<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "DINAMIKA PEMBINAAN SIKAP RELIGIUS INKLUSIF MELALUI\r\nPROGRAM ISMUBA DI SMK MUHAMMADIYAH 1 PATUK\r\nGUNUNGKIDUL"^^ . "Awal Aqsha Nugroho. Dinamika Pembinaan Sikap Religius Inklusif Melalui\r\nProgram ISMUBA di SMK Muhammadiyah 1 Patuk. Tesis. Yogyakarta: Magister\r\nPendidikan Islam Konsentrasi Pendidikan Agama Islam, Fakultas Ilmu Tarbiyah dan\r\nKeguruan UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta, 2018.\r\nLatar belakang penelitian ini berawal dari tingkat religiusitas dan inklusifitas\r\nsiswa perlu ditingkatkan, karena dengan pembelajaran saja tidak cukup untuk\r\nmembentuk kepribadian siswa yang sempurna agamanya dan sempurna toleransinya.\r\nProgram ISMUBA (al-Islam Kemuhammadiyah dan Bahasa Arab) diharapkan dapat\r\nmembantu untuk mengembangkan sikap religius inklusif di SMK Muhammadiyah 1\r\nPatuk. Permasalahannya terkait dengan implementasi program ISMUBA sebagai\r\nsarana pembinaan sikap religius inklusif. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan\r\nacuan terhadap guru ISMUBA dalam melaksanakan program dan melakukan proses\r\npembelajaran yang efektif dan berdampak baik terhadap tingkat religius siswa dan\r\nketerbukaan siswa dalam menerima perbedaan.\r\nPenelitian ini merupakan penelitian lapangan yang bersifat kualitatif, dengan\r\nmengambil latar SMK Muhammadiyah 1 Patuk. Pendekatan yang digunakan adalah\r\nPsikologi Pendidikan. Subyek penelitian ini adalah kepala sekolah, waka ISMUBA,\r\nguru ISMUBA, guru BK, dan siswa SMK Muhammadiyah 1 Patuk sedangkan obyek\r\npenelitiannya berkaitan dengan metode atau cara yang digunakan dalam Pembinaan\r\nSikap Religius Inklusif Melalui Program ISMUBA di SMK Muhammadiyah 1 Patuk.\r\nPengumpulan data dilakukan dengan mengadakan observasi, wawancara dan\r\ndokumentasi yang diperkuat dengan trianggulasi.\r\nHasil penelitian menunjukkan bahwa program ISMUBA dijadikan sebagai\r\nsarana pembinaan sikap religius inklusif siswa di SMK Muhammadiyah 1 Patuk\r\nkarena dilihat dari indikator dan tujuan program ISMUBA yang disusun bersifat\r\nvariatif dan memiliki sisi urgensitas. Implementasi program ISMUBA dalam\r\npembinaan sikap religius inklusif berjalan sesuai dengan sasaran, tujuan dan indikator\r\nprogram. Pelaksanaan program bersifat rutin, variatif, sistematis, dan\r\nberkesinambungan. Hasil implementasi program ISMUBA yaitu dengan pesantren\r\nRamadhan tingkat ibadah siswa menjadi lebih baik, kemampuan penguasaan bacaan\r\ndan gerakan sholat menjadi lebih baik, dengan Qur‟anisasi kemampuan membaca Al\r\nQur‟an siswa menjadi lebih baik dan mengetahui beberapa hukum tajwid, program\r\nperingatan hari besar siswa dapat memperbaiki sikap dan kedisiplinannya, pelatihan\r\nkhatib siswa menjadi lebih terampil berkhutbah dan materi yang dibawakan membuat\r\njamaah lebih taat beribadah dan bersikap menghargai sesama, dan pembiasaan sholat\r\nduha dan dhuhur berjamaah membuat siswa terbiasa sholat berjamaah di masjid."^^ . "2018-02-27" . . . . "UIN SUNAN KALIJAGA"^^ . . . "FAKULTAS TARBIAH DAN KEGURUAN, UIN SUNAN KALIJAGA"^^ . . . . . . . . . "NIM. 1620411015"^^ . "Awal Aqsha Nugroho Awal Aqsha Nugroho"^^ . "NIM. 1620411015 Awal Aqsha Nugroho Awal Aqsha Nugroho"^^ . . . . . . "DINAMIKA PEMBINAAN SIKAP RELIGIUS INKLUSIF MELALUI\r\nPROGRAM ISMUBA DI SMK MUHAMMADIYAH 1 PATUK\r\nGUNUNGKIDUL (Text)"^^ . . . . . "1620411015_BAB-I_IV-atau-V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf"^^ . . . "DINAMIKA PEMBINAAN SIKAP RELIGIUS INKLUSIF MELALUI\r\nPROGRAM ISMUBA DI SMK MUHAMMADIYAH 1 PATUK\r\nGUNUNGKIDUL (Text)"^^ . . . . . "DINAMIKA PEMBINAAN SIKAP RELIGIUS INKLUSIF MELALUI\r\nPROGRAM ISMUBA DI SMK MUHAMMADIYAH 1 PATUK\r\nGUNUNGKIDUL (Other)"^^ . . . . . . "DINAMIKA PEMBINAAN SIKAP RELIGIUS INKLUSIF MELALUI\r\nPROGRAM ISMUBA DI SMK MUHAMMADIYAH 1 PATUK\r\nGUNUNGKIDUL (Other)"^^ . . . . . . "DINAMIKA PEMBINAAN SIKAP RELIGIUS INKLUSIF MELALUI\r\nPROGRAM ISMUBA DI SMK MUHAMMADIYAH 1 PATUK\r\nGUNUNGKIDUL (Other)"^^ . . . . . . "DINAMIKA PEMBINAAN SIKAP RELIGIUS INKLUSIF MELALUI\r\nPROGRAM ISMUBA DI SMK MUHAMMADIYAH 1 PATUK\r\nGUNUNGKIDUL (Other)"^^ . . . . . . "DINAMIKA PEMBINAAN SIKAP RELIGIUS INKLUSIF MELALUI\r\nPROGRAM ISMUBA DI SMK MUHAMMADIYAH 1 PATUK\r\nGUNUNGKIDUL (Other)"^^ . . . . . . "lightbox.jpg"^^ . . . "DINAMIKA PEMBINAAN SIKAP RELIGIUS INKLUSIF MELALUI\r\nPROGRAM ISMUBA DI SMK MUHAMMADIYAH 1 PATUK\r\nGUNUNGKIDUL (Other)"^^ . . . . . . "preview.jpg"^^ . . . "DINAMIKA PEMBINAAN SIKAP RELIGIUS INKLUSIF MELALUI\r\nPROGRAM ISMUBA DI SMK MUHAMMADIYAH 1 PATUK\r\nGUNUNGKIDUL (Other)"^^ . . . . . . "medium.jpg"^^ . . . "DINAMIKA PEMBINAAN SIKAP RELIGIUS INKLUSIF MELALUI\r\nPROGRAM ISMUBA DI SMK MUHAMMADIYAH 1 PATUK\r\nGUNUNGKIDUL (Other)"^^ . . . . . . "small.jpg"^^ . . "HTML Summary of #30563 \n\nDINAMIKA PEMBINAAN SIKAP RELIGIUS INKLUSIF MELALUI \nPROGRAM ISMUBA DI SMK MUHAMMADIYAH 1 PATUK \nGUNUNGKIDUL\n\n" . "text/html" . . . "Pendidikan Islam (Pesantren)" . .