAMA DAN\r\nPENYELESAIAN STUDI PERGURUAN TINGGI\r\n(Studi terhadap Mahasiswa PAI UIN Sunan Kalijaga\r\ndi Pondok Pesantren Nurul Ummah Kotagede Yogyakarta) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "DAMPAK PENDIDIKAN MADRASAH DINIYAH\r\nTERHADAP PENGUASAAN MATERI AGAMA DAN\r\nPENYELESAIAN STUDI PERGURUAN TINGGI\r\n(Studi terhadap Mahasiswa PAI UIN Sunan Kalijaga\r\ndi Pondok Pesantren Nurul Ummah Kotagede Yogyakarta) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . . "DAMPAK PENDIDIKAN MADRASAH DINIYAH\r\nTERHADAP PENGUASAAN MATERI AGAMA DAN\r\nPENYELESAIAN STUDI PERGURUAN TINGGI\r\n(Studi terhadap Mahasiswa PAI UIN Sunan Kalijaga\r\ndi Pondok Pesantren Nurul Ummah Kotagede Yogyakarta) (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "DAMPAK PENDIDIKAN MADRASAH DINIYAH\r\nTERHADAP PENGUASAAN MATERI AGAMA DAN\r\nPENYELESAIAN STUDI PERGURUAN TINGGI\r\n(Studi terhadap Mahasiswa PAI UIN Sunan Kalijaga\r\ndi Pondok Pesantren Nurul Ummah Kotagede Yogyakarta) (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "DAMPAK PENDIDIKAN MADRASAH DINIYAH\r\nTERHADAP PENGUASAAN MATERI AGAMA DAN\r\nPENYELESAIAN STUDI PERGURUAN TINGGI\r\n(Studi terhadap Mahasiswa PAI UIN Sunan Kalijaga\r\ndi Pondok Pesantren Nurul Ummah Kotagede Yogyakarta) (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "DAMPAK PENDIDIKAN MADRASAH DINIYAH\r\nTERHADAP PENGUASAAN MATERI AGAMA DAN\r\nPENYELESAIAN STUDI PERGURUAN TINGGI\r\n(Studi terhadap Mahasiswa PAI UIN Sunan Kalijaga\r\ndi Pondok Pesantren Nurul Ummah Kotagede Yogyakarta) (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #27911 \n\nDAMPAK PENDIDIKAN MADRASAH DINIYAH \nTERHADAP PENGUASAAN MATERI AGAMA DAN \nPENYELESAIAN STUDI PERGURUAN TINGGI \n(Studi terhadap Mahasiswa PAI UIN Sunan Kalijaga \ndi Pondok Pesantren Nurul Ummah Kotagede Yogyakarta)\n\n" . "text/html" . . . "Pendidikan Agama Islam"@en . .