<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "ETNIS KURDI IRAN PASCA REVOLUSI IRAN 1979- 1997 M"^^ . "Permasalahan etnis Kurdi yang mencakup permasalah budaya, bahasa dan hak\r\npolitik selalu menjadi hal yang sensitif bagi pemerintah Iran. Adanya etnis Kurdi yang\r\nmemiliki agama islam Sunni dan memiliki budaya yang berbeda menjadi sebuah dilema\r\nbagi pemerintahan Iran. Politik diskriminasi yang diterapkan oleh pemrintah Iran baik\r\ndalam hal politik maupun agama menjadi awal bermunculannya gerakan resistensi\r\nmasyarakat Kurdi terhadap kebijakan politik tersebut yang mana salah satu perlawanan itu\r\nmuncul setelah revolusi Iran 1979.\r\nPenulisan ini bertujuan untuk menganalisa kondisi Etnis Kurdi Iran setelah\r\nterjadinya Revolusi Iran 1979. Dimana setelah revolusi yang terjadi di Iran diketahui bahwa\r\nadanya politik diskriminasi terhadap etnis Kurdi dan ini membuat pemerintah Iran dan etnis\r\nKurdi berkonflik. Konflik yang juga terjadi akibat adanya perbedaan ideologi antara\r\nkelompok Sunni dan Syiah, membuat Iran sebagai negara yang menganut paham Syiah\r\nmencoba untuk menekan etnis Kurdi Sunni yang ada di wilayahnya. Penelitian ini juga\r\nbertujuan untuk menganalisa politik dalam dan luar negeri Iran dalam konflik dengan etnis\r\nKurdi khususnya pasca terjadinya Revolusi Iran 1979.\r\nPenelitian ini menggunakan pendekatan politik dan juga teori Teori yang digunakan\r\ndisini adalah teori Human Based Need yang dikemukakan oleh John Burton yang\r\nmenyatakan bahwa kebutuhan manusia dalam hubungannya dengan tatanan sosial adalah,\r\nsangat sederhana, bahwa pemenuhan kebutuhan dasar merupakan pusat fungsi lembagalembaga\r\nsosial dan politik. Secara normatif, kepuasan kebutuhan manusia adalah kriteria\r\nutama dimana kualitas lembaga dan kebijakan mereka harus dievaluasi. Secara empiris,\r\nsejauh mana lembaga memenuhi kebutuhan dasar merupakan faktor penentu penting dari\r\nlegitimasi mereka dirasakan dan dengan demikian, setidaknya dalam jangka panjang,\r\nstabilitas dan efektivitas mereka.. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini\r\nmerupakan metode penelitian sejarah yang meliputi empat tahapan yitu heuristik, verifikasi,\r\ninterpretasi dan historiograf"^^ . "2017-11-20" . . . . "UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta"^^ . . . "Fakultas Adab Dan Ilmu Budaya, UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta"^^ . . . . . . . . . "NIM. 13120088"^^ . "FAIZ NASRULLAH"^^ . "NIM. 13120088 FAIZ NASRULLAH"^^ . . . . . . "ETNIS KURDI IRAN PASCA REVOLUSI IRAN 1979- 1997 M (Text)"^^ . . . . . "13120088_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf"^^ . . . "ETNIS KURDI IRAN PASCA REVOLUSI IRAN 1979- 1997 M (Text)"^^ . . . . . "ETNIS KURDI IRAN PASCA REVOLUSI IRAN 1979- 1997 M (Other)"^^ . . . . . . "ETNIS KURDI IRAN PASCA REVOLUSI IRAN 1979- 1997 M (Other)"^^ . . . . . . "ETNIS KURDI IRAN PASCA REVOLUSI IRAN 1979- 1997 M (Other)"^^ . . . . . . "ETNIS KURDI IRAN PASCA REVOLUSI IRAN 1979- 1997 M (Other)"^^ . . . . . . "ETNIS KURDI IRAN PASCA REVOLUSI IRAN 1979- 1997 M (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "ETNIS KURDI IRAN PASCA REVOLUSI IRAN 1979- 1997 M (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "ETNIS KURDI IRAN PASCA REVOLUSI IRAN 1979- 1997 M (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "ETNIS KURDI IRAN PASCA REVOLUSI IRAN 1979- 1997 M (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #29828 \n\nETNIS KURDI IRAN PASCA REVOLUSI IRAN 1979- 1997 M\n\n" . "text/html" . . . "Sejarah Peradaban / Kebudayaan Islam"@en . .