relation: https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/31072/ title: FRAME REPUBLIKA TERHADAP PERISTIWA AKSI BELA ISLAM EDISI NOVEMBER-DESEMBER 2016 creator: Ardhi Fuady, NIM : 11210086 subject: Komunikasi Islam description: Skripsi ini bertujuan untuk menganalisis, memahami, mengevalusi, dan mendeskripsikan Harian Republika dalam membingkai pemberitaan peristiwa aksi bela Islam yang terjadi sepanjang November-Desember 2016. Penelitian ini mengggunakan intepretatif kualitatif dengan metode penelitian analisis framing. Fokus penelitian ini adalah frame republika terhadap pemberitaan aksi bela Islam edisi November-Desember 2016 . Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis framing dengan paradigma dan kontruksionis. Penelitian ini menggunakan pendekatan analisis framing model Robert N. Entman dengan empat perangkatnya yaitu Define Problems (Pendefinisian Masalah), Diagnouse Cause (Perkiraan Sumber Masalah), Make Moral Judgement (Keputusan Moral), dan Treatment Recommendation (Penyelesaian Masalah).Hasil penelitian ini menunjukkan Harian Republika cukup objektiv dan netral dalam melakukan pemberitaan. Framing yang dilakukan Harian Republika terhadap peristiwa aksi bela Islam sangat intens sehingga dapat dikatakan berimbang. Dari hasil penelitian menggunakan perangkat framing Robert N. Entman, dapat dilihat bahwa Harian Republika blom dapat objektif dalam melakukan pemberitaan. Kata kunci: Framing, Harian Republika, Aksi Bela Islam date: 2018-05-14 type: Thesis type: NonPeerReviewed format: text language: id identifier: https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/31072/1/11210086_BAB-I_BAB-IV_DAFTAR-PUSTAKA.pdf format: text language: id identifier: https://digilib.uin-suka.ac.id/id/eprint/31072/2/11210086_BAB-II_SAMPAI_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf identifier: Ardhi Fuady, NIM : 11210086 (2018) FRAME REPUBLIKA TERHADAP PERISTIWA AKSI BELA ISLAM EDISI NOVEMBER-DESEMBER 2016. Skripsi thesis, UIN Sunan Kalijaga.