<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "PERBANDINGAN KEANEKARAGAMAN DAN KEMERATAAN HERPETOFAUNA DI BEBERAPA TIPE HABITAT DI LERENG UTARA GUNUNG UNGARAN"^^ . "Beberapa jenis herpetofauna memiliki habitat spesifik yang dapat digunakan\r\nsebagai indikator perubahan lingkungan, sehingga perlu dilakukan penelitian mengenai\r\nkeanekaragaman herpetofauna berdasarkan tipe habitat. Kawasan lereng utara Gunung\r\nUngaran memiliki beberapa tipe habitat alami dan buatan. Penelitian ini bertujuan\r\nuntuk mengetahui perbandingan keanekaragaman dan kemerataan herpetofauna di\r\nbeberapa tipe habitat. Pengambilan data dilakukan pada pukul 08.00-12.00 (diurnal)\r\ndan 19.00-23.00 (nokturnal) pada habitat kebun teh, sungai Medini, hutan sekunder,\r\ndan hutan primer. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode belt\r\ntransect yang dipadukan dengan visual encountered survey (VES). Belt transect pada\r\nhabitat terestrial ditentukan berdasarkan jalan setapak sepanjang 1600 meter dengan\r\nlebar transek 10 meter ke sisi kanan dan kiri jalur pada habitat terestrial. Belt transect\r\npada habitat akuatik ditentukan sepanjang 520 meter mengikuti aliran sungai dengan\r\nlebar transek 5 meter ke sisi kanan dan kiri sungai. Setiap jarak 20 meter digunakan\r\nsebagai stasiun sensus sehingga terdapat 80 stasiun untuk habitat terestrial dan 26\r\nstasiun untuk habitat akuatik. Analisis data menggunakan rumus keanekaragaman\r\nIndeks Shannon – Wiener dan rumus Indeks kemerataan menurut Daget. Hasil\r\npenelitian ini memperoleh 22 jenis herpetofauna dari 7 famili. Kebun teh terdapat 16\r\njenis, Sungai 12 jenis, hutan primer 11 jenis, dan hutan sekunder 9 jenis. Nilai indeks\r\nkeanekaragaman (H’) tertinggi pada kebun teh (H’=2,14) kemudian hutan primer\r\n(H’=2,08), hutan sekunder (H’=2,06) dan terendah pada habitat sungai (H’=1,59). Nilai\r\nindeks kemerataan tertinggi berturut-turut hutan primer (J=0,69), hutan sekunder\r\n(J=0,59), sungai (J=0,42) dan kebun teh (J=0,42). Semua habitat yang diteliti\r\nmemenuhi kriteria nilai indeks keanekaragaman sedang. Nilai indeks kemerataan\r\ntermasuk dalam dua kriteria yaitu labil (hutan primer dan hutan sekunder) dan kriteria\r\ntertekan (kebun teh dan sungai)."^^ . "2017-08-04" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . "FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI, UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA"^^ . . . . . . . . . "NIM. 11640028"^^ . "RISKY CHANDRA SATRIA IRAWAN"^^ . "NIM. 11640028 RISKY CHANDRA SATRIA IRAWAN"^^ . . . . . . "PERBANDINGAN KEANEKARAGAMAN DAN KEMERATAAN HERPETOFAUNA DI BEBERAPA TIPE HABITAT DI LERENG UTARA GUNUNG UNGARAN (Text)"^^ . . . . . "11640028_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf"^^ . . . "PERBANDINGAN KEANEKARAGAMAN DAN KEMERATAAN HERPETOFAUNA DI BEBERAPA TIPE HABITAT DI LERENG UTARA GUNUNG UNGARAN (Text)"^^ . . . . . "PERBANDINGAN KEANEKARAGAMAN DAN KEMERATAAN HERPETOFAUNA DI BEBERAPA TIPE HABITAT DI LERENG UTARA GUNUNG UNGARAN (Other)"^^ . . . . . . "PERBANDINGAN KEANEKARAGAMAN DAN KEMERATAAN HERPETOFAUNA DI BEBERAPA TIPE HABITAT DI LERENG UTARA GUNUNG UNGARAN (Other)"^^ . . . . . . "PERBANDINGAN KEANEKARAGAMAN DAN KEMERATAAN HERPETOFAUNA DI BEBERAPA TIPE HABITAT DI LERENG UTARA GUNUNG UNGARAN (Other)"^^ . . . . . . "PERBANDINGAN KEANEKARAGAMAN DAN KEMERATAAN HERPETOFAUNA DI BEBERAPA TIPE HABITAT DI LERENG UTARA GUNUNG UNGARAN (Other)"^^ . . . . . . "PERBANDINGAN KEANEKARAGAMAN DAN KEMERATAAN HERPETOFAUNA DI BEBERAPA TIPE HABITAT DI LERENG UTARA GUNUNG UNGARAN (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "PERBANDINGAN KEANEKARAGAMAN DAN KEMERATAAN HERPETOFAUNA DI BEBERAPA TIPE HABITAT DI LERENG UTARA GUNUNG UNGARAN (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "PERBANDINGAN KEANEKARAGAMAN DAN KEMERATAAN HERPETOFAUNA DI BEBERAPA TIPE HABITAT DI LERENG UTARA GUNUNG UNGARAN (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "PERBANDINGAN KEANEKARAGAMAN DAN KEMERATAAN HERPETOFAUNA DI BEBERAPA TIPE HABITAT DI LERENG UTARA GUNUNG UNGARAN (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #28651 \n\nPERBANDINGAN KEANEKARAGAMAN DAN KEMERATAAN HERPETOFAUNA DI BEBERAPA TIPE HABITAT DI LERENG UTARA GUNUNG UNGARAN\n\n" . "text/html" . . . "Biologi"@en . .