<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "PANDANGAN HUKUM ISLAM TERHADAP FAKTOR-FAKTOR YANG\r\nMEMPENGARUHI TINGGINYA ANGKA CERAI GUGAT DI\r\nPENGADILAN AGAMA SLEMAN TAHUN 2015"^^ . "Perkawinan idealnya satu kali dalam seumur hidup, Oleh karenanya segala\r\ndaya upaya harus dilakukan agar hubungan suami-isteri berkekalan hingga akhir\r\nhayat. Akan tetapi dalam menjalani hidup berumah tangga tidak selamanya sesuai\r\ndengan apa yang diinginkanya, Banyak Ujian kehidupan dalam Rumah tangga yang\r\nsalah dalam menyikapinya membuat kehidupan rumah-tangga terjadi konflik yang\r\nakhirnya berujung pada perceraian. Perceraian yang terjadi belakangan tahun ini lebih\r\nbanyak didominasi oleh isteri yang mengajukan perceraian atau cerai gugat.\r\nPada tahun 2015 Pengadilan Agama Sleman menerima kasus cerai gugat\r\nsebanyak 1045 perkara. Dengan jumlah kasus cerai gugat 1045 ini, Pengadilan\r\nAgama Sleman mendapat rangking pertama se DIY, disusul PA Wonosari dengan\r\njumlah 1007 perkara, kemudian PA Bantul dengan jumlah 984 perkara, kemudian PA\r\nYogyakarta dengan jumlah 493 perkara dan PA Wates dengan jumlah 426 perkara\r\ncerai gugat. Melihat data tersebut penyusun tertarik untuk meneliti bagaimana\r\npandangan Hukum Islam terhadap faktor-faktor Penyebab tingginya angka cerai\r\ngugat yang terjadi di PA Sleman pada tahun 2015.\r\nPenyusunan skripsi ini menggunakan metode penelitian yang bersifat\r\nDeskriptif-Analitik. penyusun mendeskripsikan dan menganalisa faktor-faktor apa\r\nsaja yang mempengaruhi tingginya angka cerai gugat di Pengadilan Agama Sleman.\r\nAdapun Metode Analisa Data yang digunakan adalah Kualitatif yaitu setelah data\r\nterkumpul diuraikan dan disimpulkan dengan cara Induktif dan Deduktif, sedangkan\r\nuntuk pendekatanya menggunakan Normatif Sosiologis.\r\nHasil penelitian menunjukan bahwa faktor-faktor yang mempengaruhi\r\ntingginya Angka cerai gugat di PA Sleman yaitu tidak adanya Keharmonisan, tidak\r\nadanya Tanggung jawab dan faktor Ekonomi. faktor pendukung lainya yaitu\r\ngangguan Pihak Ketiga, krisis Akhlak, Cemburu, Lain-lain, Politis, Kawin Paksa,\r\nKekejaman Jasmani, cacat Biologis dan kekejaman Mental. Pandangan Hukum Islam\r\nterhadap faktor-faktor yang mempengaruhi tingginya angka Cerai Gugat di PA\r\nSleman tahun 2015 adalah dengan pertimbangan bahwa Kemudaratan yang ringan\r\nharus diambil daripada Kemudaratan yang berat diantara pertentangan ke-Mafsadatan,\r\ndan kaidah Fikiyah bahwa Kemudaratan harus dihilangkan."^^ . "2017-08-09" . . . . "UIN Sunan Kalijaga"^^ . . . "Fakultas Syari'ah dan Hukum, UIN Sunan Kalijaga"^^ . . . . . . . . . "NIM. 12350075"^^ . "SUYONO"^^ . "NIM. 12350075 SUYONO"^^ . . . . . . "PANDANGAN HUKUM ISLAM TERHADAP FAKTOR-FAKTOR YANG\r\nMEMPENGARUHI TINGGINYA ANGKA CERAI GUGAT DI\r\nPENGADILAN AGAMA SLEMAN TAHUN 2015 (Text)"^^ . . . . . "12350075_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf"^^ . . . "PANDANGAN HUKUM ISLAM TERHADAP FAKTOR-FAKTOR YANG\r\nMEMPENGARUHI TINGGINYA ANGKA CERAI GUGAT DI\r\nPENGADILAN AGAMA SLEMAN TAHUN 2015 (Text)"^^ . . . . . "PANDANGAN HUKUM ISLAM TERHADAP FAKTOR-FAKTOR YANG\r\nMEMPENGARUHI TINGGINYA ANGKA CERAI GUGAT DI\r\nPENGADILAN AGAMA SLEMAN TAHUN 2015 (Other)"^^ . . . . . . "PANDANGAN HUKUM ISLAM TERHADAP FAKTOR-FAKTOR YANG\r\nMEMPENGARUHI TINGGINYA ANGKA CERAI GUGAT DI\r\nPENGADILAN AGAMA SLEMAN TAHUN 2015 (Other)"^^ . . . . . . "PANDANGAN HUKUM ISLAM TERHADAP FAKTOR-FAKTOR YANG\r\nMEMPENGARUHI TINGGINYA ANGKA CERAI GUGAT DI\r\nPENGADILAN AGAMA SLEMAN TAHUN 2015 (Other)"^^ . . . . . . "PANDANGAN HUKUM ISLAM TERHADAP FAKTOR-FAKTOR YANG\r\nMEMPENGARUHI TINGGINYA ANGKA CERAI GUGAT DI\r\nPENGADILAN AGAMA SLEMAN TAHUN 2015 (Other)"^^ . . . . . . "PANDANGAN HUKUM ISLAM TERHADAP FAKTOR-FAKTOR YANG\r\nMEMPENGARUHI TINGGINYA ANGKA CERAI GUGAT DI\r\nPENGADILAN AGAMA SLEMAN TAHUN 2015 (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PANDANGAN HUKUM ISLAM TERHADAP FAKTOR-FAKTOR YANG\r\nMEMPENGARUHI TINGGINYA ANGKA CERAI GUGAT DI\r\nPENGADILAN AGAMA SLEMAN TAHUN 2015 (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PANDANGAN HUKUM ISLAM TERHADAP FAKTOR-FAKTOR YANG\r\nMEMPENGARUHI TINGGINYA ANGKA CERAI GUGAT DI\r\nPENGADILAN AGAMA SLEMAN TAHUN 2015 (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PANDANGAN HUKUM ISLAM TERHADAP FAKTOR-FAKTOR YANG\r\nMEMPENGARUHI TINGGINYA ANGKA CERAI GUGAT DI\r\nPENGADILAN AGAMA SLEMAN TAHUN 2015 (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #28421 \n\nPANDANGAN HUKUM ISLAM TERHADAP FAKTOR-FAKTOR YANG \nMEMPENGARUHI TINGGINYA ANGKA CERAI GUGAT DI \nPENGADILAN AGAMA SLEMAN TAHUN 2015\n\n" . "text/html" . . . "Perceraian dalam Islam" . .